Pengembangan Media Pembelajaran Sistem Pencernaan Manusia Berorientasi Teori Belajar Ausubel Kelas V Sekolah Dasar

Penulis

  • Wahyu Bagiana Putra Universitas Pendidikan Ganesha
  • I G A A Wulandari Universitas Pendidikan Ganesha

DOI:

https://doi.org/10.23887/mi.v26i1.31841

Abstrak

Kurangnya penggunaan media pembelajaran yang dapat digunakan dalam pembelajaran dengan sistem dalam jaringan pada muatan IPA materi sistem pencernaan manusia pada kelas V menjadi salah satu alasan dari dilaksanakannya penelitian pengembangan ini. Penelitian ini dilaksanakan dengan tujuan untuk untuk merancang media pembelajaran berupa aplikasi belajar untuk materi IPA mengenai sistem pencernaan pada manusia, kelas V SD dengan berorientasi pada teori belajar Ausubel, serta untuk mengetahui bagaimana validitas media pembelajaran yang dikembangkan berdasarkan hasil validasi oleh pakar ahli dan uji coba produk pada siswa. Pada penelitian ini, data dikumpulkan menggunakan metode non-tes dengan instrumen berupa lembar kuesioner dengan menggunakan skala likert. Penelitian ini menerapkan model pengembangan ADDIE yang terdiri atas tahap Analyse, Design, Development, Implementation, dan Evaluation. Hasil validasi produk oleh ahli isi dengan total persentase 91,66% dengan kualifikasi sangat baik. Hasil validasi dari ahli media pembelajaran dengan total persentase 97,50% dengan kategori sangat baik. Hasil validasi ahli desain pembelajaran dengan total persentase 90,00% dengan kategori sangat baik. Hasil uji coba perorangan dengan persentase 90,15% dengan kategori sangat baik dan hasil uji coba kelompok kecil dengan total persentase 84,85% dengan kategori baik. Berdasarkan hasil validasi pakar ahli dan uji coba produk pada siswa media pembelajaran aplikasi sistem pencernaan berorientasi teori belajar Ausubel layak digunakan sebagai media pembelajaran pada muatan IPA materi sistem pencernan manusia kelas V SD.

Biografi Penulis

Wahyu Bagiana Putra, Universitas Pendidikan Ganesha

PGSD

I G A A Wulandari, Universitas Pendidikan Ganesha

PGSD

Referensi

Agung, A. A. G. (2014). Metodologi Penelitian Pendidikan. Aditya Media Publishing.

Ahmadi, Farid, D. (2017). Dasar, Pengembangan Media Edukasi “Multimedia Indonesian Culture” (Mic) Sebagai Penguatan Pendidikan Karakter Siswa Sekolah. Jurnal Penelitian Pendidikan, 34(2), 127–136. Http:// Lib. Unnes. Ac. Id/37234/

Al-Tabany, B. (2014). Mendesain Model Pembelajaran Inovatif, Progresif, Dan Kontekstual. Kencana.

Arywiantari, Dadek, D. (2015). Pengembangan Multimedia Interaktif Model 4d Pada Pembelajaran Ipa Di Smp Negeri 3 Singaraja. E-Journal Edutech Universitas Pendidikan Ganesha, 3(1), 1–11.Https:// Ejournal. Undiksha. Ac. Id /Index. Php/ Jeu/ Article/ View/5611

Astuti, Irnin Agustina Dwi, Dkk. (2017). Pengembangan Media Pembelajaran Mobile Learning Berbasis Android Pada Materi Sifat Koligatif Larutan. Jrpk: Jurnal Riset Pendidikan Kimia, 7(2), 160–167. Https://Doi.Org/10.21009/Jrpk.072.10

Dantes, N. (2014). Landasan Pendidikan Tinjauan Dari Dimensi Makropedagogis. Graha Ilmu.

