Media Pembelajaran Short Documentary Video pada Materi Pencemaran Sampah Pesisir Pantai

Penulis

  • Hety Dwi Lestari Universitas Negeri Malang, Malang, Indonesia
  • Sumarmi Universitas Negeri Malang, Malang, Indonesia
  • Yuswanti Ariani Wirahayu Universitas Negeri Malang, Malang, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.23887/jear.v8i1.76149

Kata Kunci:

Media pembelajaran, Audio Visual, documetary video

Abstrak

Rendahnya penggunaan media pembelajaran di kelas berdampak pada aktivitas belajar dan pemahaman siswa terhadap materi yang dipelajari. Tujuan penelitian yaitu untuk menganalisis kebutuhan siswa dan guru pada media pembelajaran short documentary video materi pencemaran sampah di pesisir pantai. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan menggunakan pendekatan kualitatif. Subjek dari penelitian ini yaitu 30 orang siswa kelas XI IPS 1 dan 1 orang guru mata pelajaran geografi. Pengumpulan data dilakukan dengan metode angket. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah lembar angket atau kuesioner yang dianalisis serta dibuat kesimpulannya berdasarkan interpretasi hasil analisis dengan teknik analisis deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa guru setuju jika memiliki keterbatasan untuk menyediakan media pembelajaran yang menarik dalam pembelajaran. Guru membutuhkan media pembelajaran yang interaktif, informatif, dan mendukung pembelajaran secara mandiri. 86,7% siswa setuju jika belajar menggunakan media audio visual lebih menyenangkan daripada menggunakan buku ajar. Hasil tersebut menunjukkan bahwa perlu dikembangkan sebuah media pembelajaran short documentary video pada materi pencemaran sampah pesisir pantai. Penelitian ini memiliki beberapa implikasi, pertama, untuk guru dan siswa perlu mengubah pola pengajaran sesuai dengan kurikulum dan tujuan pendidikan serta penelitian ini dapat meningkatkan efektivitas belajar siswa dengan memanfaatkan perkembangan teknologi sehingga mendukung pembelajaran mandiri, kreatif, dan menyenangkan.

Referensi

Adah, S. M. K. M. (2023). Peran Pendidik Dalam Meningkatkan Minat Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Pemeliharaan Mesin Sepeda Motor Kelas Xi Tbsm Smk Miftahussa’adah 1,2,3. 1(1), 367–374. https://www.e-journal.ivet.ac.id/index.php/EDUSTEM/article/view/3078.

Adlini, M. N., Dinda, A. H., Yulinda, S., Chotimah, O., & Merliyana, S. J. (2022). Metode Penelitian Kualitatif Studi Pustaka. Edumaspul: Jurnal Pendidikan, 6(1), 974–980. https://doi.org/10.33487/edumaspul.v6i1.3394.

Afriansyah, B., Niarti, U., & Hermelinda, T. (2021). Analisis Implementasi Penyusunan Laporan Keuangan Pada Umkm Berdasarkan Standar Akuntansi Keuangan Entitas Mikro,Kecil Dan Menengah (Sak Emkm). Jurnal Saintifik (Multi Science Journal), 19(1), 25–30. https://doi.org/10.58222/js.v19i1.99.

Andra Pratama, M., & Lian, B. (2024). Pengembangan Media Papan Sumber Daya Alam Original Pada Pembelajaran Ips Kelas Iv Sekolah Dasar. Pengembangan Pendidikan Dasar, 8(1), 16–23. https://autentik.stkippgrisumenep.ac.id/index.php/autentik/article/view/453/140.

Anita Azmi, R., Rukun, K., & Maksum, H. (2020). Analisis Kebutuhan Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Web Mata Pelajaran Administrasi Infrastruktur Jaringan. Jipp, 4(2), 303–314. https://doi.org/10.23887/jipp.v4i2.25840.

Anwar, ahsani amalia. (2023). Pengembangan Video Dokumenter Untuk Pembelajaran Sosiologi Di Kelas Xi Development Of Documentary Video To Improve Understanding Of Religious Moderation In Sociology Learning In Class Xi. Jurnal Sosial Humaniora Dan Keagamaan, 4(2), 1–16. https://e-journal.iaknambon.ac.id.

Ariani Wirahayu, Y., Nurwahyuni, G., Rosyida, F., & Soelistijo, D. (2022). The Effect of Hybrid Project-Based Learning Using Animated Videos on Creative Thinking Skills in Senior High School. KnE Social Sciences, 2022, 330–344. https://doi.org/10.18502/kss.v7i16.12178.

