AN ANALYSIS OF THE PHONOLOGICAL SYSTEM OF BALINESE LANGUAGE USED BY THE BALINESE DIASPORA IN MATARAM

Authors

  • Ni Made Putri Saraswathy .
  • Prof. Dr.I Nyoman Adi Jaya Putra, MA .
  • Drs. I Wayan Suarnajaya,MA., Ph.D. .

DOI:

https://doi.org/10.23887/jpbi.v1i1.3448

Abstract

Penelitian ini mendiskusikan tentang Sistem fonologis Bahasa Bali masyarakat Diaspora Bali di Mataram. Tujuan dari penelitian ini adalah: 1) untuk menemukan jumlah fonem, termasuk vokal, diftong, geminal, konsonan, dan gugus konsonan, 2) untuk menyelidiki proses fonologi dalam bahasa tersebut. Desain dari penelitian ini adalah deskriptif kualitatif, dimana penelitian ini menjabarkan tentang jumlah fonem dan proses fonologis yang ada di bahasa Bali masyarakat Diaspora Bali di Mataram dalam situasi tertentu. Instrumen utama dalam penelitian ini adalah peneliti, dan instrumen lain yang digunakan adalah alat rekam, daftar kata, dan daftar kalimat. Pada penelitian ini ditemukan bahwaterdapat 30 fonem yang terdiri atas 6 vokal, 2 diftong, 3 geminal, dan 19 konsonan. Sedangkan dari empat proses fonologis menurut teori Schane (1973), hanya ada satu proses fonologis yang di temukan dalam bahasa Bali masyarakat Diaspora di Mataram, yakni proses struktur suku kata; penghilangan konsonan.
Kata Kunci : Sistem fonologis, Bahasa Bali, Diaspora, Mataram

This study mainly discusses about The Phonological System of Balinese Diaspora language in Mataram. The aims of this study were: 1) To find out the number of phonemes, including the vowels, diphthong, geminate, consonant and consonant cluster, 2) to explore the phonological process within the language itself. The design of this research was descriptive qualitative, in which this study describes the number of phonemes and the phonological process which exist in Balinese Diaspora language in certain situation. The main instrument was the researcher, and the other instruments that are used in this study are recorder and word list. The researcher found that there are 30 phonemes which include 6 vowels, 2 diphthongs, 3 geminates, and 19 consonants. Meanwhile, among the four types of phonological process according to Schane’s theory (1973) there are only one type of phonological process found by the researcher in BDL, that is syllable structure processes; consonant deletion.
keyword : Phonological system, Balinese language, Diaspora, Mataram

Published

2014-07-15

Issue

Section

Articles