MENINGKATKAN HASIL BELAJAR LOMPAT JAUH MELALUI PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION (STAD)

Authors

  • Rusminingsih Rusminingsih SD Negeri 4 Sukawati

DOI:

https://doi.org/10.23887/jlls.v2i3.21158

Abstract

Penelitian Tindakan Kelas ini dilaksanakan di SD Negeri 4 Sukawati pada siswa Kelas V Semester I Tahun Pelajaran 2018/2019. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah pembelajaran lompat jauh siswa dapat ditingkatkan melalui penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Student Team Achievment Division (STAD). Metode pengumpulan data yang digunakan adalah tes prestasi belajar yang dilaksanakan saat berlangsungnya proses pembelajaran. Untuk memaknai data hasil penelitian, data yang telah diperoleh dianalisis dengan metode analisis deskriptif kuantitatif, dengan menyajikan rata-rata, modus, median, dan prosentase ketuntasan belajar. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini adalah hasil belajar lompat jauh siswa dapat ditingkatkan melalui penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Student Team Achievment Division (STAD) lompat jauh. Ini terbukti dari hasil yang diperoleh pada pada awalnya rata-rata 67,93 Setelah diberikan tindakan pada siklus I prestasi belajar siswa mengalami peningkatan menjadi rata-rata 73,27. Selanjutnya pada siklus II meningkat lagi menjadi rata-rata 80,51. Hasil yang diperoleh pada siklus II ini telah mencapai indikator keberhasilan yang ditetapkan sehingga penelitian tidak dilanjutkan. Kesimpulan yang diperoleh dari penelitian ini adalah lompat jauh siswa dapat ditingkatkan melalui penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Student Team Achievment Division (STAD).

Kata kunci: Model Pembelajaran STAD, Hasil belajar Lompat jauh

References

Agus, Kristiyanto.2010. Penelitian Tindakan Kelas (PTK) Dalam Pendidikan Jasmani & Kepelatihan Olahraga. Surakarta: UNS Press.

Arsyad. 2002. Media dan Alat Bantu Pembelajaran. Jakarta: CV Mandiri

Dadan, Heryana dan Giri Verianti. 2010. Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan untuk Siswa SD-MI Kelas V. Jakarta: Aneka Ilmu.

Dahar, Ratna Wilis. 1989. Teori-Teori Belajar. Jakarta: Penerbit Erlangga.

Daryanto. 1999. Evaluasi Pendidikan. Rineka Cipta: Jakarta.

Depdiknas. 2007. Naskah Akademik Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan. Jakarta: BPP Pusat Kurikulum.

Depdiknas. 2011. Membimbing Guru dalam Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Pusat Pengembangan Tenaga Kependidikan Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pendidikan dan Menjaminan Mutu Pendidikan.

Gusniar. 2014. Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Student Teams Achievment Division (STAD) Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPS Kelas IV SDN No. 2 Ogoamas II. Jurnal Kreatif Tadulako Online Vol. 2 No. 1 Hal. 198-221. Tersedia Pada: http://jurnal.untad.ac.id/jurnal/index.php/JKTO/article/view/3005.

Hamalik, Oemar. 2004. Proses Belajar Mengajar. Jakart: Bumi Aksara.

Idris, Muhammad . 2017. Meningkatkan Hasil Belajar Lompat Jauh Melalui Penggunaan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Student Teams Achievement Division (STAD). Jurnal Ilmu Pendidikan Sosial, sains, dan Humaniora Vol. 3 No. 1, Maret 2017.

Juraini, Muhammad Taufik, I Wayan Gunada. 2016. Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD (Student Team Achievement Division) dengan Metode Eksperimen terhadap Keterampilan Proses Sains dan Hasil Belajar Fisika pada Siswa SMA Negeri 1 Labuapi Tahun Pelajaran 2015/2016. Jurnal Pendidikan Fisika dan Teknologi Volume II No 2 Hal. 80-85. Tersedia Pada : http://jurnalfkip.unram.ac.id/index.php/JPFT/article/view/293/0.

Laa, Neli, Hendri Winata, Rini Intansari Meilani. 2017. Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Student Teams Achievement Division terhadap Minat Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran Vol. 2 No. 2 Hal. 139-148. Tersedia Pada : http://ejournal.upi.edu/index.php/jpmanper/article/view/00000.

Nikmah, Erlita Hidaya, Achmad Fatchan, Yuswanti Ariani Wirahayu. 2016. Model Pembelajaran Student Teams Achievement Divisions (STAD), Keaktifan dan Hasil Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan Geografi Vol. 3 No. 3 Hal. 1-17. Tersedia Pada : http://journal.um.ac.id/index.php/pendidikan-geografi/index.

Suroto. 2009. Buku Pegangan Kuliah Pengertian Senam, Manfaat Senam danUrutan Gerakan. Semarang: Unit Pelaksana Teknis Mata Kuliah UmumOlahraga Undip.

Downloads

How to Cite

Rusminingsih, R. (2019). MENINGKATKAN HASIL BELAJAR LOMPAT JAUH MELALUI PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION (STAD). Journal for Lesson and Learning Studies, 2(3), 437–443. https://doi.org/10.23887/jlls.v2i3.21158

Issue

Section

Articles