Astuti, E. Z., Ernawati, A., Yogananti, A. F., & Affandy, A. (2023). Menumbuhkan Minat dan Keterampilan Produksi Film Dokumenter pada Generasi Muda: Pelatihan pada Siswa-Siswi SMA Negeri 3 Kota Semarang. Jurnal Abdidas, 4(4), 333–345. https://doi.org/10.31004/abdidas.v4i4.818.

Budiwati, R., Budiarti, A., Muckromin, A., Hidayati, Y. M., & Desstya, A. (2023). Analisis Buku IPAS Kelas IV Kurikulum Merdeka Ditinjau dari Miskonsepsi. Jurnal Basicedu, 7(1), 523–534. https://doi.org/10.31004/basicedu.v7i1.4566.

Darmiati, D., & Nembo, D. (2021). Pengaruh Perpustakaan Terhadap Sistem Pembelajaran Berbasis Student Centre Learning di Universitas Hasanuddin Makassar. Media Pustakawan, 28(3), 228–237. https://doi.org/10.37014/medpus.v28i3.1110.

Dawud, Tince, T. M. N., & Tri Priyatni, E. (2020). Penggunaan Media Film Dokumenter dalam Pengembangan Bahan Ajar Menulis Cerita Pendek untuk Siswa Kelas XI. Jurnal Pendidikan : Teori, Penelitian, Dan Pengembangan, 5(9), 1308–1313. http://dx.doi.org/10.17977/jptpp.v5i9.14039.

Ernanida, E., & Yusra, R. Al. (2019). Media Audio Visual dalam Pembelajaran PAI. Murabby: Jurnal Pendidikan Islam, 2(1), 101–112. https://doi.org/10.15548/mrb.v2i1.333.

Firmansyah, H., Putri, A. E., & Maharani, S. (2022). Penggunaan Film Dokumenter sebagai Media Pembelajaran Sejarah. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 4(2), 2754–2762. https://doi.org/10.31004/edukatif.v4i2.2493.

Gawise, G., Nurmaya. G, A. L., Jamin, M. V., & Azizah, F. N. (2022). Peranan Media Pembelajaran dalam Penguatan Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan di Sekolah Dasar. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 4(3), 3575–3581. https://doi.org/10.31004/edukatif.v4i3.2669.

Harahap, H. (2023). Penggunaan Media Pembelajaran Video Dokumenter. Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial, 10(11), 4894–4898. http://jurnal.um-tapsel.ac.id/index.php/nusantara/article/view/13902.

Harliantara, D. M. S., & Rustam, A. (2021). Radio Is Sound Only: Pengantar Dan Prinsip Penyiaran Radio Di Era Digital. Broadcastmagz Publisher. https://books.google.co.id/books?id=ojRPEAAAQBAJ.

Is, S. I. (2020). Pemanfaatan Media Video dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Di MTsN Jambi Timur Kota Jambi. Jurnal Literasiologi, 3(1), 1–14. https://doi.org/10.47783/literasiologi.v3i1.79.

Kartini, K. S., & Putra, I. N. T. A. (2020). Respon Siswa Terhadap Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Android. Jurnal Pendidikan Kimia Indonesia, 4(1), 12. https://doi.org/10.23887/jpk.v4i1.24981.

Khairunisa, K. (2023). Miskonsepsi dan Pemahaman Materi Fotosintesis Pada Sekolah Menengah Atas di Kabupaten Pamekasan. Biopedagogia, 5(1), 13–25. https://doi.org/10.35334/biopedagogia.v5i1.3393.

Khoriyah, R., & Muhid, A. (2022). Inovasi Teknologi Pembelajaran dengan Menggunakan Aplikasi Wordwall Website pada Mata Pelajaran PAI di Masa Penerapan Pembelajaran Jarak Jauh: Tinjauan Pustaka. Tarbiyah Wa Ta’lim: Jurnal Penelitian Pendidikan Dan Pembelajaran, 9(3), 192–205. https://doi.org/10.21093/twt.v9i3.4862.

Leniawati, Surdin, & Andrias. (2023). Kesulitan Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Geografi Kelas X IIS 1 SMA Negeri 1 Watopute. Jurnal Penelitian Pendidikan Geografi, 8(2), 58–66. https://doi.org/10.36709/jppg.v8i2.3.

Maritsa, A., Hanifah Salsabila, U., Wafiq, M., Rahma Anindya, P., & Azhar Ma’shum, M. (2021). Pengaruh Teknologi Dalam Dunia Pendidikan. Al-Mutharahah: Jurnal Penelitian Dan Kajian Sosial Keagamaan, 18(2), 91–100. https://doi.org/10.46781/al-mutharahah.v18i2.303.

