Optimalisasi Penerapan Model Pembelajaran Discovery Learning dalam Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Mata Pelajaran Fisika Materi Gerak Melingkar

Authors

  • Neneng Leni Mardiana SMK N 2 Negara

DOI:

https://doi.org/10.23887/jear.v5i2.33315

Keywords:

Peningkatan Hasil Belajar, Gerak melingkar, Descovery Learning

Abstract

Kurangnya daya tangkap dan kemampuan siswa dalam memaknai konsep materi fisika berdampak pada rendahnya hasil belajar siswa yang disebabkan oleh penggunaan model pembelajaran yang tidak sesuai, sehingga diperlukan model pembelajaran yang dapat mengatasi permasalahan tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penerapan model pembelajaran Discovery Learning terhadap peningkatan hasil belajar mata pelajaran fisika dengan materi gerak melingkar bagi siswa kelas X. Penelitian ini adalah Penelitian Tindakan kelas (PTK). Subjek Penelitian ini adalah hasil belajar mata pelajaran fisika materi gerak melingkar pada siswa kelas X sebanyak 30 orang. Pengumpulan data dalam penelitian tindakan kelas ini dilakukan dengan memberikan Instrumen tes uji kompetensi kepada siswa. Analisis data pada penelitian ini menggunakan teknik analisis data statistik kuantitatif. Hasil penelitian tindakan kelas ini diperoleh bahwa penerapan model Discovery Learning dengan persentase ketuntasan hasil belajar siswa sebesar 36,6%  pada prasiklus, 73 % pada siklus I, dan 100 % pada siklus II. Simpulan penelitian ini adalah penerapan model pembelajaran Discovery Learning dinyatakan optimal dalam meningkatkan hasil belajar mata pelajaran fisika materi gerak melingkar. Implikasi penelitian ini adalah dapat mengembangkan pengetahuan prosedural, secara terstruktur dengan baik, dan dapat menanamkan nilai karakter yaitu mandiri serta bertanggungjawab.

References

Afrizon, R., Ratnawulan, & Fauzi, A. (2012). Peningkatan Perilaku Berkarakter Dan Keterampilan Berpikir Kritis Siswa Kelas IX MTSN Model Padang Pada Mata Pelajaran IPA-Fisika Menggunakan Model Problem Based Instruction. Jurnal Penelitian Pembelajaran Fisika, 1(1), 1–16. https://doi.org/10.1234/jppf.v1i1.598

Damanik, D. P., & Bukit, N. (2013). Analyze Critical Thinking Skills And Scientific Attitude In Physics Learning Used Inquiry Training And Direct Instruction Learning Model. Jurnal Pendidikan Fisika, 2(1), 16–24. https://doi.org/10.22611/jpf.v2i1.4333

Donuata, P. B. (2019). Pengaruh quantum teaching metode PQ4R berdasarkan keragaman kecerdasan terhadap hasil belajar fisika. Jurnal Riset Dan Kajian Pendidikan Fisika, 6(1), 23–27. https://doi.org/10.12928/jrkpf.v6i1.11094

Erina, R., & Kuswanto, H. (2015). Pengaruh Model Pembelajaran Instad Terhadap Keterampilan Proses Sains dan Hasil Belajar Kognitif Fisika di SMA. Jurnal Inovasi Pendidikan IPA, 1(2), 202–211. https://doi.org/10.21831/jipi.v1i2.7507

Falentina, U. (2017). Memanfaatkan Metode Kerja Kelompok dalam Model Direct Instruction Untuk Mengoptimalkan Peningkatan Prestasi Belajar Matematika Siswa Kelas 8 Semester I Tahun Pelajaran 2015/2016 DI SMPN 8 Bintan. Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, 5(2), 131–137. https://doi.org/10.25273/jipm.v5i2.1176

Hadijah, H., & Anggereni, S. (2016). Pengembangan Instrumen Tes Hasil Belajar Kognitif Mata Pelajaran Fisika Pada Pokok Bahasan Momentum Dan Impuls Sma Kelas XI. Jurnal Pendidikan Fisika, 4(1), 30–34. https://doi.org/10.24252/jpf.v4i1.3284

