Meningkatkan Semangat Belajar Siswa Melalui Video Animasi IPA pada Pokok Bahasan Sistem Pernapasan Kelas V
DOI:
https://doi.org/10.23887/jeu.v9i1.32501Keywords:
Video Animasi, Semangay, Sistem PernapasanAbstract
Kurangnya pemanfaatan media sebagai sarana pendukung pembelajaran dimasa pandemi saat ini. Media yang digunakan masih menggunakan buku siswa sehingga siswa belum memahami materi secara optimal. Penelitian ini bertujuan untuk menciptakan video animasi IPA pada materi Sistem Pernapasan untuk siswa kelas V. Penelitian ini menggunakan model Hannafin and Peck (Analysist, Design, Implementation & Development). Subjek penelitian yaitu 1 ahli isi pembelajaran, 1ahli desain pembelajaran dan 1 ahli media pembelajaran, 6 orang siswa. Metode pengumpulan data penelitian ini menggunakan wawancara, observasi, dan kuesioner. Instrument yang digunakan pada penelitian ini yaitu kuesioner. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif kualitatif dan analisis deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa pada hasil uji ahli isi pembelajaran memperoleh skor 98,20% dengan kualifikasi sangat baik, hasil uji ahli desain pembelajaran memperoleh skor 100% dengan kualifikasi sangat baik, hasil uji ahli media pembelajaran memperoleh skor 98,6% dengan kualifikasi sangat baik, hasil uji coba perorangan memperoleh skor 95% dengan kualifikasi sangat baik, dan hasil uji coba kelompok kecil memperoleh skor 95% dengan kualifikasi sangat baik. Jadi media video animasi layak digunakan dalam pembelajaran IPA di sekolah dasar. Implikasi dari penelitian ini yaitu secara empiris terbukti bahwa penggunaan media video animasi dapat meningkatkan hasil belajar dan motivasi belajar siswa.
References
Abidah, A., Hidaayatullaah, H. N., Simamora, R. M., Fehabutar, D., & Mutakinati, L. (2020). The Impact of Covid-19 to Indonesian Education and Its Relation to the Philosophy of “Merdeka Belajar.” Studies in Philosophy of Science and Education, 1(1), 38–49. https://doi.org/https://doi.org/10.46627/sipose.v1i1.9.
Agustiani, N. putu I., & Pramita. (2014). Pengaruh Model Experiential Learning terhadap Keterampilan Berpikir Kritis IPA kelas V Kecamatan Sukasada. Mimbar PGSD Undiksha, 2(1). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23887/jjpgsd.v2i1.2609.
Alannasir, W. (2016). Pengaruh Penggunaan Media Animasi Dalam Pembelajaran IPS Terhadap Motivasi Belajar Siswa Kelas IV SD Negeri Mannuruki. Journal of Educational Science and Technology, 2(2), 81–90. https://doi.org/https://doi.org/10.26858/est.v2i2.2561.
Andriyani, N. L., & Suniasih, N. W. (2021). Development Of Learning Videos Based On Problem-Solving Characteristics Of Animals And Their Habitats Contain in Science Subjects On 6th-Grade. Journal of Education, 5(1), 37–47. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23887/jet.v5i1.32314.
Antika, H., Priyanto, W., & Purnamasari, I. (2019). Pengaruh Penggunaan Media Animasi Sandisko Dengan Model Somatic Auditory Visualization Intellectually Terhadap Hasil Belajar Tema Kebersamaan Kelas 2. Mimbar Ilmu, 24(2). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23887/mi.v24i2.21288.
Arianti, Wiarta, & Darsana. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Problem Posing Berbantuan Media Semi Konkret terhadap Kompetensi Pengetahuan Matematika. Jurnal Ilmiah Sekolah Dasar, 3(4). https://doi.org/https://doi.org/10.23887/jisd.v3i4.21765.