Maulani, S., Nuraisyah, N., Zarina, D., Velinda, I., & Aeni, A. N. (2022). Analisis Penggunaan Video sebagai Media Pembelajaran Terpadu terhadap Motivasi Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan Dan Teknologi Indonesia, 2(1), 539–546. https://doi.org/10.52436/1.jpti.134.

Mayoli, E., & Tamrin, M. I. (2024). Efektivitas Pembelajaran Dengan Menggunakan Media Audio Visual Pada Mata Pelajaran Pai Di Sdn 27 Ladang Hutan. Jurnal Pendidikan Dan Keguruan, 2(1), 100–105. https://jpk.joln.org/index.php/2/article/view/127/135.

Miranda, Y., Sadono, A., Wijaya, N., Pangaribuan, G. M., Kalawa, E., Nurwaid, G., & Marete, M. (2021). Kemampuan Analisis Peserta Didik Terhadap Materi Pencemaran Lingkungan Melalui Lembar Kerja Inovatif. Jurnal Ilmiah Kanderang Tingang, 12(02), 234–243. https://doi.org/10.37304/jikt.v12i02.140.

Mujab, S., & Kamal, M. (2021). Stimulus Guru dan Respon Siswa dalam Pembelajaran Bahasa Arab Kelas VII SMP Darul Ulil Albab Tegal 2020/2021. Jurnal Bashrah, 01(November), 129–146. https://www.journal.stitpemalang.ac.id/index.php/bashrah/article/view/321.

Mulyani F, & Haliza N. (2021). Analisis Perkembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (Iptek) Dalam Pendidikan. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (Jpdk), 3(1). https://doi.org/10.31004/jpdk.v3i1.1432.

Muthi, A. Z., Fadhilah, N. R., Safitri, D., & Sujarwo, S. (2023). Efektivitas Penerapan Media Pembelajaran Video Dokumenter dalam Pembelajaran IPS pada Siswa SMP. Jurnal Ilmu Pendidikan, Bahasa, Sastra Dan Budaya (MORFOLOGI), 1(4), 104–116. https://doi.org/10.61132/morfologi.v1i6.116.

Nenoliu, T. T. M., Dawud, D., & Priyatni, E. T. (2020). Penggunaan Media Film Dokumenter dalam Pengembangan Bahan Ajar Menulis Cerita Pendek untuk Siswa Kelas XI. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, Dan Pengembangan, 5(9), 1308. https://doi.org/10.17977/jptpp.v5i9.14039.

Nurani, I. (2016). Analisis Kebutuhan Pengembangan Media Audio Visual Pokok Bahasan Sintesis Protein Untuk Sma. Jurnal VARIDIKA, 28(1), 90–95. https://doi.org/10.23917/varidika.v28i1.1961.

Putu Unik Indrayani, I. G. A., & Sumantri, M. (2021). Media Pembelajaran Audio Visual Berorientasi Nilai Karakter pada Materi Siklus Air. MIMBAR PGSD Undiksha, 9(2), 238. https://doi.org/10.23887/jjpgsd.v9i2.36199.

Rofifah, D. (2020). Penggunaan Media Film Dokumenter dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Sejarah. Paper Knowledge . Toward a Media History of Documents, 19(2), 12–26. https://ojs.unm.ac.id/Attoriolong/article/view/23692.

Rohendi, D., Daryanto, E., & Siregar, B. M. (2023). Pengembangan Multimedia Pembelajaran Berbasis Augmented Reality. Jurnal Insinyur Profesional, 3(1). https://doi.org/10.24114/jip.v3i1.42488.

Rohima, R., Friska, S. Y., & Novitasari, A. (2021). Pengaruh Metode Demonstrasi Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Muatan IPA Kelas IV Sdn 07 Sitiung Kabupaten Dharmasraya. Innovative: Journal Of Social Science Research, 1(2), 113–116. https://doi.org/10.31004/innovative.v1i2.2227.

Rosmiati, R., Umar, U., & Fahlia, F. (2023). Analisis Efektivitas Gerakan Literasi Sekolah melalui Inovasi Media Pohon Literasi untuk meningkatkan Minat Baca Siswa. Ainara Journal (Jurnal Penelitian Dan PKM Bidang Ilmu Pendidikan), 4(3), 164–171. https://doi.org/10.54371/ainj.v4i3.305.

Saufi, I. A. M., & Rizka, M. A. (2021). Analisis Pengaruh Media Pembelajaran Film Dokumenter Terhadap Motivasi Belajar Siswa. Jurnal Teknologi Pendidikan : Jurnal Penelitian Dan Pengembangan Pembelajaran, 6(1), 55. https://doi.org/10.33394/jtp.v6i1.3626.

