ANALISIS KETIDAKTERCAPAIAN STANDAR KINERJA KARYAWAN PADA PT SUN LIFE FINANCIAL DI PEMARON (Sebuah Kajian Dari Perspektif Manajemen Sumber Daya Manusia)

Authors

  • Makomam Mahmuda .
  • Gede Putu Agus Jana Susila, S.E., MBA. .
  • Dr.I Wayan Bagia, M.Si .

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh temuan deskriptif kualitatif mengenai (1) penyebab ketidaktercapaian standar kinerja, (2) dampak yang ditimbulkan dari ketidaktercapaian standar kinerja karyawan, (3) upaya untuk mengatasi ketidaktercapaian standar kinerja karyawan. metode pengumpulan data yaitu wawancara mendalam, observasi, dokumentasi dan triangulasi. Penelitian ini menggunakan teknik analisis penelitian deskriptif. Subjek dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan dan objeknya adalah kinerja karyawan PT Sun Life Financial. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa (1) penyebab ketidaktercapaian standar kinerja karyawan yang dilihat dari aspek internal antara lain yaitu pihak perusaan yang tidak pernah melakukan pelatihan kepada karyawan, minimnya pengetahuan dan kemampuan karyawan serta penyebab dari aspek eksternal perusahaan yaitu penyebab dari lingkungan perusahaan, (2) dampak yang ditimbulkan dari ketidaktercapaian standar kinerja terbagi menjadi dua bagian yaitu dampak bagi pihak internal dan dampak bagi eksternal perusahaan, (3) upaya yang harus dilakukan oleh perusahaan untuk mengatasi ketidaktercapaian kinerja yaitu memberikan pelatihan pada karyawan.
Kata Kunci : Kata Kunci : kompensasi, pelatihan, seleksi, standar kinerja

This study aims to obtain qualitative descriptive findings on (1) causes of non-performance performance standards, (2) impacts resulting from non-achievement of employee performance standards, (3) efforts to address employee performance nonperformance. methods of data collection are in-depth interviews, observation, documentation and triangulation. This research uses descriptive research analysis technique. Subjects in this study are all employees and the object is the performance of employees of PT Sun Life Financial. The results of this study show that (1) the cause of non-achievement of employee performance standards seen from the internal aspect, among others, the company that never did the training to the employees, the lack of knowledge and ability of employees and the cause of the external aspects of the company that is the cause of the company environment ) impacts resulting from non-performance standards are divided into two parts: internal impacts and impacts on external firms, (3) efforts to be done by the company to overcome the lack of performance that is to provide training to employees.
keyword : Keywords: compensation, performance standards, selection, training

Published

2018-02-26

How to Cite

., M. M., ., G. P. A. J. S. S. M., & ., D. W. B. M. (2018). ANALISIS KETIDAKTERCAPAIAN STANDAR KINERJA KARYAWAN PADA PT SUN LIFE FINANCIAL DI PEMARON (Sebuah Kajian Dari Perspektif Manajemen Sumber Daya Manusia). Jurnal Manajemen Indonesia, 5(2). Retrieved from https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JMI/article/view/13579

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

> >>