Fanny, A. M., & Suardiman, S. P. (2013). Pengembangan Multimedia Interaktif Untuk Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (Ips) Sekolah Dasar Kelas V. Jurnal Prima Edukasia, 1(1), 1. Https://Doi.Org/10.21831/Jpe.V1i1.2311

Fitri, Y. (2017). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Adobe Flash Cs3 Professional Dalam Pembelajaran Ipa Berbasis Integrasi Islam-Sains Di Sd/Mi Kelas 5. Trihayu: Jurnal Pendidikan Ke-Sd-An, 3(3), 129–138. Http:// Jurnal. Ustjogja. Ac. Id/ Index. Php/ Trihayu/Article/View/1874/1043

Gazali, R. Y. (2016). Pembelajaran Matematika Yang Bermakna. Math Didactic, 2(3), 181–190. Https://Doi.Org/10.33654/Math.V2i3.47

Hermono, Fajar, &, & Hakim, F. N. (2012). Dperancangan Media Pembelajaran Berbasis Multimedia (Studi Kasus Mata Pelajaran Ipa Bahasan Gerak Benda Kelas Iii Sdn Demplerejo). Journal Speed – Sentra Penelitian Engineering Dan Edukasi, 4(1), 42–49. Http://Www.Ijns.Org/Journal/Index.Php/Speed/Article/View/1162

Jayanta, L. (2018). Dasar- Dasar Tik. Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Pendidikan Ganesha.

Juannita, & A. B. P. (2017). Pengembangan Media Pembelajaran Sistem Pencernaan Manusia Untuk Kelas 8 Smp Dengan Fitur Augmented Reality Berbasis Android (Studi Kasus : Smpn 7 Depok). Jurnal Pinter, 1(1), 76–81. Http:// Journal2. Um. Ac. Id/Index. Php/ Jpb/Article/View/722

Kadek, S. (2010). Pengembangan Mutimedia Untuk Meningkatkan Kualitas Pembelajaran Pada Mata Kuliah Media Pembelajaran. Jurnal Pendidikan Dan Pengajaran, 43(3), 56–58.Https://Www.Researchgate.Net/Publication/335541585_Evaluasi_Dan_Kriteria_Kualitas_Multimedia_Pembeajaran

Kartini, K. S., & Putra, I. N. T. A. (2020). Respon Siswa Terhadap Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Android. Jurnal Pendidikan Kimia Indonesia, 4(1), 12–19. Https://Doi.Org/10.23887/Jpk.V4i1.24981

Kinasih, S., & Sinaga, K. (2020). Kajian Penerapan Teori Pembelajaran Bermakna Ausubel Berdasarkan Perspektif Alkitabiah Pada Materi Hidrokarbon [A Study On The Application Of Ausubel’s Meaningful Learning Theory On Hydrocarbon Chemical Learning Based On A Biblical Perspective]. Polyglot: Jurnal Ilmiah, 16(2), 141–153. Https:// Doi. Org /10. 19166/Pji.V16i2.2128

Maesaroh, S., & & Malkiah, N. (2015). Media Pembelajaran Interaktif Bahasa Inggris Pengenalan Huruf & Membaca Berbasis Multimedia Untuk Sekolah Dasar. Jurnal Sisfotek Global, 5(1), 81–86. Https:// Stmikglobal. Ac.Id/ Journal/I Ndex. Php /Sisfotek /Article/View/71/73

Mauludin, R., Sukamto, A. S., & Muhardi, H. (2017). Penerapan Augmented Reality Sebagai Media Pembelajaran Sistem Pencernaan Pada Manusia Dalam Mata Pelajaran Biologi. Jurnal Edukasi Dan Penelitian Informatika (Jepin), 3(2), 117–123. Https:// Doi.Org/ 10.26418/Jp.V3i2.22676

Muhson, A. (2010). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi. Jurnal Pendidikan Akuntansi Indonesia, Viii(2), 1–10. Https:// Journal. Uny. Ac.Id/Index.Php/Jpakun/Article/View/949

Nida, Dewa Made A A, & Dkk. (2020). Pengembangan Media Kartu Bergambar Berorientasi Pendidikan Karakter Pada Mata Pelajaran Bahasa Bali. Jurnal Edutech Universitas Pendidikan Ganesha., 8(1), 16–31. Https:// Ejournal. Undiksha .Ac. Id/ Index .Php/ Jeu/ Article/View/25393/15846

