Menanggani Stres Akademik Siswa Melalui Teknik Shifting Mindset Sebagai Bagian dari Manajemen Stres oleh Guru BK
Keywords:
Stres Akademik, Siswa Kelas 8, Shifting MindsetAbstract
Saat ini, stres tidak hanya dialami oleh orang dewasa akan tetapi juga dialami oleh siswa sekolah menengah. Tujuan penelitian ini yaitu menganalisis stres akademik siswa melalui teknik shifting mindset sebagai bagian dari manajemen stres oleh guru. Penelitian ini mengunakan desain deskriptif kualitatif. Populasi penelitian ini adalah siswa kelas 8 SMP yang berjumlah total 145. Dengan mengunakan teknik Sampling Berstratfikasi didapatkan 100 siswa sebagai sample. Teknik analisis data menggunakan analisis deskriptif kualitatif. Hasil penelitian membuktikan bahwa stres mengganggu kemampuan konsentrasi siswa. Selanjutnya, stres mempengaruhi produktivitas atau output yang dibuat siswa. Studi ini juga membuktikan bahwa 67% siswa telah menyetujui bahwa beban kerja akademis seperti PR, proses belajar mengajar dan tugas kelompok yang mereka dapat dari guru sebagai bagian dari stres. Shfiting Midset sebagai bagian dari manajemen stresyang dilakukan oleh guru BK dapat membuat siswa dapat melewati masa stres akademik lebih cepat karena mereka mempunyai sudut pandang baru pada stres tersebut (86%). Shifting mindset yang diberikan oleh guru adalah bagian dari manajemen stres yang diharapkan dapat terus dipraktekan oleh siswa dengan harapan kemampuan mereka dalam mengatasi stresdapat semakin baik. Hasil akhir yang diharapkan adalah para siswa dapat meningkatkan prestasi akademik mereka.
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Nur Racmadyana
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Jurnal Ilmiah Bimbingan Konseling Undiksha is an Open Access Journal. The authors who publish the manuscript in this journal agree to the following terms:
JIBK is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License. This permits anyone to copy, redistribute, remix, transmit and adapt the work provided the original work and source is appropriately cited.
This means:
Jurnal Ilmiah Bimbingan Konseling is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
(1) Under the CC-BY license, authors retain ownership of the copyright for their article, but authors grant others permission to use the content of publications in JIBK in whole or in part provided that the original work is properly cited. Users (redistributors) of JIBK are required to cite the original source, including the author's names, JIBK as the initial source of publication, year of publication, volume number, issue, and Digital Object Identifier (DOI); (2) The authors are the copyright owner of the article, and the author grants the JIBK held the first publication right.