Haryanti, Y. D., Febriyanto, B., & Nuraisyah, I. F. (2018). Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Melalui Model Direct Instruction Berbantuan Media Bagan Garis Waktu. Jurnal Cakrawala Pendas, 4(2), 23–41. https://doi.org/10.31949/jcp.v4i2.1074

Hastari, R. C., Zuhroh, Y. E., Purwanto, P., & Susiana, A. (2020). Kesalahan Mahasiswa dalam Menyelesaikan Soal Matematika pada Penerapan Model Pembelajaran Langsung (Direct Instruction). Jurnal Tadris Matematika, 3(1), 21–30. https://doi.org/10.21274/jtm.2020.3.1.21-30

Jayadi, A., Putri, D. H., & Johan, H. (2020). Identifikasi Pembekalan Keterampilan Abad 21 Pada Aspek Keterampilan Pemecahan Masalah Siswa SMA Kota Bengkulu Dalam Mata Pelajaran Fisika. Jurnal Kumparan Fisika, 3(1), 25–32. https://doi.org/10.33369/jkf.3.1.25-32

Kusumawati, N. (2016). Pengembangan Media Pembelajaran Ipa Dengan Animasi Macromedia Flash Berbasis Model Pengajaran Langsung (Direct Instruction) Di Sekolah Dasar. Premiere Educandum, 5(2). https://doi.org/10.25273/pe.v5i02.289

Lestari, M. Y., & Diana, N. (2018). Keterampilan Proses Sains (KPS) Pada Pelaksanaan Praktikum Fisika Dasar I. Indonesian Journal of Science and Mathematics Education, 01(1), 49–54. https://doi.org/10.24042/ijsme.v1i1.2474

Maarif, M., Fauziah, M., & Fauzi, R. (2020). Effectiveness Of Direct Instruction For Learning Models Improving Batik Skills In Basic School Students In Sanggar Batik Cikadu. Jurnal Pajar (Pendidikan Dan Pengajaran), 4(1), 151–158. https://doi.org/10.33578/pjr.v4i1.7894

Masykur, Khanafiyah, S., & Handayani, L. (2006). Penerapan Metode SQ3R Dalam Pembelajaran Kooperatif Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Fisika Pokok Bahasan Tata Surya Pada Siswa Kelas VII SMP. Jurnal Pendidikan Fisika Indonesia, 4(2). https://doi.org/10.15294/jpfi.v4i2.167

Mulyadi, E. (2015). Penerapan Model Project Based Learning untuk Meningkatan Kinerja dan Prestasi Belajar Fisika Siswa SMK. Jurnal Pendidikan Teknologi Dan Kejuruan, 22(4), 385–395. https://doi.org/10.21831/jptk.v22i4.7836

Nurfillaili, U., Yusuf, M., & Santih, A. (2016). Pengembangan Instrumen Tes Hasil Belajar Kognitif Mata Pelajaran Fisika Pada Pokok Bahasan Usaha dan Energi SMA Negeri Khusus Jeneponto Kelas XI Semester I. Jurnal Pendidikan Fisika, 4(2), 83–87. https://doi.org/10.24252/jpf.v4i2.3709

Rais, A. A., & Suswanto, H. (2017). Perbandingan Implementasi Model Problem Based Learning Dan Direct Instruction Dalam Meningkatkan Motivasi Dan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Jaringan Dasar Kelas X. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, Dan Pengembangan, 2(8). https://doi.org/10.17977/jptpp.v2i8.9787

Safputri, E. I., Zainuddin, Z., & Mastuang, M. (2016). Pengembangan Perangkat Pembelajaran Fisika Pada Materi Ajar Usaha dan Energi Dengan Metode Problem Posing Dalam Setting Model Pengajaran Langsung Pada Siswa Kelas XI SMAN 4 Banjarmasin. Berkala Ilmiah Pendidikan Fisika, 4(2), 91–98. https://doi.org/10.20527/bipf.v4i2.1032

