PENERAPAN METODE BERMAIN BERBANTUAN MEDIA KOTAK BERWARNA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MOTORIK KASAR ANAK

Authors

  • Ni Kadek Lia Ariani .
  • Prof. Dr. Ni Ketut Suarni,MS .
  • Luh Ayu Tirtayani,S.Psi.,M.Psi. .

DOI:

https://doi.org/10.23887/paud.v3i1.5889

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan kemampuan motorik kasar anak usia 5-6 Tahun di TK Widya Dharma Sawan Tahun ajaran 2014/2015. Jenis penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas yang dilaksanakan dalam dua siklus. Subjek dalam penelitian ini adalah anak kelompok B1 dengan jumlah 20 orang. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode observasi dengan instrument lembar observasi. Analisis data dilakukan dengan menggunakan metode analisis deskriptif dan metode analisis deskriptif kuantitatif. Siklus I dilakukan dengan 12 kali pertemuan. Hasilnya rata-rata persentase kemampuan motorik kasar anak sebesar 67,18% yang berada pada kategori sedang. Sedangkan siklus II dilaksanakan dalam 8 kali pertemuan dengan hasil rata-rata persentase kemampuan motorik kasar anak mengalami peningkatan menjadi sebesar 84,37% masuk kategori tinggi. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa penerapan metode bermain berbantuan media kotak berwarna dapat meningkatkan kemampuan motorik kasar anak kelompok B1 TK Widya Dharma Kecamatan Sawan dari kategori sedang meningkat menjadi kategori tinggi.
Kata Kunci : metode bermain, media kotak berwarna, kemampuan motorik kasar anak

This research aimed to find out the improvement gross motor skills of children aged 5 to 6 years of TK Widya Dharma Sawan in the academic 2014/2015. This research was classroom action research (PTK) implemented during two cycles. Subject in this research was 20 children at group B1. Data collection method used in this research was observation method with instrument such as observation sheet. Data were analyzed by using descriptive analysis and quantitative descriptive analysis technique. Cycle I with used 12 confluenced. The result percentage average was gross motor of children wich was 67,18% as a medium category. In the second cycle does in 8 confluenced which the result percentage average of the gross motor skills of children increased to 84,37% as a high category. So, the implementation of active play method could be increased the gross motor skills children at group B1 in Widya Dharma Kindergarten, Sawan district from medium category become the high category.
keyword : method to play an active application box colour media, at to improve gross motor skills

Published

2015-08-06

How to Cite

., N. K. L. A., ., P. D. N. K. S., & ., L. A. T. (2015). PENERAPAN METODE BERMAIN BERBANTUAN MEDIA KOTAK BERWARNA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MOTORIK KASAR ANAK . Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Undiksha, 3(1). https://doi.org/10.23887/paud.v3i1.5889

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

<< < 2 3 4 5 6 7 8 > >>