Instrumen Penilaian Hasil Belajar IPA Siswa Kelas V Sekolah Dasar

Authors

  • I Komang Agus Wisnu Mahendra Universitas Pendidikan Ganesha, Singaraja, Indonesia
  • Kadek Suranata Universitas Pendidikan Ganesha, Singaraja, Indonesia
  • Ni Wayan Arini Universitas Pendidikan Ganesha, Singaraja, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.23887/mpi.v2i2.40174

Keywords:

Pengembangan, Instrumen, Ilmu Pengetahuan Alam

Abstract

Instrumen penilaian yang digunakan oleh pihak sekolah cenderung hanya memanfaatkan instrumen penilaian dari sekolah gugus inti, belum adanya instrumen penilaian yang teruji validitas dan reliabilitas menjadikan dasar dilaksanakannya penelitian pengembangan ini. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menghasilkan instrumen penilaian hasil belajar pada mata pelajaran IPA tema 8 Lingkungan Sahabat Kita untuk siswa kelas V SD. Pada penelitian ini, pengembangan yang dilakukan mengadaptasi model ADDIE, (Analisis, Perancangan, Pengembangan, Implementasi, dan Evaluasi), tetapi dalam penelitian ini dibatasi hanya sampai pada tahap pengembangan. Metode pengumpulan data menggunakan metode tes. Instrumen yang digunakan untuk menilai hasil belajar IPA yaitu dengan tes objektif pilihan ganda. Data yang diperoleh kemudian dianalisis validitas dan reliabilitas instrumen. Hasil analisis menunjukkan bahwa uji validitas instrumen hasil belajar sebesar 1,00 dan hasil uji reliabilitas instrumen sebesar 1,00. Hal ini menunjukkan bahwa instrumen penilaian hasil belajar IPA berada pada kriteria “sangat tinggi”. Berdasarkan hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa pengembangan instrumen ini sudah tepat dan layak digunakan sebagai alat evaluasi atau penilaian hasil belajar yang akurat pada aspek kognitif hasil belajar IPA siswa.

References

Agung, A. A. G. (2017). Metodologi Penelitian Kuantitatif. Undiksha Press.

Akhlis, I., & Dewi, N. R. (2014). Pengembangan Perangkat Pembelajaran Science Berorientasi Cultural Deviance Solution Berbasis Inkuiri Menggunakan ICT untuk Mengembangkan Karakter Peserta Didik. Jurnal Pendidikan IPA Indonesia, 3(1), 86–94.

Arif, M. (2016). Pengembangan Instrumen Penilaian Mapel Sains melalui Pendekatan Keterampilan Proses Sains SD/MI. Ta’allum: Jurnal Pendidikan Islam, 4(1), 123–148. https://doi.org/10.21274/taalum.2016.4.01.123-148. DOI: https://doi.org/10.21274/taalum.2016.4.01.123-148

Arikunto, S. (2002). Metodologi Penelitian. Rineka Cipta.

Asriani, P., Sa’dijah, C., & Akbar, S. (2017). Bahan Ajar Berbasis Pendidikan Karakter Untuk Siswa Kelas IV Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, Dan Pengembangan, 2(11), 1456–1468.

Baharun, H. (2016). Penilaian Berbasis Kelas Pada Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Di Madrasah. MODELING: Jurnal Program Studi PGMI, 3(2).

Budiman, A., & Jailani. (2014). Pengembangan Instrumen Asesmen Higher Order Thinking Skill (HOTS) Pada Mata Pelajaran Matematika Smp Kelas Viii Semester 1. Jurnal Riset Pendidikan Matematika, 1(2), 139–150. https://doi.org/10.21831/jrpm.v1i2.2671. DOI: https://doi.org/10.21831/jrpm.v1i2.2671

Candiasa, I. M. (2011). Pengujian Instrumen Penelitian Disertai Aplikasi ITEMAN dan Bigstep. Universitas Pendidikan Ganesha.

Chusnia, S., Sa’dijah, C., & Harsiati, T. (2017). Penerapan Instrumen Asesmen Autentik Matematika Aspek Kognitif dan Keterampilan Bagi Siswa Kelas IV SD. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, Dan Pengembangan, 2(10), 1437–1442.

Ernawati, A., Misykat, M., & Ibrahim, A. A. (2017). Pengembangan Lembar Kerja Siswa Berbasis Multiple Intelligences Pada Pokok Bahasan Substansi Genetika Kelas Xii Ipa Sma Negeri 16 Makassar. Jurnal Biotek, 5(2).

Erwin, Rustaman, N., Firman, H., & Ramalis, T. (2019). Instrumen Asesmen Pedagogical Content Knowledge dalam Konteks Pengembangan Keterampilan Komunikasi Saintifik pada Pembelajaran Fisika. Titian Ilmu: Jurnal Ilmiah Multi Sciences, 11(2), 102–110. https://doi.org/10.30599/jti.v11i2.494. DOI: https://doi.org/10.30599/jti.v11i2.494

Fadliyatis, K. S., Harsiati, T., & Hasanah, M. (2016). Pengembangan Instrumen Asesmen Autentik Keterampilan Menulis Teks Cerpen Dan Teks Fabel Untuk Siswa SMP/MTs yang Mengimplementasikan Kurikulum 2013. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, Dan Pengembangan, 1(3), 421–427.

Hendracipta, N. (2019). Menumbuhkan Sikap Ilmiah Siswa Sekolah Dasar Melalui Pembelajaran IPA Berbasis Inkuiri. JPSD, 1(1), 105–112.

