Pendidikan Karakter dan Prakerin Berpengaruh Terhadap Kesiapan Siswa Memasuki Dunia Kerja

Penulis

  • Husnita Husnita Universitas Negeri Padang
  • Suparno Suparno Universitas Negeri Padang

DOI:

https://doi.org/10.23887/jp2.v3i3.29082

Abstrak

Kurangnya pengalaman praktik kerja industri yang dimiliki oleh siswa karena siswa tidak disiplin mengikuti kegiatan pelatihan praktik kerja lapangan, sehingga berpengaruh pada rendahnya kesiapan siswa dengan budaya kerja yang ada di industri.   Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh pendidikan karakter, prakerin serta pendidikan karakter dan prakerin secara bersama-sama terhadap kesiapan siswa memasuki dunia kerja di SMK Muhammadiyah 1 Padang. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif korelasional. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 86 orang. Sampel yang digunakan pada penelitian ini sebanyak 46 siswa. Metode pengumpulan data dengan menyebarkan angket/kuisioner. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan teknik analisis statistik kualitatif inferensial. Hasil penelitian ini adalah pendidikan karakter dan prakerin tentang kesiapan siswa memasuki dunia kerja secara bersama-sama berkontribusi dan signifikan terhadap kesiapan siswa memasuki dunia kerja sebesar 77,4% pendidikan karakter terhadap kesiapan siswa memasuki dunia kerja sebesar 29,16% serta prakerin terhadap kesiapan siswa memasuki dunia kerja sebesar 14,44%. Sehingga dapat disimpulkan bahwa pendidikan karakter dan prakerin berkontribusi terhadap kesiapan siswa memasuki dunia kerja.

Biografi Penulis

Husnita Husnita, Universitas Negeri Padang

Program Studi Magister Teknologi & Kejuruan

Suparno Suparno, Universitas Negeri Padang

Program Studi Magister Teknologi & Kejuruan

Referensi

Adibatin, A. (2016). Pendidikan Karakter Bangsa Berbasis Strategi Pembelajaran Pakem Melalui Permainan Cincin Di Jempol Tangan (Karya Inovasi Pembelajaran Sekolah Dasar). Scholaria : Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 6(1), 1–18. https://doi.org/10.24246/j.scholaria.2016.v6.i1.p1-18

Amran, Jasin, I., Perkasa, M., Satriawan, M., & Irwansyah, M. (2019). Model Pembelajaran Berbasis Nilai Pendidikan Karakter Untuk Generasi Indonesia Abad 21. Lentera Pendidikan, 22(2), 233–242. https://doi.org/10.24252/lp.2019v22n2i5

Busyaeri, A., & Muharom, M. (2016). Pengaruh Sikap Guru Terhadap Pengembangan Karakter (Peduli Sosial) Siswa Di Mi Madinatunnajah Kota Cirebon. Al Ibtida: Jurnal Pendidikan Guru MI, 2(1), 1–17. https://doi.org/10.24235/al.ibtida.snj.v2i1.177

Buyung, B., & Nirawati, R. (2018). Pengaruh Karakter Kerja Keras Terhadap Kemampuan Literasi Matematis Siswa Melalui Model Discovery Learning. JPMI (Jurnal Pendidikan Matematika Indonesia), 3(1), 21–25. https://doi.org/10.26737/jpmi.v3i1.519

Cahyaningrum, D., & Martono, S. (2019). Pengaruh Praktik Kerja Industri, Bimbingan Karir, Penguasaan Soft Skill, Dan Kompetensi Kejuruan Terhadap Kesiapan Kerja Siswa. Economic Education Analysis Journal, 7(3), 1193–1206. https://doi.org/10.15294/eeaj.v7i3.28349

Candrawati, Y., Sugiyanto, S., & Ilahi, B. R. (2018). Evaluasi Program Pembinaan Prestasi Olahraga Bola Voli Pada Smk Negeri Di Kota Bengkulu. Kinestetik : Jurnal Ilmiah Pendidikan Jasmani, 2(1), 44–48. https://doi.org/10.33369/jk.v2i1.9186

Firdaus, Z. Z. (2013). Pengaruh unit produksi, pengalaman prakerin dan dukungan keluarga terhadap kesiapan kerja siswa SMK. Jurnal Pendidikan Vokasi, 2(3), 397–409. https://doi.org/10.21831/jpv.v2i3.1045

Hartoyo, T. B., Mardji, & Dardiri, A. (2016). Pengaruh Model Pembelajaran Training Within Industry (Twi) Dan Pengalaman Praktik Kerja Industri Terhadap Motivasi Serta Kesiapan Kerja Bidang Teknik Bubut Siswa Smk Kompetensi Keahlian Teknik Pemesinan Se-Kabupaten Gresik. Jurnal Pendidikan - Teori, Penelitian, Dan Pengembangan, 1(8), 1633–1639. https://doi.org/10.17977/jp.v1i8.6690