Saputro, B. (2016). Manajemen Pembelajaran Direct Instruction Dalam Praktikum IPA Sebagai Kunci Keberhasilan Guru IPA Di Laboratorium. Satya Widya, 32(1), 1–10. https://doi.org/10.24246/j.sw.2016.v32.i1.p1-10

Sari, N., Wahab, W. A., & Fitryawany. (2013). Pengaruh Model Pengajaran Langsung (Direct Intruction) Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Materi Gelombang Di SMP Negeri I Teunom. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 90–97. https://doi.org/10.1017/CBO9781107415324.004

Savila, F., Astra, I. M., & Muliyati, D. (2018). Pengembangan Komik Biografi Sir Isaac Newton Sebagai Media Pembelajaran Fisika Menggunakan Aplikasi Paint Tool SAI. Gravity: Jurnal Ilmiah Penelitian Dan Pembelajaran Fisika, 4(2). https://doi.org/10.30870/gravity.v4i2.4031

Siswanto, J. (2018). Keefektifan Pembelajaran Fisika dengan Pendekatan STEM untuk Meningkatkan Kreativitas Mahasiswa. Jurnal Penelitian Pembelajaran Fisika, 9(2). https://doi.org/10.26877/ jp2f.vv9i2.3183

Sukmawa, O., Rosidin, U., & Sesunan, F. (2019). Pengembangan Instrumen Asesmen Kinerja (Performance Assessment) Praktikum Pada Mata Pelajaran Fisika Di SMA. Jurnal Pendidikan Fisika, 7(1), 116–129. https://doi.org/10.24127/jpf.v7i1.1397

Sumarno. (2012). Peningkatan Tuntas Belajar Fisika Melalui Pembelajaran Fisika Dengan Materi Ajar Berwawasan SETS Dan Pendekatan SETS Pada Pokok Bahasan Fluida Statis Dan Dinamis Kelas XI-IA Semester 2 SMA NEGERI 2 SEMARANG. Jurnal Penelitian Pembelajaran Fisika, 1(2), 127–138. https://doi.org/10.26877/jp2f.v1i2/septembe.114

Usman, U. (2014). Penerapan Model Direct Instruction untuk Meningkatkan Kemampuan Siswa Menyusun Laporan Keuangan di SMK Negeri 1 Tarakan. Jurnal Pendidikan Humaniora, 1(3), 320–326. https://doi.org/10.17977/jph.v1i3.4141

Wintarti, W. (2017). Upaya Meningkatkan Prestasi Belajar IPS Melalui Model Pembelajaran DI (Direct Instruction) Dengan Media Visual Berbantuan Komputer. Premiere Educandum, 7(1), 28–38. https://doi.org/10.25273/pe.v7i01.1161

Wulandari, R., Swistoro, E., & Firdaus, M. L. (2019). Penerapan model pembelajaran problem solving fisika berbantuan alat peraga kolektor surya pada pembelajaran kalor di SMA IT Iqra. PENDIPA Journal of Science Education, 3(3), 154–159. https://doi.org/10.33369/pendipa.v3i2.7612

Yanti, W. (2019). Penggunaan Model Pembelajaran Langsung (Direct Instruction) Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Biologi Siswa Kelas X IPA 1 SMA Negeri 15 Kota Takengon Tahun Pelajaran 2018-2019. Biotik: Jurnal Ilmiah Biologi Teknologi Dan Kependidikan, 7(2), 115–120. https://doi.org/10.22373/biotik.v7i2.5652

Downloads

Published

2021-03-26

How to Cite

Mardiana, N. L. (2021). Optimalisasi Penerapan Model Pembelajaran Discovery Learning dalam Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Mata Pelajaran Fisika Materi Gerak Melingkar. Journal of Education Action Research, 5(2), 200–207. https://doi.org/10.23887/jear.v5i2.33315

Issue

Section

Artikel