Khafidin, Z. (2014). Analisis Validitas Dan Reliabilitas Tes Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam Tingkat Sma. Edukasia : Jurnal Penelitian Pendidikan Islam, 9(2), 253–266. https://doi.org/10.21043/edukasia.v9i2.775. DOI: https://doi.org/10.21043/edukasia.v9i2.775

Koyan, I. W. (2011). Assesment Dalam Pendidikan. Universitas Pendidikan Ganesha.

Kurniawan, B. R., Reyza, M., & Taqwa, A. (2018). Pengembangan Instrumen Tes Kemampuan Pemecahan Masalah Fisika pada Materi Listrik Dinamis. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, Dan Pengembangan, 3(11), 1451–1457.

Matondang, Z. (2009). Validitas Dan Reliabilitas Suatu Instrumen Penelitian. JURNAL TABULARASA PPS UNIMED, 6(1), 1510–1515. https://doi.org/10.4028/www.scientific.net/AMM.496-500.1510. DOI: https://doi.org/10.4028/www.scientific.net/AMM.496-500.1510

Mukti, I. N. C., & Nurcahyo, H. (2017). Pengembangan Media Pembelajaran Biologi Berbantuan Komputer untuk Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik. Jurnal Inovasi Pendidikan IPA, 3(2), 137–149. DOI: https://doi.org/10.21831/jipi.v3i2.7644

Permendikbud. (2016). Nomor 23 Tahun 2016 Tentang Standar Penilaian Pendidikan Dasar dan Menengah.

Pitriah, S., & Taufik, M. (2016). Pengaruh Model Pembelajaran Berbasis Masalah Berbantuan Alat Peraga Tiga Dimensi terhadap Hasil Belajar Fisika Peserta Didik Tahun Pelajaran 2017/2018. Jurnal Pendidikan Fisika dan Teknologi. Jurnal Pendidikan Fisika Dan Teknologi, 4(2), 283–290. DOI: https://doi.org/10.29303/jpft.v4i2.566

Purbosari, P. M. (2016). Pembelajaran Berbasis Proyek Membuat Ensiklopedia Ilmu Pengetahuan Alam (Ipa) Untuk Meningkatkan Academic Skill Pada Mahasiswa. Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 6(3), 231. https://doi.org/10.24246/j.scholaria.2016.v6.i3.p231-238. DOI: https://doi.org/10.24246/j.scholaria.2016.v6.i3.p231-238

Ridho, U. (2018). Evaluasi Dalam Pembelajaran Bahasa Arab. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Bahasa Arab, 20(01), 19. https://doi.org/10.32332/an-nabighoh.v20i01.1124. DOI: https://doi.org/10.32332/an-nabighoh.v20i01.1124

Setiawan, H., Sa, C., Akbar, dun, Artikel Abstrak, I., & Setiawan Pendidikan Dasar, H. (2017). Pengembangan Instrumen Asesmen Autentik Kompetensi Pada Ranah Keterampilan Untuk Pembelajaran Tematik Di Sekolah Dasar. 874–882. http://journal.um.ac.id/index.php/jptpp/.

Srirabayu, R. R. Y., & Arty, iIndyah S. (2018). Pengembangan Instrumen Experiment Performance Assessment Untuk Menilai Keterampilan Proses Sains dan Kerja Sama. Jurnal Penelitian Dan Evaluasi Pendidikan, 22(2), 168–181. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.21831/pep.v22i2.20270.

Srirahayu, R. R. Y., & Arty, I. S. (2018). Validitas dan reliabilitas instrumen asesmen kinerja literasi sains pelajaran Fisika berbasis STEM. Jurnal Penelitian Dan Evaluasi Pendidikan, 22(2), 168–181. https://doi.org/10.21831/pep.v22i2.20270. DOI: https://doi.org/10.21831/pep.v22i2.20270

Sudana, D. (2016). Buku Ajar Perguruan Tinggi Pendidikan IPA SD. Universitas Pendidikan Ganesha.

Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alfabeta.

Sukmawa, O., Rosidin, U., & Sesunan, F. (2019). Pengembangan Instrumen Asesmen Kinerja (Performance Assessment) Praktikum Pada Mata Pelajaran Fisika Di Sma. Jurnal Pendidikan Fisika, 7(1), 116–129. https://doi.org/10.24127/jpf.v7i1.1397. DOI: https://doi.org/10.24127/jpf.v7i1.1397

Susanto, A. (2013). Teori Belajar dan Pembelajaran. Kencana.

Tanujaya, B. (2016). Development of an Instrument to Measure Higher Order Thinking Skills in Senior High School Mathematics Instruction. Journal of Education and Practice, 7(21), 144–148.

Tegeh, I. M., & Jampel, I. n. (2017). Metode Penelitian Pengembangan. Undiksha Singaraja.

Wirawan, I. K. Y. A. P. (2017). Pengembangan E-Modul Berbasis Problem Based Learning Untuk Mata Pelajaran IPA Siswa Kelas VII Semester Ganjil. Teknologi Pendidikan, 8(2).

Zainal, N. F. (2020). Pengukuran, Assessment dan Evaluasi dalam Pembelajaran Matematika. Laplace : Jurnal Pendidikan Matematika, 3(1), 8–26. https://doi.org/10.31537/laplace.v3i1.310. DOI: https://doi.org/10.31537/laplace.v3i1.310

Downloads

Published

2022-02-20

How to Cite

Mahendra, I. K. A. W., Suranata, K., & Arini, N. W. (2022). Instrumen Penilaian Hasil Belajar IPA Siswa Kelas V Sekolah Dasar. Mimbar Pendidikan Indonesia, 2(2), 205–212. https://doi.org/10.23887/mpi.v2i2.40174

Issue

Section

Articles