THE APPLICATION OF MULTIPLE INTELLIGENCE THEORY AT TK PELITA KASIH SINGARAJA CASE STUDY

Authors

  • Dwi Susanti .
  • Prof. Dr. Ni Nyoman Padmadewi,MA .
  • Dra. Luh Putu Artini, MA., Ph.D. .

DOI:

https://doi.org/10.23887/jpbi.v1i1.4619

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan untuk mendeskripsikan aplikasi teory MultipleIntelligence oleh guru dan juga untuk menemukan hambatan yang dihadapi oleh guruTK Pelita Kasih dalam mengimplementasikan teori Multiple Intelligence ini. SubyekPenelitian ini adalah guru yang mengajar TK A dan Play Group di TK Pelita Kasihpada tahun ajaran 2013/2014. Penelitian ini adalah sebuah penelitian kualitatif dan dilaksankan di dalamkelas. Data dalam penelitian ini didapatkan melalui melakukan observasi, merekamdan wawancara terhadap subyek penelitian dan juga melakukan analisis dokumen.Data yang diperoleh adalah hasil bagiaman aplikasi Multiple Intelligence di dalamkelas dan hambatan yang dihadapi guru saat mengaplikasikannya. Lalu, data yang telah didapatkan dianalisis secara deskriptif. Temuan dalam penelitian ini menunjukkan bahwa guru yang mengajar siswa TK A dan Play Group di TK Pelita Kasih tahun ajaran 2013/2014 telah mengaplikasikan Multiple Intelligence dalam proses belajar mengajar. Berdasarkan pada observasi dan wawancara, ditemukan bahwa inteligensi linguistik dan kinestetik yang paling sering dipergunakan dalam instruksi pembelajaran. Dalam pengaplikasiannya, guru sangat kekurangan waktu dan juga menemukan kesulitan dalam memilih aktifitas pembelajaran yang mengaplikasikan semua inteligensi. Tetapi,guru telah mencoba untuk mengkombinasikan kegiatan dengan tujuan mengembangkan dan mengeksplorasi intelegensi siswa.
Kata Kunci : Kata Kunci: Multiple Intelligences, anak-anak dan hambatan.

This study was conducted to describe the application of Multiple Intelligence theory by the teachers and also to find out the barriers faced by the teachers at TK Pelita Kasih, Singaraja. The subjects of this study were the teachers who teach TK A and Play Group students at TK Pelita Kasih in the academic year of 2013/2014.This study was a qualitative study and was conducted in the classroom. The data were obtained through conducting observation, recording and interview to the subject of the study, and also analyzing documents. The data collected were the result of how application of Multiple Intelligence in the classroom and the barriers faced by the teachers. Then, the data obtained were descriptively analyzed. The findings of the study showed the teachers who teach TK A and Play Group students at TK Pelita Kasih in the academic year of 2013/2014 had conducted the application of Multiple Intelligence in the teaching and learning process. Based on the observation and interview it was found that linguistics and bodily-kinesthetic intelligence were mostly exploited in instruction. In applying Multiple Intelligence in classroom activity, teachers had lack of time and also found difficulties in choosing the activities which included all intelligences. However, teachers tried to combine and mix the activity in order to develop and explore students’ intelligences.
keyword : Key Terms: Multiple Intelligences, Young Learners, and Barriers

Published

2015-02-23

Issue

Section

Articles