Ariebowo, T. (2021). Autonomous learning during COVID-19 pandemic : Students ’ objectives and preferences. Journal of Foreign Language Teaching and Learning, 6(1), 56–77. https://doi.org/https://doi.org/10.18196/ftl.v6i1.10079.
Atmojo, A. E. P., & Nugroho, A. (2020). EFL classes must go online! Teaching activities and challenges during COVID-19 pandemic in Indonesia. Register Journal, 13(1), 49–76. https://doi.org/https://doi.org/10.18326/rgt.v13i1.49-76.
Awalia, I., Pamungkas, & Alamsyah. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Animasi Powtoon pada Mata Pelajaran Matematika di Kelas IV. Jurnal Matematika Kreatif-Inovatif, 10(1). https://doi.org/https://doi.org/10.15294/kreano.v10i1.18534.
Awalia, Izomi, Pamungkas, A. S., & Alamsyah, T. P. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Animasi Powtoon pada Mata Pelajaran Matematika di Kelas IV SD. Jurnal Matematika Kreatif-Inovatif, 10(1). https://doi.org/https://doi.org/10.15294/kreano.v10i1.18534.
Ayuni, D., Marini, T., Fauziddin, M., & Pahrul, Y. (2021). Kesiapan Guru TK Menghadapi Pembelajaran Daring Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1). https://doi.org/https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.579.
Ayuni, I. A. S., Kusmariyatni, N., & Japa, I. G. N. (2017). Pengaruh Model Pembelajaran Talking Stick Berbantuan Media Question Box Terhadap Hasil Belajar IPA Kelas V. Journal of Education Technology, 3(1). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23887/jet.v1i3.12503.
Ayuningsih, K. (2017). Pengaruh Video Animasi Terhadap Hasil Belajar Kognitif Pada Mata Pelajaran IPS Materi Menghargai Jasa Pahlawan di Kelas V SDN Sidokumpul Sidoarjo. JICTE (Journal of Information and Computer Technology Education), 1(1), 43. https://doi.org/10.21070/jicte.v1i1.1129.
Aziz, Z. (2019). Fluxus Animasi dan Komunikasi di Era Media Baru Digital. Channel Jurnal Komunikasi, 7(1), 49–58. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.12928/channel.v7i1.13017.
Baber, H. (2021). Modelling the acceptance of e-learning during the pandemic of COVID-19-A study of South Korea. The International Journal of Management Education, 19(2). https://doi.org/https://doi.org/10.1016/j.ijme.2021.100503.
Bahari, Darsana, & Putra. (2018). Pengaruh Model Discovery Learning Berbantuan Media Lingkungan Alam Sekitar terhadap Hasil Belajar IPA. Jurnal Ilmiah Sekolah Dasar, 2(2). https://doi.org/https://doi.org/10.23887/jisd.v2i2.15488.
Dewi, Ganing, & Suadnyana. (2017). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share Berbantuan Mind Mapping Terhadap Kompetensi Pengetahuan IPA Siswa Kelas V SD Gugus Kompyang Sujana Denpasar Utara. MIimbar PGSD Undiksha, 5. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23887/jjpgsd.v5i2.10623.
Dewi, N. N. K., Kristiantari, M. . R., & Ganing, N. N. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Picture And Picture Berbantuan Media Visual Terhadap Keterampilan Menulis Bahasa Indonesia. Journal of Education Technology, 3(4). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23887/jet.v3i4.22364.
Dwipayana, I. K. (2013). Kemampuan Siswa Dalam Pelajaran Biologi Dengan Menggunakan Media Pembelajaran Berbasis Video Animasi Pada Siswa Kelas VII DI SMP Negeri 2 Singaraja Tahun Pelajaran 2011/2012. Jurnal Edutech Undiksha, 1(1). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23887/jeu.v1i1.360.
