Sarana dan Prasarana Penunjang Pembelajaran Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan Tingkat Sekolah Menengah Pertama
DOI:
https://doi.org/10.23887/jiku.v11i1.57493Keywords:
Survey, PJOK, Sarana dan PrasaranaAbstract
Proses pembelajaran akan tersendat dan tidak dapat berjalan dengan maksimal apabila sarana dan prasarana yang tersedia tidak mencukupi atau tidak memenuhi persyaratan. Tujuan penelitian ini yaitu untuk menganalisis sarana dan prasarana PJOK di SMP. Jenis penelitian yang penulis pilih merupakan deskriptif kuantitatif, dengan menggunakan metode survey. Penelitian ini mengambil sampel dari keseluruhan jumlah populasi yaitu 5 SMP. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi langsung dan wawancara. Teknik analisis menggunakan statistik deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan sarana kondisi baik sebanyak 494 buah (90%). Sarana yang berkondisi buruk sebanyak 30 buah (5,4%). Sarana miliki sendiri sebanyak 548 sarana (100%), menyewa sarana dengan persentase 0% serta yang berkondisi standart sebanyak 526 sarana (95%), untuk yang modifikasi sebanyak 22 sarana dengan persentase 4% dari jumlah total sarana keseluruhan yaitu 548. Jumlah fasilitas Prasarana keseluruhannya yaitu 24 Prasarana dan yang berkondisi baik 24 (100%) dan yang berkondisi rusak persentase 100%. Miliki sendiri sebanyak 100 prasarana dengan persentase 100%, untuk yang menyewa sebanyak 0 prasarana dengan persentase 0% serta kondisi standart sebanyak 19 prasarana dengan persentase 79,1%, untuk modifikasi sebanyak 5 prasarana dengan persentase 20,8%. artinya semua fasilitas di SMP ini berkondisi Sangat baik. Namun dari segi jumlah sarana prasarana dari beberapa sekolah masih sangat kurang dalam artian jumlah sarana prasrana dan jumlah siswa tidak sesuai.
References
Falcão, W. R., Bloom, G. A., & Sabiston, C. M. (2020). The impact of humanistic coach training on youth athletes’ development through sport. International Journal of Sports Science and Coaching, 15(5–6), 610–620. https://doi.org/10.1177/1747954120933975. DOI: https://doi.org/10.1177/1747954120933975
Ghiffary, M. (2020). Survei Ketersediaan Sarana dan Prasarana Penunjang Pembelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan (PJOK) Tingkat SMP di Kecamatan Buleleng. Jurnal Ilmu Keolahragaan Undiksha, 8(1), 34–41. DOI: https://doi.org/10.23887/jiku.v8i1.29638
Harahap, S. A. (2021). Problematika Pembelajaran Daring dan Luring Anak Usia Dini bagi Guru dan Orang tua di Masa Pandemi Covid 19. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(2), 1825–1836. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i2.1013. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i2.1013
Kesuma, I. N. A. A., Yoda, I. K., & Hidayat, S. (2021). Pengaruh Model Pembelajaran dan Motivasi Terhadap Hasil Belajar PJOK pada Siswa SMP. Jurnal Penjakora, 8(1), 62–70. https://doi.org/10.23887/penjakora.v8i1.31091. DOI: https://doi.org/10.23887/penjakora.v8i1.31091
KUNE, D. M. K. (2021). Survei Ketersediaan Sarana dan Prasarana Penunjang Pembelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan (PJOK). Indonesian Journal of Sport & Tourism, 3(2), 57–62. https://doi.org/10.23887/ijst.v3i2.34862. DOI: https://doi.org/10.23887/ijst.v3i2.34862
Kustria, K. S., Agung Parwata, I. G. L., & Spyanawati, N. L. P. (2021). Motivasi Mengikuti Pembelajaran Pendidikan Jasmani, Olahraga Dan Kesehatan Peserta Didik SMA/SMK Di Kecamatan Rendang Di Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Ilmu Keolahragaan Undiksha, 8(3), 173–184. https://doi.org/10.23887/jiku.v8i3.30646. DOI: https://doi.org/10.23887/jiku.v8i3.30646
Kusuma Jaya, K. S., Kanca, I. N., & Semarayasa, I. K. (2021). Survei Ketersediaan Guru, Sarana dan Prasarana Penunjang Pembelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan. Indonesian Journal of Sport & Tourism, 3(1), 18–25. https://doi.org/10.23887/ijst.v3i1.35431. DOI: https://doi.org/10.23887/ijst.v3i1.35431
Lestari, L. K. G. A. D., Parwata, I. G. L. A., & Dartini, N. P. D. S. (2020). Keterserdiaan Sarana Dan Prasarana Penunjang Pembelajaran Pjok Tingkat Smp Se-Kecamatan Pupuan. Jurnal Pendidikan Jasmani, Olahraga Dan Kesehatan Undiksha, 8(3), 124–132. https://doi.org/10.23887/jjp.v8i3.33767. DOI: https://doi.org/10.23887/jjp.v8i3.33767
Listiana, S., & Isdaryono, I. (2019). Pengembangan Model Latihan Keterampilan Teknik Bawah Pencak Silat Untuk Atlet Kategori Tanding Remaja. Altius: Jurnal Ilmu Olahraga Dan Kesehatan, 8(2). https://doi.org/10.36706/altius.v8i2.9510. DOI: https://doi.org/10.36706/altius.v8i2.9510
Novika Auliyana, S., Akbar, S., & Yuniastuti. (2018). Penerapan Pembelajaran Tematik Terpadu di Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, Dan Pengembangan, 3(12), 1572–1582. https://doi.org/10.17977/jptpp.v3i12.11796.
