KONTRIBUSI PEMBELAJARAN DI PERGURUAN TINGGI DAN LITERASI KEUANGAN TERHADAP PERILAKU KEUANGAN MAHASISWA

Authors

  • Nyoman Trisna Herawati

DOI:

https://doi.org/10.23887/jppundiksha.v48i1-3.6919

Abstract

Abstract: The Contribution of Learning in University and Financial Literacy To Student’s Financial Behaviour. The objective of this research is to determine the contribution of: (1) learning in university to student’s financial behavior, (2) the financial literacy to student’s financial behavior, (3) learning in university and financial literacy simultaneously to student’s financial behavior. The design of this research is explanatory research, which examines the contribution between learning in university and financial literacy to student’s financial behavior. The population in this study is all students of the Faculty of Economics and Business Undiksha. Data were collected using a question-naire and analyzed using descriptive statistics and path analysis (path analysis) using SPSS version 16.0 for windows. The result shows that learning in university does not contribute significantly to the financial behavior of the students. Financial literacy contributes positively and significantly to the financial behavior of students. Simultaneously learning in university and financial literacy are signifycantly contributing to the financial behavior of students. In general, the level of financial lite-racy of students at Faculty of Economics and Business comes within the low category.

 

Keywords: financial behavior, financial literacy, learning in university

Abstrak: Kontribusi Pembelajaran di Perguruan Tinggi dan Literasi Keuangan terhadap Pe-rilaku Keuangan Mahasiswa. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kontribusi: (1) pembelajaran di perguruan tinggi terhadap perilaku keuangan mahasiswa, (2) literasi keuangan terhadap perilaku keuangan mahasiswa, (3) pembelajaran di perguruan tinggi dan literasi keuangan secara simultan terhadap perilaku keuangan mahasiswa. Rancangan penelitian ini adalah penelitian eksplanatori (ex-planatory research) yang mengkaji kontribusi antara pembelajaran di perguruan tinggi dan literasi keuangan terhadap perilaku keuangan mahasiswa. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh ma-hasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Undiksha. Data dikumpulkan dengan menggunakan kuesio-ner. Teknik analisis data menggunakan statistik deskriptif dan analisis jalur (path analysis) dengan bantuan SPSS versi 16.0 for windows. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pembelajaran di pergu-ruan tinggi tidak berkontribusi secara signifikan terhadap perilaku keuangan mahasiswa. Literasi ke-uangan berkontribusi positif dan signifikan terhadap perilaku keuangan mahasiswa. Secara simultan pembelajaran di perguruan tinggi dan literasi keuangan berkontribusi secara signifkan terhadap peri-laku keuangan mahasiswa. Secara umum tingkat literasi keuangan mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis tergolong masih rendah.

Kata-kata Kunci: literasi keuangan, pembelajaran di perguruan tinggi, perilaku keuangan

Downloads

Published

2015-04-01

How to Cite

Herawati, N. T. (2015). KONTRIBUSI PEMBELAJARAN DI PERGURUAN TINGGI DAN LITERASI KEUANGAN TERHADAP PERILAKU KEUANGAN MAHASISWA. Jurnal Pendidikan Dan Pengajaran, 48(1-3). https://doi.org/10.23887/jppundiksha.v48i1-3.6919