Media Pubadjo untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep Matematis Siswa SD Kelas IV

Authors

  • Else Qonaah Sonida Universitas Muria Kudus, Kudus, Indonesia
  • Himmatul Ulya Universitas Muria Kudus, Kudus, Indonesia
  • Ika Oktavianti Universitas Muria Kudus, Kudus, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.23887/igsj.v4i1.51842

Keywords:

Media Pubadjo, Pemahaman Konsep, Matematis

Abstract

Kesulitan siswa dalam memahami rumus serta mengerjakan soal materi luas dan keliling bangun datar. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis langkah-langkah pengembangan media, mengetahui kelayakan media dan mengetahui kepraktisan media media Pubadjo untuk meningkatkan kemampuan pemahaman konsep matematis siswa kelas IV. Konsep pengembangan model mengacu pada model penelitian dan pengembangan yang dikemukakan oleh Borg and Gall yaitu model pengembangan Research and Development (R&D). Penelitian pengembangan ini akan dengan sampel 6 siswa. Penelitian ini dilakukan sampai dengan tahap ke 6 langkah, yaitu: 1) penelitian dan pengumpulan informasi 2) perencanaan 3) pengembangan produk awal 4) uji lapangan awal 5) revisi utama 6) uji lapangan utama. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi dan angket. Analisis data yang digunakan meliputi analisis validasi kelayakan media dan kepraktisan media pubadjo. Hasil penelitin menunjukan pengembangan media terbuat dari kayu triplek yang dipotong dengan bingkai yang berbentuk persegi panjang, yang didalam nya terdapat potongn-totongan triplek yang dibentuk seperti bangun datar. Kepingan-kepingan puzzle tersebut memiliki gambar dan warta pada masing-masing bagian yang dimana gambar tersebut terbuat dari bahan stiker.

References

Adawiyah, A. R., & Kowiyah, K. (2021). Pengembangan Media Kartu Domino pada Pembelajaran Matematika Operasi Perkalian Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(4), 2370–2376. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i4.1224.

Agustyaningrum. (2022). Teori Perkembangan Piaget dan Vygotsky : Bagaimana Implikasinya dalam Pembelajaran Matematika Sekolah Dasar? Jurnal Absis: Jurnal Pendidikan Matematika Dan Matematika, 5(1), 568–582. https://doi.org/10.30606/absis.v5i1.1440.

Aifah, R. R., Yudha, C. B., & Oktaviana, E. (2022). Pengembangan Media Permainan Puzzle Tetris Mathematics pada Materi Bangun Datar, 51–58.

Alisnaini. (2023). Kesulitan Belajar Siswa dan Penanganannya pada Pembelajaran Matematika SD. Alsys, 3(1), 10–20. https://doi.org/10.58578/alsys.v3i1.743.

Alwasi. (2023). Penggunaan Media Pembelajaran Puzzle Bangun Datar Untuk Mengetahui Hasil Belajar Siswa Kelas 1 Pada Materi Menyusun dan Mengurai Bangun Datar. Tadzkirah : Jurnal Pendidikan Dasar, 6, 50–61. https://doi.org/10.55510/tadzkirah.v6i1.208.

Amelia, S., Wedi, A., & Husna, A. (2022). Pengembangan Modul Berbantuan Teknologi Augmented Reality Dengan Puzzle Pada Materi Bangun Ruang. JKTP: Jurnal Kajian Teknologi Pendidikan, 5(1), 62–71. https://doi.org/10.17977/um038v5i12022p062.

Ananda. (2022). Analisis Perspektif Guru dalam Mengatasi Kesulitan Belajar Siswa pada Pembelajaran Matematika Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 6(3), 4173–4181. https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i3.2773.

Andani. (2021). Systematic Literature Review: Model Problem Based Learning pada Pembelajaran Matematika Sekolah Dasar. PEDADIDAKTIKA: Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 8(2), 404–417. https://doi.org/10.17509/pedadidaktika.v8i2.35391.

Anjarsari, E., Farisdianto, D. D., & Asadullah, A. W. (2020). Pengembangan Media Audiovisual Powtoon pada Pembelajaran Matematika untuk Siswa Sekolah Dasar. JMPM: Jurnal Matematika Dan Pendidikan Matematika, 5(2), 40–50. https://doi.org/10.26594/jmpm.v5i2.2084.

Ariyanto, B., Chamidah, A., & Suryandari, S. (2020). Pengembangan Media Ular Tangga Terhadap Pembelajaran Matematika Materi Pecahan Sederhana Pada Siswa Sekolah Dasar. Trapsila: Jurnal Pendidikan Dasar, 2(01), 85. https://doi.org/10.30742/tpd.v2i01.917.

Eklesiawati. (2019). Penggunaan puzzle bangun ruang untuk mengembangkan kemampuan keruangan. PRISMA: Prosiding Seminar Nasional Matematika, 591–598. Retrieved from https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/prisma/article/view/21698.

Elyasa. (2023). Peningkatan Pemahaman Konsep Luas Daerah Bangun Datar Melalui Media Puzzle Di Kelas Iv Sd N Jamanis. Jurnal Ilmiah Matematika Realistik (JI-MR), 4(2), 172–179. Retrieved from https://jim.teknokrat.ac.id/index.php/pendidikanmatematika/article/view/2965.

Fakhru Ahsani, E. L., & Ariyanti, M. Y. (2022). Penerapan Media Pembelajaran Puzzle Untuk Meningkatkan Hasil Beajar Pada Mata Pelajaran Matematika Siswa Kelas Iv Sd 5 Pasuruhan Lor. Alpen: Jurnal Pendidikan Dasar, 6(2), 60–69. https://doi.org/10.24929/alpen.v6i2.151.