Oka Mahendra, I. B. P., Budaya Astra, I. K., & Semarayasa, I. K. (2021). Survei Sarana dan Prasarana Penunjang Pembelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan (PJOK). Indonesian Journal of Sport & Tourism, 2(2), 53–58. https://doi.org/10.23887/ijst.v2i2.34858. DOI: https://doi.org/10.23887/ijst.v2i2.34858
Pasek Wiguna, I. N. T., Parwata, I. G. L. A., & Semarayasa, I. K. (2021). Ketersediaan Sarana dan Prasarana Penunjang Pembelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan. Indonesian Journal of Sport & Tourism, 2(2), 46–52. https://doi.org/10.23887/ijst.v2i2.34857. DOI: https://doi.org/10.23887/ijst.v2i2.34857
Prabawa, I. K. R, Satyawan, I. M., & Spyanawati, N. L. P. (2021). Pengembangan video permainan PJOK berbasis tematik (tema kegemaranku) untuk siswa kelas 1 sekolah dasar. Jurnal Olahraga Pendidikan Indonesia (JOPI), 1(1), 11–26. https://doi.org/10.54284/jopi.v1i1.3.
Prabawa, I Kadek Radita, Satyawan, I. M., & Spyanawati, N. L. P. (2021). Pengembangan video permainan PJOK berbasis tematik (tema kegemaranku) untuk siswa kelas 1 sekolah dasar. Jurnal Olahraga Pendidikan Indonesia, 1(1), 11 – 26. https://doi.org/10.54284/jopi.v1i1.3. DOI: https://doi.org/10.54284/jopi.v1i1.3
Pratama, D.Y., Dan Wisnu, H. (2019). Survei Sarana Prasarana Pendidikan Jasmani Olahraga Dan Kesehatan SD Negeri Se-Gugus 1 Di Kecamatan Wonoayu Kabupaten Sidoarjo. Jurnal Pendidikan Olahraga Dan Kesehatan, 7 (3).
Raibowo, S., Nopiyanto, Y. E., & Muna, M. K. (2019). Pemahaman Guru PJOK Tentang Standar Kompetensi Profesional. Journal Of Sport Education (JOPE), 2(1), 10. https://doi.org/10.31258/jope.2.1.10-15 DOI: https://doi.org/10.31258/jope.2.1.10-15
Rohmah, L., & Muhammad, H. N. (2021). Tingkat Kebugaran Jasmani dan Aktivitas Fisik Siswa Sekolah. Jurnal Pendidikan Olahraga Dan Kesehatan, 09(01), 511–519. https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/jurnal-pendidikan-jasmani/article/view/38199.
Wahyono, P. (2020). Guru profesional di masa pandemi COVID-19: Review implementasi, tantangan, dan solusi pembelajaran daring. Jurnal Pendidikan Profesi Guru, 1(1), 51–65. https://doi.org/10.22219/jppg.v1i1.12462.
Wijaya, kadek ari, Budaya Astra, I. K., & Spyanawati, N. L. P. (2022). Ketersediaan Sarana dan Prasarana Penunjang Pembelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga Dan Kesehatan (PJOK). Jurnal Ilmu Keolahragaan Undiksha, 10(1), 74–81. https://doi.org/10.23887/jiku.v10i1.48712. DOI: https://doi.org/10.23887/jiku.v10i1.48712
Yang, J., & Lv, W. (2020). Optimization of sports training systems based on wireless sensor networks algorithms. IEEE Sensors Journal, 21(22), 25075–25082. https://doi.org/10.1109/JSEN.2020.3046290. DOI: https://doi.org/10.1109/JSEN.2020.3046290
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 kadek pande arya Arya, I. W. Artanayasa, I. M. Satyawan
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with the Jurnal Ilmu Keolahragaan Undiksha agree to the following terms:- Authors retain copyright and grant the journal the right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work. (See The Effect of Open Access)