Implementasi Pendekatan SAVI (Somatis, Auditorial, Visual, dan Intelektual) Meningkatkan Hasil Belajar Matematika
DOI:
https://doi.org/10.23887/jear.v6i2.45823Keywords:
Pendekatan SAVI, Hasil Belajar, MatematikaAbstract
Penguasaan dan pemahaman siswa terhadap matematika masih rendah dan hal ini berimbas pada hasil belajar yang diperoleh. Penelitian ini bertujuan meningkatkan hasil belajar Matematika melalui penerapan pendekatan SAVI. Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang melibatkan siswa kelas V yang berjumlah 22 orang siswa. Objek penelitian ini adalah peningkatan hasil belajar Matematika. Dalam penelitian ini data hasil belajar siswa dikumpulkan dengan tes hasil belajar, metode analisis data dengan analisis deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa hasil belajar mata pelajaran Matematika melalui penerapan pendekatan SAVI pada siswa dinyatakan meningkat, hal dibuktikan terjadi peningkatan hasil belajar antara siklus I (jumlah 1460, rata-rata 66, daya serap 66%, ketuntasan belajar 64%) dan siklus II (jumlah 1630, rata-rata 74, daya serap 74%, ketuntasan belajar 91%). Terjadi peningkatan hasil belajar antara siklus I dan siklus II, menunjukan kenaikan rata-rata daya serap 8% dan pada ketuntasan belajar mengalami kenaikan sebesar 27%. Kesimpulan penerapan pendekatan SAVI pada siswa kelas V SD dapat meningkatkan hasil belajar Matematika.
References
Agustianti, S. (2020). Penerapan Model SAVI untuk Meningkatkan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Siswa Kelas XI. Jurnal Pendidikan Tambusai, 4(2), 1596–1608.
Ana, N. Y. (2018). Penggunaan Model Pembelajaran Discovery Learning Dalam Peningkatan Hasil Belajaran Siswa Di Sekolah Dasar. Pedagogi: Jurnal Ilmu Pendidikan, 2(2), 56. https://doi.org/10.24036/fip.100.v18i2.318.000-000.
Arikunto, Suharsimi, dkk. (2011). Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: PT Bumi Aksara.
Cantona, I. G. E., & Sudarma, I. K. (2020). Model Pembelajaran SAVI Berbantuan Media Mind Mapping Meningkatkan Hasil Belajar IPA Siswa Kelas V. Jurnal Pedaagogi Dan Pembelajaran, 3(2), 269–279. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23887/jp2.v3i2.26615.
Dwi Lestari, H., & Putu Parmiti, D. P. P. (2020). Pengembangan E-Modul Ipa Bermuatan Tes Online Untuk Meningkatkan Hasil Belajar. Journal of Education Technology. https://doi.org/10.23887/jet.v4i1.24095.
Fajriah, N., & Asiskawati, E. (2015). Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa dalam Pembelajaran Matematika Menggunakan Pendekatan Pendidikan Matematika Realistik di SMP. EDU-MAT: Jurnal Pendidikan Matematika, 3(2), 157–165. https://doi.org/10.20527/edumat.v3i2.643.
Febriyandani, R., & Kowiyah, K. (2021). Pengembangan Media Komik dalam Pembelajaran Matematika Materi Pecahan Kelas IV Sekolah Dasar. Jurnal Pedagogi Dan Pembelajaran, 4(2), 323. https://doi.org/10.23887/jp2.v4i2.37447.
Kusumaningsih, W., Sutrisno, S., & Hidayah, F. (2019). Efektivitas Model Pembelajaran Savi dan React Berbantuan LKS terhadap Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa SMP. Journal of Medives : Journal of Mathematics Education IKIP Veteran Semarang, 3(2), 197. https://doi.org/10.31331/medivesveteran.v3i2.763.
Kusumawati, R., & Nayazik, A. (2018). Developing Mathematics Learning Strategy Module Based on Journal Review. Al-Jabar : Jurnal Pendidikan Matematika, 9(2), 111–120. https://doi.org/10.24042/ajpm.v9i2.3110.
Leniati, B., & Indarini, E. (2021). Meta Analisis Komparasi Keefektifan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw dan TSTS(Two Stay Two Stray) terhadap Kemampuan Berpikir Kritis pada Pembelajaran Matematika Siswa Sekolah Dasar. Mimbar Ilmu, 26(1), 149–157. https://doi.org/10.23887/mi.v26i1.33359.
Lestari, N. F. (2020). Efektivitas Model Pembelajaran Somatis, Auditori, Visual, intelektual (SAVI) dalam Meningkatkan Hasil Belajar dan Mengembangkan Ketrampilan 4C dii Sekolah Dasar. JpDK (Jurnal Pendidikan Dan Konseling), 1(2), 105–109.
Minardiningsih, B. (2019). Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Melalui Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe TGT (Teams Games Tournament) Di SMP Negeri 1 Sakra Barat. Fondatia, 3(1), 42 – 54. https://doi.org/10.36088/fondatia.v3i1.195>.