Febriyandani, R., & Kowiyah, K. (2021). Pengembangan Media Komik dalam Pembelajaran Matematika Materi Pecahan Kelas IV Sekolah Dasar. Jurnal Pedagogi Dan Pembelajaran, 4(2), 323. https://doi.org/10.23887/jp2.v4i2.37447.

Fitri, A. (2023). Inovasi Media Pembelajaran pada Mata Pelajaran Matematika di Sekolah Dasar. Karimah Tauhid, 2(2), 442–447.

Hafshari, N. D., & Arini, N. W. (2023). Pengembangan Media Papan Sipat-Siput pada Pembelajaran Matematika untuk Siswa Kelas III Sekolah Dasar. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 7(1), 467–479. https://doi.org/10.31004/cendekia.v7i1.1643.

Juhaeni, J., Ariyanti, D., Sa’adah, N., & Safaruddin, S. (2023). Pengembangan Media Travel Snake-Ladder Game Dalam Pembelajaran Matematika Sekolah Dasar. Journal of Instructional and Development Researches, 3(5), 233–245. https://doi.org/10.53621/jider.v3i5.257.

Julyananda. (2022). Rancang Bangun Media Pembelajaran Matematika Menggunakan Metode Demonstrasi Untuk Kelas 1 Sekolah Dasar. Jurnal Informatika Dan Rekayasa Perangkat Lunak, 3(3), 366–375. https://doi.org/10.33365/jatika.v3i3.2416.

Lubis. (2022). Efektivitas Aplikasi Wordwall untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa dalam Pembelajaran Matematika Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 6(4), 6884–6892. https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i4.3400.

Maulidah, A. N., & Aslam, A. A. (2021). Penggunaan Media Puzzle secara Daring terhadap Hasil Belajar IPA Kelas V SD. Mimbar Ilmu, 26(2), 281. https://doi.org/10.23887/mi.v26i2.37488.

Mega. (2022). Media Pembelajaran Puzzle Bangun Datar Untuk Meningkatkan Hasil Belajar, 6(2).

Murni, D., Mudjiran, M., & Mirna, M. (2023). Analisis Terhadap Kreativitas dan Inovasi Guru dalam Membuat Media Pembelajaran Matematika Sekolah Dasar. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 7(2), 1118–1128. https://doi.org/10.31004/cendekia.v7i2.2066.

Nabila. (2021). Konsep pembelajaran matematika SD berdasarkan teori kognitif Jean Piaget. JKPD) Jurnal Kajian Pendidikan Dasar, 6(1), 69–79. Retrieved from https://journal.unismuh.ac.id/index.php/jkpd/article/view/3574.

Novitasari, A., & Fathoni, A. (2022). Peran Guru dalam Mengatasi Kesulitan Belajar Siswa pada Pelajaran Matematika Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 6(4), 5969–5975. https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i4.3168.

Nurfadhillah, S., Ramadhanty Wahidah, A., Rahmah, G., Ramdhan, F., Claudia Maharani, S., & Muhammadiyah Tangerang, U. (2021). Penggunaan Media Dalam Pembelajaran Matematika Dan Manfaatnya Di Sekolah Dasar Swasta Plus Ar-Rahmaniyah. EDISI : Jurnal Edukasi Dan Sains, 3(2), 289–298. Retrieved from https://ejournal.stitpn.ac.id/index.php/edisi.

Rurut, M., Waworuntu, J., & Komansilan, T. (2022). Pengembangan Media Pembelajaran Matematika Berbasis Mobile di Sekolah Dasar. Edutik : Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi Dan Komunikasi, 2(2), 212–223. https://doi.org/10.53682/edutik.v2i2.4562.

Saputra, N., Aka, K. A., & Zaman, W. I. (2022). Pengembangan Media Denah Puzzle untuk Meningkatkan Kemampuan Menjelaskan Materi Bangun Ruang pada Siswa Kelas II SDN Sambi 2. Jurnal Penelitian Inovatif, 2(2), 397–404. https://doi.org/10.54082/jupin.85.

Sogen, D. E., Lawotan, Y., & Hero, H. (2023). Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran Puzzle Terhadap Hasil Belajar Siswa Mata Pelajaran Matematika Materi Bangun Datar Kelas II SD Inpres Belang. Journal on Education, 5(3), 6492–6599. https://doi.org/10.31004/joe.v5i3.1436.

Sukmawarti. (2021). Desain Lembar aktivitas Siswa Berbasis Problem Posing Pada Pembelajaran Matematika SD. Jurnal MathEducation Nusantara, 4(1), 10–18. Retrieved from http://jurnal.pascaumnaw.ac.id/index.php/JMN/article/view/118/104.

Suryaningsih, C., & Munahefi, D. N. (2021). Penerapan Puzzle Bernuansa Etnomatematika Melalui Permainan Engklek pada Materi Bangun Datar. PRISMA, Prosiding Seminar Nasional Matematika, 4, 111–118. Retrieved from https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/prisma/article/view/45008.

Wildan, A., Suherman, S., & Rusdiyani, I. (2023). Pengembangan Media GAULL (Game Edukasi Wordwall) pada Materi Bangun Ruang untuk Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 7(2), 1623–1634. https://doi.org/10.31004/cendekia.v7i2.2357.

Yayuk. (2021). Meningkatkan Aktivitas Dan Hasil Belajar Materi Bangun Ruang Melalui Media Puzzle, VIII(1), 15–24.

Downloads

Published

2023-04-25

How to Cite

Else Qonaah Sonida, Himmatul Ulya, & Ika Oktavianti. (2023). Media Pubadjo untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep Matematis Siswa SD Kelas IV. Indonesian Gender and Society Journal, 4(1), 53–59. https://doi.org/10.23887/igsj.v4i1.51842

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)