Video Pembelajaran Berbasis Lingkungan Dalam Pembelajaran IPA Kelas IV SD
DOI:
https://doi.org/10.23887/jjpgsd.v10i3.48214Keywords:
Pengembangan, Video, LingkunganAbstract
Saat ini banyak guru yang hanya mengandalkan gambar pada buku dalam pembelajaran IPA. Hal ini membuat siswa sulit memahami pelajaran. Oleh karena itu diperlukan pengembangan media pembelajaran yang mampu membantu pemahaman siswa. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media video pembelajaran berbasis lingkungan rumah sekitar muatan IPA tema 4 SD. Rancangan penelitian yang akan digunakan adalah penelitian pengembangan model ADDIE. Subjek penelitian ini adalah video pembelajaran berbasis lingkungan rumah sekitar tema 4. Data video pembelajaran berbasis lingkungan rumah sekitar tema 4 dikumpulkan dengan menggunakan angket. Data dianalisis dengan menggunakan uji validitas. Berdasarkan hasil evaluasi dari (1) ahli materi diperoleh persentase tingkat pencapaian yaitu 92 % yang berada pada kualifikasi sangat baik, (2) ahli media pembelajaran diperoleh persentase tingkat pencapaian yaitu 96 % dan berada pada kualifikasi baik, (3) uji coba perorangan diperoleh persentase tingkat pencapaian dari guru yaitu 96 % dan berada pada kualifikasi sangat baik. Penggunaan modul yang dikembangkan efektif digunakan untuk mendukung pembelajaran berbasis lingkungan rumah sekitar tema 4.
References
Anshor, S., Sugiyanta, I. G., & Sri, R. K. U. (2015). Penggunaan Media Pembelajaran Berbasis Video Terhadap Aktivitas Dan Hasil Belajar Geografi. Jurnal Penelitian Geografi, 3(7), 1–9. http://jurnal.fkip.unila.ac.id/index.php/JPG/article/view/10376.
Baro’ah, S., & Qonita, S. M. (2020). Penanaman CiLi (Cinta Lingkungan) Pada Siswa Melalui Program Lingkungan Sekolah Tanpa Sampah Plastik. Jurnal PANCAR (Pendidik Anak Cerdas Dan Pintar), 4(1). http://ejournal.unugha.ac.id/index.php/pancar/article/view/309.
Candra Dewi, N. M. L., & Negara, I. G. A. O. (2021). Pengembangan Media Video Animasi IPA pada Pokok Bahasan Sistem Pernapasan Kelas V. Jurnal Edutech Undiksha, 9(2), 122–130. https://doi.org/10.23887/jeu.v9i1.32501. DOI: https://doi.org/10.23887/jeu.v9i1.32501
Efendi, N. M. (2019). Revolusi Pembelajaran Berbasis Digital (Penggunaan Animasi Digital Pada Start Up Sebagai Metode Pembelajaran Siswa Belajar Aktif). Habitus: Jurnal Pendidikan, Sosiologi, & Antropologi, 2(2), 173. https://doi.org/10.20961/habitus.v2i2.28788. DOI: https://doi.org/10.20961/habitus.v2i2.28788
Fauzan, M. A., & Rahdiyanta, D. (2017). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Video pada Teori Pemesinan Frais. Jurnal Dinamika Vokasional Teknik Mesin, 2(2), 82–88. https://doi.org/10.21831/dinamika.v2i2.15994. DOI: https://doi.org/10.21831/dinamika.v2i2.15994
Febriani, C. (2017). Pengaruh Media Video terhadap Motivasi Belajar dan Hasil Belajar Kognitif Pembelajaran IPA Kelas V Sekolah Dasar. Jurnal Prima Edukasia, 5(1), 2017. https://core.ac.uk/download/pdf/193343115.pdf. DOI: https://doi.org/10.21831/jpe.v5i1.8461
Hidayati, A, S. dkk. (2019). Pengembangan Media Video Pembelajaran untuk Meningkatkan Pemahaman Materi Gaya Kelas IV Di SDN Sukoiber 1 Jombang. JINOTEP (Jurnal Inovasi Dan Teknologi Pembelajaran): Kajian Dan Riset Dalam Teknologi Pembelajaran, 6(1), 45–50. https://doi.org/10.17977/um031v6i12019p045. DOI: https://doi.org/10.17977/um031v6i12019p045
Idrus, A., & Novia, Y. (2018). Pelaksanaan Nilai Peduli Lingkungan Di Sekolah Dasar. Jurnal Gentala Pendidikan Dasar, 3(2), 203–219. https://doi.org/10.22437/gentala.v3i2.6757. DOI: https://doi.org/10.22437/gentala.v3i2.6757
Ismail, M. J. (2021). Pendidikan Karakter Peduli Lingkungan dan Menjaga Kebersihan di Sekolah. Guru Tua: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran, 4(1), 59–68. https://doi.org/10.31970/gurutua.v4i1.67. DOI: https://doi.org/10.31970/gurutua.v4i1.67
Istiana, R., Islamiah, N. I., & Sutjihati, S. (2018). Analisis Sequential Explanatory Partisipasi Siswa Dalam Pelestarian Lingkungan Ditinjau Dari Aspek Persepsi Siswa Tentang Sekolah Berbudaya Lingkungan. Jurnal Ilmiah Pendidikan Lingkungan Dan Pembangunan, 19(02), 15–26. https://doi.org/10.21009/plpb.192.02. DOI: https://doi.org/10.21009/PLPB.192.02
Jundu, R., Nendi, F., Kurnila, V. S., Mulu, H., Ningsi, G. P., & Ali, F. A. (2020). Pengembangan Video Pembelajaran IPA Berbasis Kontekstual Di Manggarai Untuk Belajar Siswa Pada Masa Pandemic Covid-19. LENSA (Lentera Sains): Jurnal Pendidikan IPA, 10(2), 63–73. https://doi.org/10.24929/lensa.v10i2.112. DOI: https://doi.org/10.24929/lensa.v10i2.112
Kangiden, T. K. P., Sela, R. L. E., & Rengkung, M. M. (2017). Taman Budaya Bolaang Mongondow di Kotamobagu. “Arsitektur sebagai Simbol Budaya.” Daseng: Jurnal Arsitektur, 6(2), 139–147. https://www.neliti.com/publications/177923/taman-budaya-bolaang-mongondow-di-kotamobagu-arsitektur-sebagai-simbol-budaya.