Nurseto, T. (2011). Membuat Media Pembelajaran Yang Menarik Oleh: Jurnal Ekonomi & Pendidikan, 8(1), 19–35. Https:// Journal. Uny. Ac. Id/I Ndex. Php/ Jep/Article/View/706

Nusantara, D. B., Irawan, H., & Si, M. (2012). Perancangan Boardgame Sebagai Media Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam Untuk Anak Sd Kelas 1. Jurnal Sains Dan Seni Its, 1(1), 22–27. Http://Ejurnal.Its.Ac.Id/Index.Php/Sains_Seni/Article/View/503

Permana, E. P. &, & Nourmavita, D. (2017). Pengembangan Multimedia Interaktif Pada Mata Pelajaran Ipa Materi Mendeskripsikan Daur Hidup Hewan Di Lingkungan Sekitar Siswa Kelas Iv Sekolah Dasar. Jurnal Pgsd: Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 10(2), 79–85. Https:// Ejournal. Unib.Ac. Id/Index. Php/Pgsd

Prasetyo, S. (2017). Pengembangan Media Pembelajaran Ipa Berbasis Android Untuk Siswa Sd/Mi Sigit. Jmie: Journal Of Madrasah Ibtidaiyah Education, 1(1), 122–141. Http://E-Journal.Adpgmiindonesia.Com/Index.Php/Jmie

Rahmi, M. S. M., Budiman, M. A., & Widyaningrum, A. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Macromedia Flash 8 Pada Pembelajaran Tematik Tema Pengalamanku. International Journal Of Elementary Education, 3(2), 178. Https:// Doi. Org/10.23887/Ijee.V3i2.18524

Rasyid, Magfirah, D. (2016). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Multimedia Dalam Konsep Sistem Indera Pada Siswa Kelas Xi Sma. Urnal Pendidikan Biologi, 7(2), 69–80. Http://J Ournal2. Um. Ac. Id/I Ndex .Php/ Jpb/ Article/View/722

Rosandi, A. K. F., Tjandrakirana, T., & Supardi, I. (2016). Pengembangan Multimedia Ipa Berbasis Flash Untuk Meningkatkan Literasi Sains Siswa Smp. Prisma Sains : Jurnal Pengkajian Ilmu Dan Pembelajaran Matematika Dan Ipa Ikip Mataram, 4(1), 34. Https://Doi.Org/10.33394/J-Ps.V4i1.1138

Sadulloh, U. (2004). Pengantar Filsafat Pendidikan. Alfabeta Bandunh.

Saputra, H. (2016). Peningkatan Daya Serap Siswa Dalam Pembelajaran Matematika Dengan Penerapan Teori Belajar Bermakna David Ausubel. Universitas Jabal Ghafur, 1(1), 21–26. Https:// Jurnal-Lp2m. Umnaw. Ac.Id/ Index.Php/Jp2mipa/Article/Download/71/64

Saputro, Rujianto Eko Dan Saputra, D. I. S. (2015). Pengembangan Media Pembelajaran Mengenal Organ Pencernaan Manusia Menggunakan Teknologi Augmented Reality Rujianto. Jurnal Buana Informatika, 6(2), 153–162. Https://Ojs.Uajy.Ac.Id/Index.Php/Jbi

Sari, Puspita Surya, D. (2013). Pengembangan Multimedia Pembelajaran Interaktif Ipa Dengan Model Pembelajaran Kooperatif Group Investigation Untuk Meningkatkan Kreativitas Pada Siswa Kelas 5 Sdn Purworejo. Innovative Journal Of Curriculum And Educational Technology, 2(2), 30–37. Http://Journal.Unnes.Ac.Id/Sju/Index.Php/Ujet

Setiyaningrum, R. (2013). Pembuatan Media Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam Untuk Kelas Viii ( Delapan ) Koleksi Hewan Pada Sekolah Menengah Negeri 2 Geyer Kabupaten Grobogan. Seminar Riset Unggulan Nasional Informatika Dan Komputer Fti Unsa 2013, 2(1), 79–84. Http://Ijns.Org/Journal/Index.Php/Seruni/Article/View/642

