The Effect of Graphic Organizer upon Reading Comprehension of the Twelfth Grade Students of SMAN 1 Sukawati in Academic Year 2015/2016
Main Article Content
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menyelidiki apakah terdapat pengaruh yang signifikan terhadap pemahaman membaca siswa kelas XII yang diajar menggunakan Graphic Organizer dengan siswa yang diajar menggunakan teknik konvensional. Penelitian ini dalam bentuk penelitian eksperimen semu. Populasi penelitian ini adalah siswa kelas XII
tahun ajaran 2015/2016. Sampel penelitian ini adalah 75 siswa yang telah dipilih
dengan menggunakan teknik sampel random atau acak; terdiri dari 37 siswa kelas XII
IPA 2 sebagai kelompok eksperimen dan 38 siswa kelas XII IPA 3 sebagai kelompok
kontrol. Hasil analisis data menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan terhadap pemahaman membaca siswa kelas XII yang diajar menggunakan Graphic Organizer dimana siswa
yang diajar menggunakan Graphic Organizer menunjukkan pemahaman membaca yang lebih baik dibandingkan dengan siswa yang diajar menggunakan teknik konvensional. Berdasarkan hasil tersebut, dapat disimpulkan bahwa Graphic Organizer memberikan pengaruh yang signifikan terhadap pemahaman membaca siswa kelas XII di SMA N 1 Sukawati tahun ajaran 2015/2016.
tahun ajaran 2015/2016. Sampel penelitian ini adalah 75 siswa yang telah dipilih
dengan menggunakan teknik sampel random atau acak; terdiri dari 37 siswa kelas XII
IPA 2 sebagai kelompok eksperimen dan 38 siswa kelas XII IPA 3 sebagai kelompok
kontrol. Hasil analisis data menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan terhadap pemahaman membaca siswa kelas XII yang diajar menggunakan Graphic Organizer dimana siswa
yang diajar menggunakan Graphic Organizer menunjukkan pemahaman membaca yang lebih baik dibandingkan dengan siswa yang diajar menggunakan teknik konvensional. Berdasarkan hasil tersebut, dapat disimpulkan bahwa Graphic Organizer memberikan pengaruh yang signifikan terhadap pemahaman membaca siswa kelas XII di SMA N 1 Sukawati tahun ajaran 2015/2016.
Article Details
Issue
Section
Articles
Lingua Scientia provides immediate open access to its content on the principle that making research freely available to the public to supports a greater global exchange of knowledge.
Lingua Scientia is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.