Maulida, S., Mansur, H., & Fatimah. (2020). Pengembangan Media Video Pembelajaran IPA Untuk Meningkatkan Minat Belajar Siswa Kelas IV Sekolah Dasar. Journal of Instructional Technology, 1(1), 20–28. https://ppjp.ulm.ac.id/journals/index.php/j-instech/article/view/3645.
Mujiwati, Y., Paramitha, M., & Maulana, M. Z. A. S. (2020). Menumbuhkan Rasa Kepedulian Siswa Terhadap Kebersihan Lingkungan di Sekolah MA Al Masyhur Bugul Kidul Kota Pasuruan. Community Development Journal: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(2), 157–164. https://scholar.archive.org/work/aykwkk5swbhlxepesg6dwsri34/access/wayback/https://journal.universitaspahlawan.ac.id/index.php/cdj/article/download/852/pdf. DOI: https://doi.org/10.31004/cdj.v1i2.852
Mutia, R., & Dkk. (2017). Pengembangan Video Pembelajaran Ipa Pada Materi Pencemaran Dan Kerusakan Lingkungan. Jurnal Pendidikan Sains Indonesia (Indonesian Journal of Science Education), 5(2), 108–114. https://doi.org/10.24815/jpsi.v5i2.9825. DOI: https://doi.org/10.24815/jpsi.v5i2.9825
Nanda, K. K., Tegeh, I. M., & Sudarma, I. K. (2017). Pengembangan Video Pembelajaran Berbasis Pendekatan Kontekstual Kelas V di SD Negeri 1 Baktiseraga. Jurnal Edutech Undiksha, 5(1), 88–99. https://doi.org/10.23887/jeu.v5i1.20627.
Narut, Y. F., & Supradi, K. (2019). Literasi sains peserta didik dalam pembelajaran ipa di indonesia. Jurnal Inovasi Pendidikan Dasar, 3(1), 61–69. http://jurnal.unikastpaulus.ac.id/index.php/jipd/article/view/214.
Naziyah, S., Akhwani, A., Nafiah, N., & Hartatik, S. (2021). Implementasi Pendidikan Karakter Peduli Lingkungan di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(5), 3482–3489. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i5.1344. DOI: https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i5.1344
Novayulianti, R. S. H. (2021). Analisis Aktivitas Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPA Kelas V di SDN Duri Kepa 05 Dalam Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Inovasi Pendidikan, 2(3), 987–996. https://doi.org/https://doi.org/10.47492/jip.v2i3.793.
Pramita, P. A., Sudarma, I. K., & Murda, I. N. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Scramble Berbantuan Media Gambar terhadap Hasil Belajar IPA. Jurnal Pedagogi Dan Pembelajaran, 2(2), 186. https://doi.org/10.23887/jp2.v2i2.17907. DOI: https://doi.org/10.23887/jp2.v2i2.17907
Puastuti, D., & Kusnadi, D. (2019). Analisis Sikap Lingkungan Hidup Terhadap Perilaku Siswa Mengenai Kebersihan Lingkungan di SD Muhammadiyah Pringsewu. JPGMI (Jurnal Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah Al-Multazam), 5(1), 23–31. https://ojs.stitmultazam.ac.id/index.php/JPGMI/article/view/49.
