Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Karyawan Pada Bali Taman Lovina Resort & SPA

Authors

  • Ni Putu Wiarnadi Jurusan Manajemen, Universitas Pendidikan Ganesha, Singaraja, Indonesia
  • Gede Putu Agus Jana Susila Jurusan Manajemen, Universitas Pendidikan Ganesha, Singaraja, Indonesia
  • IWayan Bagia Jurusan Manajemen, Universitas Pendidikan Ganesha, Singaraja, Indonesia

Keywords:

Semangat Kerja, Lingkungan Kerja, Gaya Kepemimpinan, Kinerja Karyawan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh temuan eksplanatif yang teruji tentang, (1) faktor yang menjelaskan kinerja karyawan pada Bali Taman Lovina Resort & SPA, dan (2) faktor yang paling dominan menjelaskan kinerja karyawan pada Bali Taman Lovina Resort & SPA. Jumlah sampel yang di gunakan dalam penelitian ini sebanyak 33 orang.Jenis data yang di gunakan dalam penelitian adalah jenis data kualitatif dengan sumber data primer.Metode pengumpulan data menggunakan kusioner dan wawancara.Teknik analisis data menggunakan analisis exploratory untuk melacak hubungan dari variabel bebas  dengan variabel terikat. Penelitian ini menunjukkan bahwa, (1) faktor yang mempengaruhi kinerja karyawan pada  Bali Taman Lovina Resort & SPA adalah sebagai berikut. Faktor internal terdiri dari 4 dimensi yaitu disiplin kerja, kepuasan kerja, semangat kerja dan kompetensi,dan faktor eksternal terdiri dari 3 dimensi yaitu gaya kepemimpinan,lingkungan kerja dan kompensasi, (2) faktor yang paling dominan mempengaruhi kinerja karyawan pada Bali Taman Lovina Resort & SPA adalah faktor internal dengan variance explained sebesar 41,973 yang meliputi semangat kerja dengan nilai varimax rotaion yaitu sebesar 0,731

 

References

Ghazali, 2007.Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS. Cetakan IV. Badan Penerbit Universitas Diponegoro, Semarang.

Hasibuan, 2006. Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi Revisi Jakarta. Bumi aksasara

Hasibuan 2008. Manajemen Sumber Daya Manusia Dalam Organisasi. Cetakan Keenam, SUN, Jakarta

Husein, 2008. Riset Sumber Daya Manusia Dalam Organisasi.Cetakan Keenam, SUN, Jakakrta

Mangkunegara, 2000. Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung; penerbit Refika Aditama.

Moeheriono, 2012.Perencanaan, Aplikasi & pengembangan indicator kinerja utama bisnis dan public.Rajawali pers, Jakarta.

Rivai, 2003. Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan, Jakarta: Grafindo

Simamora. 2006. Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan, Edisi 2, STIE YKPN. Yogyakarta

Suliyanto. 2005. Analisis Data Dalam Aplikasi Pemasaran, Bogor: Ghalia Indonesia

Soekidjo, 2009. Analisis Pengembangan Sumber Daya Manusia. Jakarta: Rineka Cipta.

Downloads

Published

2019-04-18

How to Cite

Wiarnadi, N. P., Susila, G. P. A. J., & Bagia, I. (2019). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Karyawan Pada Bali Taman Lovina Resort & SPA. Jurnal Manajemen Indonesia, 7(1), 49–59. Retrieved from https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JMI/article/view/38307

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

> >>