Fitriani, A. A., Ulfa, S., & Adi, E. P. (2020). Pengembangan Video Pembelajaran Animasi Sistem Pernapasan Manusia Sebagai Upaya Mendukung Kebijakan Belajar Di Rumah. JKTP Jurnal Kajian Teknologi Pendidikan, 3(3), 303–316. https://doi.org/10.17977/um038v3i32020p303.
Fitriyani, & Sari. (2020). Motivasi Belajar Mahasiswa Pada Pembelajaran Daring Selama Pandemik Covid-19. Jurnal Kependidikan: Jurnal Hasil Penelitian Dan Kajian Kepustakaan Di Bidang Pendidikan, Pengajaran, Dan Pembelajaran, 6(2), 165–175. https://doi.org/https://doi.org/10.33394/jk.v6i2.2654.
Hamidaturrohmah, & Mulyani, T. (2020). Strategi Pembelajaran Jarak Jauh Siswa Berkebutuhan Khusus Di Sd Inklusi Era Pandemi Covid-19. Elementary: Islamic Teacher Journal, 10(1). https://doi.org/https://doi.org/10.21043/elementary.v8i2.7907.
Hanifah, & Budiman. (2019). Pengaruh Model Open Ended Problem Berbantu Media Kotak Telur Pelangi ( Kotela ) Terhadap Hasil Belajar. Journal of Education Technology., 3(3), 1–137. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23887/jet.v3i3.21734.
Imamah, N. (2012). Peningkatan Hasil Belajar IPA Melalui Pembelajaran Kooperatif Berbasis Konstruktivisme Dipadukan Dengan Video Animasi Materi Sistem Kehidupan Tumbuhan. Jurnal Pendidikan IPA Indonesia, 1(1). https://doi.org/https://doi.org.10.15294/jpii.v1i1.2010.
Kasih, F. R. (2017). Pengembangan Film Animasi dalam Pembelajaran Fisika pada Materi Kesetimbangan Benda Tegar di SMA. Tadris: Jurnal Keguruan Dan Ilmu Tarbiyah, 2(1). https://doi.org/https://doi.org/10.24042/tadris.v2i1.1737.
Koning, B. B. de, Marcus, N., Brucker, B., & Ayres, P. (2019). Does observing hand actions in animations and static graphics differentially affect learning of hand-manipulative tasks? Computers & Education, 41. https://doi.org/https://doi.org/10.1016/j.compedu.2019.103636.
Kühl, T. (2021). Prerequisite knowledge and time of testing in learning with animations and static pictures: Evidence for the expertise reversal effect. Learning and Instruction, 73. https://doi.org/https://doi.org/10.1016/j.learninstruc.2021.101457.
Lin, L., & Li, M. (2018). Optimizing learning from animation: Examining the impact of biofeedback. Learning and Instruction, 55. https://doi.org/https://doi.org/10.1016/j.learninstruc.2018.02.005.
Lukman, A., Hayati, D. K., & Hakim, N. (2019). Pengembangan Video Animasi Berbasis Kearifan Lokal pada Pembelajaran IPA Kelas V di Sekolah Dasar. Elementary: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 5(2), 153. https://doi.org/10.32332/elementary.v5i2.1750.
Maulida, H., Ananda, R., & Solin, M. (2019). PENGEMBANGAN MEDIA BERBASIS ANIMASI UNTUK PEMBELAJARAN TEKS NEGOSIASI PADA SISWA KELAS XI MA 1 Media Development Based on Animation for Learning Text Negotiation in Students Grade XI MA Universitas Muslim Nusantara Al Washliyah Medan Universitas Negeri Me. (September), 621–632.
Munandar, H., Sutrio, S., & Taufik, M. (2018). Pengaruh Model Pembelajaran Berbasis Masalah Berbantuan Media Animasi Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis dan Hasil Belajar Fisika Siswa SMAN 5 Mataram Tahun Ajaran 2016/2017. Jurnal Pendidikan Fisika Dan Teknologi, 4(1), 111–120. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.29303/jpft.v4i1.526.
