KORELASI ANTARA KECERDASAN INTERPERSONAL DENGAN HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS V

Authors

  • I Dw. Kt. Artha Saputra Undiksha
  • I Wyn. Sujana undiksha
  • I.B. Surya Manuaba undiksha

DOI:

https://doi.org/10.23887/mi.v23i1.16406

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui korelasi yang signifikan antara kecerdasan interpersonal dengan hasil belajar IPS siswa kelas V di SD Gugus IV Abiansemal Tahun Pelajaran 2017/2018. Jenis penelitian ini adalah penelitian ex post facto dengan korelasi yang bersifat asimetris. Populasi dari penelitian ini merupakan siswa kelas V SD Gugus IV Abiansemal, Tahun Pelajaran 2017/2018 yang memiliki populasi 145 siswa. Penentuan sampel menggunakan teknik proporsional random sampling dengan taraf signifikansi 5% dan diperoleh banyak sampel dari populasi adalah 106 siswa. Data diperoleh dari pencatatan dokumen hasil belajar IPS dan pengisian angket kecerdasan interpersonal oleh responden. Sebagai uji prasyarat adalah uji normalitas sebaran data. Setelah terpenuhi prasyarat tersebut, berikutnya adalah uji hipotesis menggunakan analisis korelasi product moment. Berdasarkan hasil analisis maka = 0,484. Pada taraf signifikansi 5% dengan n = 106 maka diperoleh  = 0,195. Karena >  = 0,484 > 0,195 maka dapat diartikan bahwa  yang berbunyi tidak terdapat hubungan yang signifikan antara kecerdasan interpersonal dengan hasil belajar IPS siswa kelas V di SD Gugus IV Abiansemal Tahun Pelajaran 2017/2018 ditolak dan  diterima. Jadi dapat disimpulkan bahwa terdapat korelasi yang signifikan antara kecerdasan interpersonal dengan hasil belajar IPS siswa kelas V di SD Gugus IV Abiansemal Tahun Pelajaran 2017/2018, dengan arah korelasi positif, artinya semakin tinggi kecerdasan interpersonal maka semakin tinggi pula hasil belajar IPS yang diperoleh siswa.

 

Kata kunci: kecerdasan interpersonal, hasil belajar, ilmu pengetahuan sosial (IPS)

References

Agung, A.A.Gede. 2014. Metodologi Penelitian Pendidikan. Singaraja: Universitas Pendidikan Ganesha.

Agung, A.A.Gede. 2016. Statistika Dasar untuk Pendidikan. Yogyakarta: Deepublish.

Amitha, A.F. 2016. Hubungan Kecerdasan Interpersonal Dengan Hasil Belajar Pada Mata Pelajaran IPS Kelas V di SD Intis School Yogyakarta. Prodi Teknologi Pendidikan. Vol.V Nomor 6. UNY. Tersedia pada file:///D:/SKRIPSI%20DEWA/jurnal%20dewa/jurnal%20dewa%202.pdf (diakses pada tanggal 4 Januari 2018 pukul 14.15 wita).

Amstrong, Thomas. 2002. 7 Kinds of Smart. “Menemukan dan Meningkatkan Kecerdasan Anda Berdasarkan Teori Multiple Intelligence”. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Arikunto, Suharsimi. 2010. Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: Rineka Cipta.

Arikunto, Suharsimi. 2015. Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara

Azwar, S. 2004. Metode Penelitian. Yogyakarta : Pustaka Pelajar.

Baharuddin, H & Esa Nur Wahyuni. 2010. Teori Belajar & Pembelajaran. Cetakan Ke-5. Yogjakarta: Ar-Russ Media.

Dantes. N. 2014. Analisis dan Desain Eksperimen. Singaraja: Program Pasca Sarjana Undiksha.

Dantes. N. 2017. Desain Eksperimen dan Analisis Data. Depok: Rajawali Pers.