Sugianto, R. (2023). Penerapan Video YouTube “Pak Rahmad” sebagai Sumber Belajar Matematika Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa SMA. Jurnal Penelitian Tindakan Kelas, 1(1), 01–05. https://doi.org/10.61650/jptk.v1i1.47.

Sumarmi, S., Bachri, S., Irawan, L. Y., Aliman, M., & Ahmad, W. I. W. (2021). Project-Based Research Learning (PBRL) Integrated With E-Learning in Projects Completion. International Journal of Emerging Technologies in Learning, 16(7), 16–31. https://doi.org/10.3991/ijet.v16i07.21193.

Sumarmi, S., Putra, A. K., & Tanjung, A. (2023). Developing Digital Natural Laboratory Based on Edutourism for Environmental Geography. TEM Journal, 12(1), 224–232. https://doi.org/10.18421/TEM121-29.

Sumarmi, Wahyuningtyas, N., Putra, A. K., Mutia, T., & Wijayanto, B. (2023). Project Dengan Hybrid Learning Untuk Penguatan Profil Pelajar Pancasila Project-Based Students Worksheet To Enhance Students ’ Pancasila Profile in Hybrid Learning. Jurnal Praksis Dan Dedikasi (JPDS), 6(1), 1–9. https://doi.org/10.17977/um022v6i1p1-8.

Sumawardani, H. (2018). Peran Media Audio Visual Dalam Kegiatan Belajar Mengajar Sisiwa Pada Pembelajaran Geografi Di SMA KP 1 Ciparay Geoarea, Vol 1.No. 2_November 2018 ISSN: 2685-7472. Geoarea, 1(2), 45–53. https://ejournal.unibba.ac.id/index.php/Geoarea/article/view/145.

Tahajudin, Didin; Rahayu, M. F. (2023). e-ISSN: 2963-8275. Jurnal Pendidikan Sejarah Dan Kewarganegaraan, 2(2), 71–85. http://jurnal.amalinsani.org/index.php/sehran.

Tambunan, S. A. (2021). Analisa Kebutuhan Pengembangan Media Pembelajaran Pada Mata Pelajaran Konstruksi Dan Utilitas Gedung Di Kelas Desain Permodelan Dan Informasi Bangunan Smk Negeri 1 Percut Sei Tuan. Jurnal Pendidikan Teknik Sipil, 3(1), 23–27. https://doi.org/10.21831/jpts.v3i1.41883.

Tombokan, S. (2023). Penerapan Model Pembelajaran Jigsaw untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPS Siswa Kelas IV Sekolah Dasar Sarah S. N. Tombokan Progam Studi PGSD FIPP Universitas Negeri Manado. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 9(20), 842–847. https://doi.org/10.5281/zenodo.10061568.

Waruwu, M. (2023). Pendekatan Penelitian Pendidikan: Metode Penelitian Kualitatif, Metode Penelitian Kuantitatif dan Metode Penelitian Kombinasi (Mixed Method). Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(1), 2896–2910. https://doi.org/10.31004/jptam.v7i1.6187.

Wibowo, T., & Ding, T. J. T. (2021). Perancangan dan Pengembangan Video Dokumenter Almanac Chinese Dengan Menggunakan Motion Graphic. CoMBInES-Conference on Management, Business, Innovation, Education and Social Sciences, 1(1), 767–775. https://journal.uib.ac.id/index.php/combines/article/view/4502.

Wijayanti, S. H., Harnadi, A., Putra, P., Sayagiri, T., Thomas, A., & Frederich, W. (2019). Muaragembong: Natural potential and production of Dodol Pidada in documentary video. Riau Journal of Empowerment, 2(1), 1–8. https://doi.org/10.31258/raje.2.1.18.

Wulandari, A. P., Salsabila, A. A., Cahyani, K., Nurazizah, T. S., & Ulfiah, Z. (2023). Pentingnya Media Pembelajaran dalam Proses Belajar Mengajar. Journal on Education, 5(2), 3928–3936. https://doi.org/10.31004/joe.v5i2.1074.

Yunus, Y., & Fransisca, M. (2020). Analisis kebutuhan media pembelajaran berbasis android pada mata pelajaran kewirausahaan. Jurnal Inovasi Teknologi Pendidikan, 7(2), 118–127. https://doi.org/10.21831/jitp.v7i1.32424.

Diterbitkan

2024-04-11

Cara Mengutip

Hety Dwi Lestari, Sumarmi, & Yuswanti Ariani Wirahayu. (2024). Media Pembelajaran Short Documentary Video pada Materi Pencemaran Sampah Pesisir Pantai. Journal of Education Action Reseach, 8(1), 127–134. https://doi.org/10.23887/jear.v8i1.76149

Terbitan

Bagian

Artikel