Perilaku Subordinasi, Kekerasan, dan Penjinakan (Cooptation) Tokoh Perempuan dalam Novel Putri I Karya Putu Wijaya: Kajian Feminisme
DOI:
https://doi.org/10.23887/mi.v26i1.28116Abstract
Ketidakadilan gender yang mengakibatkan terjadinya marjinalisasi terhadap perempuan, perempuan menjadi pihak yang dipinggirkan. Penelitian ini memiliki tujuan menunjukkan unsur-unsur intrinsik dan ekstrinsik dalam novel Putri I karya Putu Wijaya, perilaku subordinasi, kekerasan dan penjinakan (Cooptation) tokoh perempuan. Rancangan penelitian ini adalah deksriptif kualitatif. Sumber data yang digunakan adalah novel Putri I karya Putu Wijaya yang diterbitkan tahun 2004. Metode yang digunakan yaitu dokumentasi dengan menggunakan teknik pencatatan dokumen. Data yang didapat berupa kutipan tentang unsur intrinsik dan ekstrinsik serta perilaku subordinasi, kekerasan dan penjinakan(cooptation) tokoh perempuan dalam novel Putri dengan menggunakan kajian feminisme. Hasil penelitian adalah unsur yang terdapat dalam novel Putri I, yaitu unsur intrinsic yang mencakup tema tentang permasalahan gender dengan menggunakan alur campuran, latar (tempat, waktu, suasana) terdapat dalam novel untuk menghidupkan cerita. Gaya bahasa dalam novel penulis ambil secara acak yang meliputi majas personfikasi sebanyak 50%, hiperbola sebanyak 16%, simile 8%, metafora sebanyak 25%. Unsur ekstrinsik terdapat biografi pengarang Putu Wijaya, faktor adat, tradisi, religi, dan politik. Perilaku ketidakadilan gender berupa subordinasi kekerasan, dan penjinakan tokoh perempuan dalam novel Putri I diperoleh hasil sebanyak 18 data, yaitu subordinasi 5 data, kekerasan 5 data, dan yang paling banyak adalah penjinakan sebanyak 8 data.
References
Burhanuddin, Susiawati, & Ernawati. (2017). Kemampuan Menulis Karya Sastra Berbahasa Jerman Mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa Jerman FBS UNM (Kajian Struktural). Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra, 1(2). Retrieved from https://ojs.unm.ac.id/eralingua/article/view/4407
Daeng, K. (2012). Gender Dalam Syair Kelong Makassar. RETORIKA: Jurnal Bahasa, Sastra, Dan Pengajarannya, 8(1). Retrieved from https://ojs.unm.ac.id/index.php/retorika/article/view/511
Fatah, R. A., Widodo, S. T., & Rohmadi, M. (2018). Pendidikan Karakter Dalam Novel Mahamimpi Anak Negeri Karya Suyatna Pamungkas Tinjauan Psikologi Sastra. Jurnal Gramatika: Jurnal Penelitian Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 4(1). https://doi.org/https://doi.org/10.22202/jg.2018.v4i1.2412
Helda, T. (2016). Harga Diri Perempuan Minangkabau Dalam Novel Di Bawah Lindungan Ka’bah Karya Hamka. Jurnal Gramatika: Jurnal Penelitian Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 2(1). https://doi.org/https://doi.org/10.22202/jg.2016.v2i1.1409
Kurniawan, A., & Suyitno, S. A. R. (2020). Javanese Women’ Patriotism In The Ketoprak Manuscript “Kyai Kala Gumarang.” RETORIKA: Jurnal Bahasa, Sastra, Dan Pengajarannya, 13(2). https://doi.org/https://doi.org/10.26858/retorika.v13i2.12478
Liasna, T., & Ansari, K. (2016). Persepektif Gender dalam Dwilogi Novel Padang Bulan Cinta di dalam Gelas Karya Andrea Hirata: Kritik Sastra Feminisme serta Relevansinya sebagai Bahan Bacaan Sastra di SMA. Jurnal Ilmiah Ilmu-Ilmu Humaniora, 15(2). https://doi.org/https://doi.org/10.24036/jh.v15i2.6587
Mulyaningsih, I. (2015). Kajian Feminis pada Novel Ronggeng Dukuh Paruk dan Perempuan Berkalung Surban. Indonesia Languange Education and Literature, 1(1). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.24235/ileal.v1i1.75
Putri, R. A. (2020). Dekonstruksi Girl Power dalam Novel The Devil Wears Prada Karya Lauren Weisberger. Poetika : Jurnal Ilmu Sastra, 8(1). https://doi.org/https://doi.org/10.22146/poetika.v8i1.56540
Qadriani, N. (2016). Gaya Hidup Dalam Teenlit Indonesia: Kajian Semiotika Terhadap Novel My Friends My Dream Karya Ken Terate Dan Glam Girls Karya Nina Ardianti. RETORIKA: Jurnal Bahasa, Sastra, Dan Pengajarannya, 9(1). https://doi.org/https://doi.org/10.26858/retorika.v9i1.3793
Ridwan, I., Widiasturi, A., & Yulianeta, Y. (2016). Pandangan Pramoedya Terhadap Resistansi Perempuan Dalam Novel Era Revolusi Dan Reformasi. Adabiyyat : Jurnal Bahasa Dan Sastra, 15(1). https://doi.org/https://doi.org/10.14421/ajbs.2016.15104
Sari, K. M. K. (2017). Transformasi Pewayangan Dalam Tokoh Wisanggeni Sebuah Analisis Intertekstual Novel Wisanggeni Sang Buronan Karya Seno Gumira Adjidarma Dengan Komik Lahirnya Bangbang Wisanggeni Karya Ra. Jurnal Gramatika: Jurnal Penelitian Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 3(2). https://doi.org/https://doi.org/10.22202/jg.2017.v3i2.1872
Sungkowati, Y. (2017). Perempuan Jawa, Dayak, Tionghoa, Dan Jepang Dalam Novel-Novel Lan Fang (Javanese, Dayak, Chinese, And Japanese Women In Lan Fang Novels). Widyaparwa (Jurnal Ilmiah Kebahasaan Dan Kesastraan), 45(2). https://doi.org/https://doi.org/10.26499/wdprw.v45i2.151
Susanti, E. (2013). Analisi Ketidakadilan Gender Pada Tokoh Perempuan Dalam Novel Kupu-kupu Malam Karya Achmad Munif. Jurnal Artikulasi, 10(2).
Ulfah, D., Garim, I., & Sultan, S. (2019). Bias Gender Dalam Buku Teks Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Menengah Atas. RETORIKA: Jurnal Bahasa, Sastra, Dan Pengajarannya, 12(2). https://doi.org/https://doi.org/10.26858/retorika.v12i2.8935
Wahyuni, S., Supratno, H., & Kamidjan, K. (2019). Kekerasan Simbolik Dalam Novel Indonesia. RETORIKA: Jurnal Bahasa, Sastra, Dan Pengajarannya, 12(2). https://doi.org/https://doi.org/10.26858/retorika.v12i2.8833
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.