Nursyam, A. (2019). Peningkatan Minat Belajar Siswa Melalui Media Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi. Jurnal Penelitian Hukum Dan Pendidikan, 18(1), 811–819. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.30863/ekspose.v18i1.371.
Ompi, Sompie, & Sugiarso. (2020). Video animasi interaktif 3d dampak penggunaan gadget pada anak sekolah dasar tingkat awal. Jurnal Teknik Elektro Dan Komputer, 9(2). https://doi.org/https://doi.org/10.35793/jtek.9.2.2020.29717.
Purnamawati, Suardika, & Manuaba. (2014). Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Kontekstual Berbasis Lingkungan terhadap Hasil Belajar IPA Siswa Kelas V SD di Gugus I Gusti Ngurah Rai Denpasar Selatan. Mimbar PGSD Undiksha, 2(1). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23887/jjpgsd.v2i1.3195.
Putra, I. G. D., & Sujana. (2020). Hasil belajar IPS menggunakan Kolaborasi Model Discovery Learning Berbasis Media Animasi. Journal of Educational Technology, 4(1), 103–109. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23887/jet.v4i2.25099.
Putri, A. W. S. (2016). Pengembangan Media Pembelajaran Video Animasi 2D Berbasis Multimedia Menggunakan Adobe Flash CS6 Pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Kelas III SD. Repository Universitas PGRI Yogyakarta, 28..
Rosmiati, M. (2019). Animasi Interaktif Sebagai Media Pembelajaran Bahasa Inggris Menggunakan Metode ADDIE. Paradigma: Jurnal Komputer Dan Informatika Univiersitas Bina Sarana Informatika, 21(2). https://doi.org/https://doi.org/10.31294/p.v21i2.6019.
Salahuddin, A., & Vanie, W. (2018). UNES Journal of Scientech Research. UNES Journal of Scientech Research (JSR), 3(1), 81–87.
Sanchez, C. A., & Weber, K. (2019). Using Relevant Animations to Counter Stereotype Threat When Learning Science. Journal of Applied Research in Memory and Cognition, 8(4). https://doi.org/https://doi.org/10.1016/j.jarmac.2019.08.003.
Shaik Alavudeen, S., Easwaran, V., Iqbal Mir, J., Shahrani, S. M., Ali Aseeri, A., Abdullah Khan, N., … Abdullah Asiri, A. (2021). The influence of COVID-19 related psychological and demographic variables on the effectiveness of e-learning among health care students in the southern region of Saudi Arabia. Saudi Pharmaceutical Journal. https://doi.org/10.1016/j.jsps.2021.05.009.
Shophia, A., & Mulyaningrum, E. R. (2017). Pengaruh Model Pembelajaran Reciprocal Teaching Berbantu Media Pictorial Riddle Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Dan Hasil Belajar Kognitif Siswa. BIOMA Jurnal Ilmiah Biologi, 6(1). https://doi.org/https://doi.org/10.26877/bioma.v6i1.1486.
Siddiq, Sudarma, & Simamora. (2020). Pengembangan Animasi Dua Dimensi Pada Pembelajaran Tematik Untuk Siswa Kelas III Sekolah Dasar. Jurnal Edutech Undiksha, 8(2), 49–63. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23887/jeu.v8i2.28928.
Suantara, I. K. T., Ganing, N. N., Agung, I. G., & Wulandari, A. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Think Pair Share Berbantuan Media TTS terhadap Kompetensi Pengetahuan IPA. Jurnal Ilmiah Sekolah Dasar, 3(4), 473–480. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23887/jisd.v3i4.21783.
Suartama, I. K. (2016). Evaluasi dan Kriteria Kualitas Multimedia Pembelajaran. Singaraja: Universitas Pendidikan Ganesha.
