Meningkatkan Prestasi Belajar Bahasa Indonesia Melalui Penerapan Model Pembelajaran Giving Questions and Getting Answer (GQGA)

Authors

  • Ida Ayu Segening SMK Negeri 1 Tampaksiring

DOI:

https://doi.org/10.23887/jear.v4i3.28498

Keywords:

Model Pembelajaran Giving Questions And Getting Answer (GQGA), Prestasi Belajar Bahasa Indonesia

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan di SMK Negeri 1 Tampaksiring di kelas X TB 4 yang kemampuan siswanya untuk mata pelajaran Bahasa Indonesia cukup rendah. Tujuan penulisan penelitian tindakan kelas ini adalah untuk mengetahui apakah model pembelajaran Giving Questions And Getting Answer (GQGA) dapat meningkatkan prestasi belajar siswa. Metode pengumpulan datanya adalah tes prestasi belajar. Metode analisis datanya adalah deskriptif. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini adalah model pembelajaran Giving Questions And Getting Answer (GQGA) dapat meningkatkan prestasi belajar siswa. Ini terbukti dari hasil yang diperoleh pada awalnya 68,47, pada siklus I menjadi 74,86 dan pada siklus II menjadi 80,27. Kesimpulan yang diperoleh dari penelitian ini adalah model pembelajaran Giving Questions And Getting Answer (GQGA) dapat meningkatkan prestasi belajar Bahasa Indonesia siswa kelas X TB 4 SMK Negeri 1 Tampaksiring.

 

References

Anni, Catharina Tri, dkk. 2007. Psikologi Belajar. Semarang: UPT UNNES. Press.

Arikunto, Suharsimi; Suhardjono; Supardi. 2006. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Gagne, Robert M. 1977. The Conditions of Learning. Third Edition. New York: Holt, Reinhart and Winston.

Musanna, Al. 2017. Indigenisasi Pendidikan: Rasionalitas Revitalisasi Praksis Pendidikan Ki Hadjar Dewantara . Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan, Vol. 2, Nomor 1, Juni 2017.

Nurkholis. 2013. Pendidikan Dalam Upaya Memajukan Teknologi . Jurnal Kependidikan, Vol. 1 No. 1 Nopember 2013.

Kurino, Yeni Dwi. 2018 Model Giving Question and Getting AnswerUntuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Didactical Mathematics Vol. 1 No. 1, 2018 hal. 34-39.

Prabawati dan Sumantri. 2018. Pengaruh Strategi Pembelajaran Giving Question and Getting Answer (GQGA) terhadap Hasil Belajar Matematika. Jurnal Mimbar PGSD Undiksha Volume 6 Nomor 2.

Sagala. 2010. Konsep dan Makna Pembelajaran. Bandung: Alfabeta.

Sutrisno. 2016. Berbagai Pendekatan Dalam Pendidikan Nilai Dan Pendidikan Kewarganegaraan . Jurnal Dimensi Pendidikan dan Pembelajaran Vol.5 Januari 2016.

Yamin, Martinis dan Maisah. 2010. Standarisasi Kinerja Guru. Jakarta: Persada. Press.

Downloads

Published

2020-09-11

How to Cite

Segening, I. A. (2020). Meningkatkan Prestasi Belajar Bahasa Indonesia Melalui Penerapan Model Pembelajaran Giving Questions and Getting Answer (GQGA). Journal of Education Action Research, 4(3), 386–392. https://doi.org/10.23887/jear.v4i3.28498