Nainggolan, M., Tanjung, D. S., & Simarmata, E. J. (2021). Pengaruh Model Pembelajaran SAVI terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(4). https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i4.1235.
Prasetyo, A. A., & Nabillah, T. (2020). Faktor Penyebab Rendahnya Hasil Belajar Siswa. Sesiomadika, 2(1c), 659–663. Retrieved from https://journal.unsika.ac.id/index.php/sesiomadika/article/view/2685.
Putri, N. P. L. K., Kusmariyatni, N., & Murda, I. N. (2018). Pengaruh Model Pembelajaran Inkuiri Terbimbing Berbantuan Media Audio-Visual Terhadap Hasil Belajar IPA. Mimbar PGSD, 6(3), 153–160.
Risvanelli. (2017). Peningkatan Hasil Belajar dan Aktivitas Siswa Kelas V Menggunakan Pendekatan Value Clarification Technique (VCT) Pada Pembelajaran PKn di SDN 24 Batang Anai Kabupaten Padang Pariaman. JPPI (Jurnal Penelitian Pendidikan Indonesia), 3(2), 44–56. https://doi.org/10.29210/02017116.
Safitri, K. (2020). Pengembangan Kartu Kata (Flash Card) Bahasa Arab Berbasis Kosakata Bagi Siswa Kelas Iv Madrasah Ibtida ’ Iyah. Prosiding Seminar Nasional Bahasa Arab Mahasiswa IV, 2, 272–283.
Sari, A. N., Wahyuni, R., & Rosmaiyadi, R. (2016). PenerapanPendekatan Open-Ended untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa pada Materi Aljabar Kelas VIII SMP Negeri 10 Pemangkat. JPMI (Jurnal Pendidikan Matematika Indonesia), 1(1), 20. https://doi.org/10.26737/jpmi.v1i1.78.
Setiadi, H. W. (2016). Pengaruh Model Pembelajaran Savi Berbasis Multimedia Terhadap Minat Dan Prestasi Belajar Mahasiswa Pada Mata Kuliah Media Pembelajaran. Elementary School, 3(2). https://doi.org/10.31316/esjurnal.v3i2.579.
Sulaksana, Y. T., Margunayasa, I. G., & Wibawa, I. M. C. (2018a). Pengaruh Model Pembelajaran SAVI (Somatic Auditory Visualization Intellectualy) Berbantuan LKS terhadap Hasil Belajar IPA. Jurnal Pedaagogi Dan Pembelajaran, 1(3). https://doi.org/10.23887/jisd.v3i3.18895.
Sulaksana, Y. T., Margunayasa, I. G., & Wibawa, I. M. C. (2018b). Pengaruh Model Pembelajaran SAVI (Somatic Auditory Visualization Intellectualy) Berbantuan LKS terhadap Hasil Belajar IPA. Jurnal Pedaagogi Dan Pembelajaran, 1(3). https://doi.org/10.23887/jisd.v3i3.18895.
Suprihatin, D., & Hariyadi, A. (2021). Peningkatan Kemampuan Menentukan Ide PokokMelalui Model SAVIBerbasis Mind Mappingpada Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Educatio, 7(4), 1384–1393. https://doi.org/10.31949/educatio.v7i4.1468.
Syukur, A., & Makleat, N. (2021). Model Pembelajaran Somatic - Auditory - Visualization - Intellectualy (Savi) Dengan Media Puzzle Di Paud Munatuan. Jurnal PG - PAUD Trunojoyo : Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Anak Usia Din, 8(1), 4 7-58. https://doi.org/10.21107/pgpaudtrunojoyo.v8i1.10099.
Wijaya, I. K. P., Bayu, G. W., & Sumantri, M. (2021). Model Pembelajaran Somatic, Auditory, Visualization, Intellectualy (SAVI) Berbantuan Icebreaker Terhadap Hasil Belajar IPA Siswa. JURNAL ILMIAH PENDIDIKAN PROFESI GURU, 4(1), 54–60. https://doi.org/10.23887/jippg.v4i1.
Yanto, E. N. A. (2017). Penggunaan Model Pembelajaran SAVI Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar IPS Pada Siswa Kelas V SD Al Husna Kota Madiun. Jurnal Ibriez : Jurnal Kependidikan Dasar Islam Berbasis Sains, 2(2), 33–42. https://doi.org/10.21154/ibriez.v2i2.33.
Yuliana, D., & Sisma, R. U. A. (2019). Penerapan Model Pembelajaran Savi (Somatis, Auditori, Visual, Dan Intelektual) untuk Meningkatkan Minat dan Hasil Belajar Peserta Didik. /doi.org/. Jurnal Pendidikan Dan Kewirausahaan, 7(1). https://doi.org/10.47668/pkwu.v7i1.19.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Ni Made Sulistiawati
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.