Sudiarta, I. G. P., & Sandra, I. (2016). Pengaruh Model Blended Learning berbantuan Video Animasi Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah dan Pemahaman Konsep Siswa. Jurnal Pendidikan Dan Pengajaran, 49(2). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23887/jppundiksha.v49i2.9009.
Suprianingsih, N. W. S., & Wulandari, I. G. A. A. (2020). Model Problem Posing Berbantuan Media Question Box Berpengaruh Terhadap Kompetensi Pengetahuan Matematika Siswa SD. Jurnal Mimbar Ilmu, 25(3), 308–318.
Taqiya, Nuroso, & Reffiane. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Terpadu Tipe Connected Berbantu Media Video Animasi. Mimbar PGSD Undiksha, 7(3), 289–295. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23887/jjpgsd.v7i3.19492.
Trianawati. (2019). Pengaruh Model Discovery Learning Berbantuan Media Animasi Terhadap Kompetensi Pengetahuan IPA Siswa Kelas IV SDN Gugus VI Abiansemal Tahun Ajaran 2018/2019. International Journal of Elementary Education, 4. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23887/ijee.v4i1.24337.
Wahyono, P., Husamah, H., & Budi, A. S. (2020). Guru profesional di masa pandemi COVID-19: Review implementasi, tantangan, dan solusi pembelajaran daring. Jurnal Pendidikan Profesi Guru, 1(1), 51–65. https://doi.org/https://doi.org/10.22219/jppg.v1i1.12462.
Walangadi, H., & Pratama, W. P. (2020). Meningkatkan Pemahaman Belajar Siswa Menggunakan Media Video Animasi 2D. Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal, 4(3), 201. https://doi.org/10.37905/aksara.4.3.201-208.2018.
Wawan, A. P. (2020). Animation. Jakarta.
Widiyasanti, M., & Ayriza, Y. (2018). Pengembangan Media Video Animasi untuk Meningkatkan Motivasi Belajar dan Karakter Tanggung Jawab Siswa Kelas V. Jurnal Pendidikan Karakter, 8(1). https://doi.org/https://doi.org/10.21831/jpk.v8i1.21489.
Wulandari, P., Abadi, I. B. G. S., & Ganing, N. N. (2018). Pengaruh Model Pembelajaran Think Pair Share Berbasis Penilaian Portofolio Terhadap Kompetensi Pengetahuan Ipa Siswa Kelas Iv Sd Negeri Gugus Kapten Kompyang Sujana Denpasar Barat Tahun 2017/2018. Mimbar PGSD, 6, 1–9. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23887/jjpgsd.v6i3.15772.
Wuryanti. (2016). Pengembangan Media Video Animasi untuk Meningkatkan Motivasi Belajar dan Karakter Kerja Keras Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Karakter, 6(2). https://doi.org/.https://doi.org/ 10.21831/jpk.v6i2.12055.
Wuryanti, U., & Kartowagiran, B. (2016). Pengembangan Media Video Animasi untuk Meningkatkan Motivasi Belajar dan Karakter Kerja Keras Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Karakter, 6(2). https://doi.org/https://doi.org/ 10.21831/jpk.v6i2.12055.
Yuanta, F. (2019). Pengembangan Media Video Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial pada Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Dasar, 1(2). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.30742/tpd.v1i02.816.
Yuniarni, Sari, & Atiq. (2020). Pengembangan Multimedia Interaktif Video Senam Animasi Berbasis Budaya Khas Kalimantan Barat. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 4(1). https://doi.org/https://doi.org/10.31004/obsesi.v4i1.331.
Zhang, J., Liao, G., & Li, N. (2020). Combining active learning and local patch alignment for data-driven facial animation with fine-grained local detail. Neurocomputing, 39. https://doi.org/https://doi.org/10.1016/j.neucom.2019.05.102.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Authors who publish with the Jurnal EDUTECH Undiksha agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal the right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work. (See The Effect of Open Access)