Gardner, Howard. 2003. Multiple Intelligence: Kecerdasan Majemuk Teori dalam Praktek. Batam: Interaksara.

Gunawan, Rudy. 2016. Pendidikan IPS: Filosofi, Konsep dan Aplikasi. Bandung: Alfabeta.

Kamus Besar Bahasa Indonesia [online]. https://kbbi.kemdikbud.go.id/entri/cerdas. diunduh pada tanggal 9 Januari 2018 pukul 15.05 WITA.

Kamus Besar Bahsa Indonesia [online]. https://www.google.co.id/amp/s/kbbi.web.id/cerdas.html. Diunduh pada tanggal 20 maret 2018 pukul 17.29 WITA.

Lwin, May. 2005. Cara Membangkitkan Berbagai Komponen Kecerdasan. Jakarta : Gramedia.

Lwin, May. 2008. Cara Mengembangkan Berbagai Komponen Kecerdasan. Jakarta: Indeks.

Pendidikanku.org. 2016. Pengertian Kecerdasan dan Macam-macam Kecerdasan. http://www.pendidikanku.org/2016/09/pengertian-kecerdasan-dan-macam-macam.html . Diunduh pada tanggal 9 Januari 2018 pukul 15.31 WITA.

Prani, Astaga. 2015. Peningkatan Kecerdasan Interpersonal Menggunakan Metode Diskusi Kelompok Dalam Pembelajaran Ips Pada Siswa Kelas IV SD Negeri Kenaran 2 Prambanan. S1 Thesis, PGSD, UNY. Tersedia pada http://eprints.uny.ac.id/14828/2/BAB%20II.pdf (diakses pada 14 Januari 2018 pada pukul 13.35).

Riduwan & Akdon. 2007. Rumus dan Data dalam Analisis Statistika. Bandung: Alfabeta.

Safaria, T. 2005. Interpersonal Intelligence: Metode Pengembangan Kecerdasan Interpersonal Anak. Yogyakarta: Amara Books.

Siregar, Sofian 2015. Stastiska Terapan untuk Perguruan Tinggi Edisi Pertama. Cetakan Pertama. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Siregar, Sofian 2017. Stastiska Terapan untuk Perguruan Tinggi. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Sudaryono. 2016. Metode Penelitian Pendidikan. Jakarta: Prenadamedia Group.

Sudjana, Nana. 2004. Dasar-dasar Proses Belajar Mengajar. Bandung: Sinar Baru Algensido Offset.

Sugiyono. 2010. Metodologi Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung : Alfabeta.

Sugiyono. 2014. Metodologi Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta Bandung.

Sujarweni, V.W. 2014. Metodologi Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Baru Press.

Sukardi. 2014. Metodologi Penelitian Pendidikan. Jakarta : Bumi Aksara.

Sumarni, Sri. 2012. Metodelogi Penelitian Pendidikan. Yogyakarta: Insan Madani.

Syah, Muhibbin. 2003. Psikologi Belajar. Jakarta : Rajawali Pers.

Syah, Muhibbin. 2009. Psikologi Belajar. Jakarta : Rajawali Pers.

Widayat, A. 2017. 14 Agustus. “Negara Maju Karena Kualitas SDM”. Media DJKN, hlmn.1. Tersedia pada https://www.djkn.kemenkeu.go.id/berita_media/baca/12514/Negara-Maju-Karena-Kualitas-SDM.html (diakses pada tanggal 7 Januari 2018 pukul 14.11 wita).

Yaumi, M. 2012. Pembelajaran Berbasis Multiple Intelligences. Jakarta: Dian Rakyat.

Downloads

Published

2018-12-21

How to Cite

Artha Saputra, I. D. K., Sujana, I. W., & Manuaba, I. S. (2018). KORELASI ANTARA KECERDASAN INTERPERSONAL DENGAN HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS V. Mimbar Ilmu, 23(1), 43–52. https://doi.org/10.23887/mi.v23i1.16406

Issue

Section

Articles