Suadnyana, I. N., Wiyasa, I. K. N., Ardana, I. K., Putra, D. K. N. S., & Wulandari, I. G. A. A. (2017). Pelatihan Penyusunan Rpp Tematik Integratif Menggunakan Pendekatan Saintifik Bagi Guru-Guru Sekolah Dasar Gugus Viii Abiansemal Badung Tahun Pelajaran 2015/2016. International Journal Of Community Service Learning, 1(1), 63–66. Https://Doi.Org/10.23887/Ijcsl.V1i1.11908

Sudatha, I. G. W., & Tegeh, I. M. (2009). Desain Multimedia Pembelajaran I Gde Wawan Sudatha I Made Tegeh Jurusan Teknologi Pendidikan Universitas Pendidikan Ganesha. Jurusan Teknologi Pendidikan Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Pendidikan Ganesha Singaraja.

Sulistyanto, H., & Nugroho, A. (2015). Rekayasa Aplikasi Media Pembelajaran Sistem Organ Pada Manusia Berbasis Web. Seminar Nasional Aplikasi Teknologi Informasi (Snati) 2015, 35–38. Https://Journal.Uii.Ac.Id/Snati/Article/Viewfile/3553/3144

Suprianingsih, Ni Wayan S & Wulandari, I. G. (2020). Model Problem Posing Berbantuan Media Question Box Berpengaruh Terhadap Kompetensi Pengetahuan Matematika Siswa Sd. Jurnal Mimbar Ilmu, 25(3), 308–318. Https:// Ejournal. Undiksha. Ac.Id/ Index. Php/Mi/Article/View/25472

Susanto, A. (2013). Teori Belajar Dan Pembelajaran Di Sekolah Dasar. Kencana.

Syahdiani, D. (2015). Pengembangan Multimedia Interaktif Berbasis Inkuiri Pada Materi Sistem Reproduksi Manusia Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Dan Melatihkan Keterampilan Berpikir Kritis Siswa. Pendidikan Sains Pascasarjana Universitas Negeri Surabaya, 5(1), 727–741. Https:// Journal. Unesa. Ac.Id/Index.Php/Jpps/Article/View/47

Tamara, M. F., Tulenan, V., Paturusi, S., Elektro, T., Sam, U., & Manado, J. K. B. (2019). Aplikasi Pembelajaran Interaktif Sistem Pencernaan Manusia Untuk Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Teknik Informatika, 14(3), 377–386. Https:// Doi. Org/ 10. 35793/ Jti.14. 3.2019.27132

Tegeh, D. (2014). Buku Ajar Model Penelitian Pengembangan. Jurusan Teknologi Pendidikan Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Pendidikan Ganesha.

Udayani, I D A T, D. (1858). Model Creative Problem Solving Terhadap Minat. Jurnal Imiah Pendidikan Dan, 4(2), 284–293. Https:// Ejournal. Undiksha.Ac. Id/Index. Php/Jipp/Article/View/26806

Warsita, B. (2008). Teknologi Pembelajaran Landasan Dan Aplikasinya (1st Ed.). Pt Rineka Cipta.

Yektyastuti, R., & Ikhsan, J. (2016). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Android Pada Materi Kelarutan Untuk Meningkatkan Performa Akademik Siswa Sma. Jurnal Inovasi Pendidikan Ipa, 2(1), 88–99. Https://Doi.Org/10.21831/Jipi.V2i1.10289

Yuniasih, Nury, D. (2018). Pengembangan Media Interaktif Berbasis Ispring Materi Sistem Pencernaan Manusia Kelas V Di Sdn Ciptomulyo 3 Kota Malang. Jip, 8(2), 85–94. Http://Ejournal.Unikama.Ac.Id/Index.Php/Jrnspirasi/Article/View/2647

Diterbitkan

2021-03-24

Cara Mengutip

Putra, W. B., & Wulandari, I. G. A. A. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran Sistem Pencernaan Manusia Berorientasi Teori Belajar Ausubel Kelas V Sekolah Dasar. Mimbar Ilmu, 26(1), 174–185. https://doi.org/10.23887/mi.v26i1.31841

Terbitan

Bagian

Articles