Purwanti, D. (2017). Pendidikan Karakter Peduli Lingkungan Dan Implementasinya. Dwija Cendekia: Jurnal Riset Pedagogik, 1(2). https://doi.org/10.20961/jdc.v1i2.17622. DOI: https://doi.org/10.20961/jdc.v1i2.17622
Putra, I. G. L. A. K., Tastra, I. D. K., & Suwatra, I. I. W. (2014). Pengembangan Media Video Pembelajaran Dengan Model Addie Pada Pembelajaran Bahasa Inggris Di SDN 1 Selat. Jurnal Edutech Universitas Pendidikan Ganesha, 2(1), 1–10. https://doi.org/10.23887/jeu.v2i1.3939.
Rahayu, R., & Ismawati, R. (2019). Pembelajaran Berbasis Masalah Pada Materi Pencemaran Lingkungan Sebagai Upaya Melatih Kemampuan Pemecahan Masalah Pada Siswa Smk. Indonesian Journal of Natural Science Education (IJNSE), 2(2). https://doi.org/10.31002/nse.v2i2.706. DOI: https://doi.org/10.31002/nse.v2i2.706
Ramlah, R., Agustang, A., & Syukur, M. (2018). Gerakan Sosial Dalam Membangun Kesadaran Lingkungan Terhadap Pengelolaan Sampah Plastik. Phinisi Integration Review, 5(1), 236–247. https://ojs.unm.ac.id/pir/article/view/31750.
Rofiq, A., Mahadewi, L. P. P., & Parmiti, D. P. (2019). Pengembangan Multimedia Pembelajaran Interaktif Pada Mata Pelajaran Ips Terpadu. Journal of Education Technology, 3(3), 126. https://doi.org/10.23887/jet.v3i3.21732. DOI: https://doi.org/10.23887/jet.v3i3.21732
Sangkut, E., Djuwita, P., & Dalifa, D. (2019). Penanaman Nilai-nilai Kepedulian terhadap Kebersihan Lingkungan pada Siswa Kelas III di Sekolah Alam Mahira Kota Bengkulu. JURIDIKDAS: Jurnal Riset Pendidikan Dasar, 2(3), 175–185. https://ejournal.unib.ac.id/index.php/juridikdasunib/article/view/9801. DOI: https://doi.org/10.33369/juridikdas.2.3.175-185
Supriyono. (2018). Pentingnya Media Pembelajaran Untuk Meningkatkan Minat Belajar Siswa Sd. Edustream: Jurnal Pendidikan Dasar, II(1), 43–48. https://doi.org/10.26740/eds.v2n1.p43-48.
Susanty, S. (2020). Inovasi Pembelajaran Daring Dalam Merdeka Belajar. Jurnal Ilmiah Hospitality, 9(2), 157–166. https://doi.org/10.47492/jih.v9i2.289. DOI: https://doi.org/10.47492/jih.v9i2.289
Syaparuddin, S., & Elihami, E. (2019). Peranan Pendidikan Nonformal Dan Sarana Pendidikan Moral. Jurnal Edukasi Nonformal, 1(1), 173–186. https://ummaspul.e-journal.id/JENFOL/article/view/317.
Ujianti, P. R., Suastika, N., & Dewi, P. S. D. (2021). Tantangan Praktek Pembelajaran Anak Usia Dini di Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Undiksha, 9(3), 318. https://doi.org/10.23887/paud.v9i3.41841. DOI: https://doi.org/10.23887/paud.v9i3.41841
Wakhidah, K., & Adiarti, W. (2014). Pengaruh Penanaman Nilai-Nilai Konservasi Terhadap Karakter Peduli Pada Lingkungan Anak Usia Dini. BELIA: Early Childhood Education Papers, 3(2), 38–45. https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/belia/article/view/3718.
Wardani, R. K., & Syofyan, H. (2018). Pengembangan Video Interaktif pada Pembelajaran IPA Tematik Integratif Materi Peredaran Darah Manusia. Jurnal Ilmiah Sekolah Dasar, 2(4), 371. https://doi.org/10.23887/jisd.v2i4.16154. DOI: https://doi.org/10.23887/jisd.v2i4.16154
Widiyasanti, M., & Ayriza, Y. (2018). Pengembangan Media Video Animasi untuk Meningkatkan Motivasi Belajar dan Karakter Tanggung Jawab Siswa Kelas V. Jurnal Pendidikan Karakter, 8(1). https://doi.org/10.21831/jpk.v8i1.21489. DOI: https://doi.org/10.21831/jpk.v7i1.15498
Wuryanti, U., & Kartowagiran, B. (2016). Pengembangan Media Video Animasi Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Dan Karakter Kerja Keras Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Karakter, 6(2), 232–245. https://doi.org/10.21831/jpk.v6i2.12055. DOI: https://doi.org/10.21831/jpk.v6i2.12055
Yuanta, F. (2020). Pengembangan Media Video Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial pada Siswa Sekolah Dasar. Trapsila: Jurnal Pendidikan Dasar, 1(02), 91–100. https://doi.org/10.30742/tpd.v1i02.816. DOI: https://doi.org/10.30742/tpd.v1i02.816
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Komang Rizky Aditya Wiguna

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with the Mimbar PGSD Undiksha agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal the right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work. (See The Effect of Open Access)