Pengaruh Model Pembelajaran Think Pair Share Berbantuan Audio Visual terhadap Kompetensi Pengetahuan IPS

Authors

  • Ni Wayan Pitriani .
  • Drs. I Ketut Ardana,M.Pd. .
  • Dr. M.G. Rini Kristiantari,M.Pd .

DOI:

https://doi.org/10.23887/jjpgsd.v5i2.10789

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan yang signifikan kompetensi pengetahuan IPS antara siswa kelas IV SD Gugus Moch Hatta Denpasar selatan Tahun Ajaran 2016/2017 yang dibelajarkan menggunakan model pembelajaran Think Pair Share berbantuan audio visual dan siswa yang dibelajarkan menggunakan model pembelajaran konvensional. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen dengan desain eksperimen kuasi dengan rancangan Kelompok Non-ekuivalen. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas IV SD Gugus Moch Hatta yang berjumlah 331 orang. Sampel penelitian diambil dengan teknik random sampling. Sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas IVA SD Negeri 3 Panjer dengan jumlah 35 siswa sebagai kelompok eksperimen dan siswa kelas IV SD Negeri 2 Panjer dengan jumlah 42 siswa sebagai kelompok kontrol. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah metode tes dalam bentuk tes objektif pilihan ganda biasa. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan uji-t. Hasil analisis data diperoleh thitnung = 4,10 dengan taraf signifikansi 5% dan dk = 75 diperoleh nilai ttabel = 2,000 sehingga thitung = 4,10 > ttabel = 2,000, maka Ho ditolak dan Ha diterima. Ini berarti terdapat perbedaan yang signifikan kompetensi pengetahuan IPS siswa yang dibelajarakan menggunakan model pembelajaran Think Pair Share berbantuan audio visula dan siswa yang dibelajarkan menggunakan pembelajaran konvensional. Rerata nilai kompetensi pengetahuan IPS pada kelompok yang dibelajarkan menggunakan model pembelajaran Think Pair Shair berbantuan audio visual adalah 83,48, sedangkan kelompok yang dibelajarkan menggunakan model pembelajaran konvensional adalah 73,36. Berdasarkan hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh model pembelajaran Think Pair Share berbantuan audio visual terhadap kompetensi pengetahuan IPS siswa kelas IV SD Gugus Moch Hatta Denpasar selatan Tahun Ajaran2016/2017.
Kata Kunci : kompetensi pengetahuan IPS, Think Pair Share, audio visual.

This study aims to determine the significant difference in the competence of IPS knowledge between fourth grade students of SD Gugus Moch Hatta Denpasar south of the School Year 2016/2017 which was taught using Think Pair Share model with visual audiences and students who were taught using conventional learning model. This research is an experimental research with quasi experiment design with Non-equivalent Group design. The population of this research is all of fourth grade students of SD Gugus Moch Hatta which amounted to 331 people. The sample was taken by random sampling technique. The sample in this research is the students of grade IVA SD Negeri 3 Panjer with 35 students as experiment group and fourth grade students of SD Negeri 2 Panjer with 42 students as control group. The data collection method used is a test method in the form of a standard multiple-choice objective test. The data obtained were analyzed using the t-test. The result of data analysis obtained by thitnung = 4.10 with significance level 5% and dk = 75 obtained ttable value = 2,000 so thitung = 4.10> ttable = 2,000, then Ho is rejected and Ha accepted. This means that there is a significant difference in the competence of IPS knowledge of students who are learned using Think Pair Share model aided by audio visula and students are taught using conventional learning. The mean value of IPS knowledge competence in the group that was taught using Think Pair Shair model with visual audio aid was 83,48, while the group that was taught using conventional learning model was 73,36. Based on the result, it can be concluded that there is influence of learning model of Think Pair Share with visual aids on knowledge competence of IPS student of fourth grade SD Gugus Moch Hatta Denpasar south of School Year 2016/2017.
keyword : IPS knowledge competence, Think Pair Share, audio visual

Published

2017-07-18

How to Cite

., N. W. P., ., D. I. K. A., & ., D. M. R. K. (2017). Pengaruh Model Pembelajaran Think Pair Share Berbantuan Audio Visual terhadap Kompetensi Pengetahuan IPS. MIMBAR PGSD Undiksha, 5(2). https://doi.org/10.23887/jjpgsd.v5i2.10789

Issue

Section

Articles