PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN THINK PAIR SHARE (TPS) TERHADAP HASIL BELAJAR IPA KELAS V SD NEGERI KUBUTAMBAHAN KECAMATAN KUBUTAMBAHAN

Authors

  • Ni Pt. Evi Sutarminingsih, I Nym. Arcana I Wyn. Sudiana

DOI:

https://doi.org/10.23887/jjpgsd.v1i1.1199

Abstract

Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengetaui perbedaan hasil belajar IPA pada siswa kelas V
SD  Negeri  Kubutambahan  Kecamatan  Kubutambahan  Kabupaten  Buleleng  tahun
pelajaran  2012/2013  anatara  siswa  yang  mengikuti  pembelajaran  dengan  model
pembelajaran  Think  Pair  Share  (TPS)  dan  siswa  yang  mengikuti  pembmbelajaran
menggunakan  model  pembelajaran  Konvensional.  Penelitian  ini  adalah  penelitian
eksperimen  semu  menggunakan  desain  Posttes  only  control  group  desian.  Sampel
penelitian  adalah  SD  Negeri  7  Kubutambahan  berjumlah  27  orang  sebagai  kelompok
eksperimen dan SD Negeri 4 Kubutambahan berjumlah 26 orang sebagai kelompok kontrol
yang  dipilih  dengan  tehnik  random  sampling.  Pengumpulan  data  hasil  belajar  siswa
menggunakan  metode  tes  dengan  instrumen  berbentuk  tes  pilihan  ganda  satu  jawaban
benar.  Data  yang  diperoleh  dianalisis  dengan  menggunakan  teknik  analisis  statistik
deskriptif dan statistik inferensial.  Sebagai tindak lanjut dari statistik inferensial digunakan
uji-t  untuk  menguji  perbedaan  hasil  belajar  siswa.  Hasil  penelitian  menemukan  bahwa
terdapat  perbedaan  yang  signifikan  hasil  belajar  IPA  antara  siswa  yang  mengikuti
pembelajaran  dengan  model  pembelajaran  TPS    dengan  siswa  yang  mengikuti
pembelajaran  dengan  model  pembelajaran  konvensional  t
hitung
42,3  >  t
tabel
2,000  dan  di
dukung oleh perbedaan skor rata-rata yang diperoleh antara siswa yang  mengikuti  model
pembelajaran TPS yaitu  23,33 yang berada pada kategori sangat tinggi dan siswa yang
mengikuti  pembelajaran  dengan  model  pembelajaran  konvensional  yaitu  18,80  yang
berada pada kategori tinggi.
Kata kunci: TPS, Hasil Belajar IPA.

Downloads

Published

2013-01-08

How to Cite

I Wyn. Sudiana, N. P. E. S. I. N. A. (2013). PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN THINK PAIR SHARE (TPS) TERHADAP HASIL BELAJAR IPA KELAS V SD NEGERI KUBUTAMBAHAN KECAMATAN KUBUTAMBAHAN. MIMBAR PGSD Undiksha, 1(1). https://doi.org/10.23887/jjpgsd.v1i1.1199

Issue

Section

Articles