Ilfan, M. I. F. (2019). Model Kurikulum Bahasa Arab Kelas X Studi Komparatif Kurikulum 2013 dan Kurikulum Ismuba. Al Mahāra: Jurnal Pendidikan Bahasa Arab, 5(2), 151–174. https://doi.org/10.14421/almahara.2019.052.01

Irawan, E. (2016). Implementasi Penanaman Karakter Melalui Matematika Pada Kurikulum 2013. Ibriez : Jurnal Kependidikan Dasar Islam Berbasis Sains, 1(1), 1–18. https://doi.org/10.21154/ibriez.v1i1.4

Kamar, K., Asbar, M., Purwanto, A., Nurhayat, W., Agistiawati, E., & Sudiyono, R. N. (2020). Membangun Karakter Siswa Sekolah Dasar Melalui Praktek Pola Asuh Orang Tua Berdasarkan Genetic Personality. JINoP (Jurnal Inovasi Pembelajaran), 6(1), 75–86. https://doi.org/10.22219/jinop.v6i1.10196

Karimah, I., Irianto, W. S. G., & Wirawan, I. M. (2017). Penerapan Penilaian Portofolio Pembelajaran Guru Smkn Di Kelas X Pada Mata Pelajaran Pemrograman Web. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, Dan Pengembangan, 2(11), 1482–1488. https://doi.org/10.17977/JPTPP.V2I11.10178

Lailiyah, N., & Wulansari, W. (2016). Peningkatan Keterampilan Berbicara Melalui Metode Diskusi Kelompok Model Tanam Paksa Siswa Kelas X Pemasaran 1 SMK PGRI 2 Kediri. Jurnal Pendidikan (Teori Dan Praktik), 1(2), 166–173. https://doi.org/10.26740/jp.v1n2.p166-173

Maharani, A. (2017). Analisis Pengembangan Soal Tes Evaluasi Matematika Berbasis Kemampuan Berpikir Kreatif Untuk Siswa Smk Pada Materi Geometri. Aksioma: Jurnal Pendidikan Matematika FKIP Univ. Muhammadiyah, 6(3), 350–363. https://doi.org/10.1017/CBO9781107415324.004

Mulyadi, E. (2015). Penerapan Model Project Based Learning untuk Meningkatan Kinerja dan Prestasi Belajar Fisika Siswa SMK. Jurnal Pendidikan Teknologi Dan Kejuruan, 22(4), 385–395. https://doi.org/10.21831/jptk.v22i4.7836

Niati, A., Soelistiyono, A., & Ariefiantoro, T. (2019). Pengembangan Kemampuan Sumber Daya Manusia melalui Pelatihan Komputer Microsoft Office Excel untuk Meningkatkan Kinerja Perangkat Desa Mranggen. E-Dimas: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 10(1), 105–110. https://doi.org/10.26877/e-dimas.v10i1.3557

Nopriyanti, N., & Sudira, P. (2015). Pengembangan Multimedia Pembelajaran Interaktif Kompetensi Dasar Pemasangan Sistem Penerangan dan wiring kelistrikan di SMK. Jurnal Pendidikan Vokasi, 5(2), 222–235. https://doi.org/10.21831/jpv.v5i2.6416

Prasanti, D. (2017). Strategi Komunikasi Pengembangan Sumber Daya Manusia Pondok Pesantren Salafi (Studi Kasus tentang Strategi Komunikasi Pengembangan SDM Pondok Pesantren Miftahul Huda Tasikmalaya). Jurnal Nomosleca, 3(1), 482–492. https://doi.org/10.26905/nomosleca.v3i1.1476

Putra, P. (2017). Bangun, Penerapan Pendekatan Inkuiri Pada Mata Pelajaran IPA Untuk Mengembangkan Karakter Siswa Di SDN 01 Kota. Jurnal Madrasah Ibtidaiyah, 3(1), 28–47. http://dx.doi.org/10.31602/muallimuna.v3i1.953

Riyardi, A., & Widojono. (2011). Analisis Efisiensi, Efektivitas dan Responsibilitas Kapasitas Sumber Daya Manusia Pemerintah Daerah Sragen. Jejak, 4(2), 91–101. https://doi.org/10.15294/jejak.v4i2.4644

Rizal, S., & Munip, A. (2017). Strategi Guru Kelas dalam Menumbuhkan Nilai-Nilai Karakter Pada Siswa SD/MI. Al Ibtida: Jurnal Pendidikan Guru MI, 4(1), 45. https://doi.org/10.24235/al.ibtida.snj.v4i1.1462

Sari, I. P., & Syamsi, K. (2015). Pengembangan Buku Pelajaran Tematik-Integratif Berbasis Nilai Karakter Disiplin Dan Tanggung Jawab Di Sekolah Dasar. Jurnal Prima Edukasi, 3(1), 73–83. https://doi.org/10.21831/jpe.v3i1.4070

Sasmito, A. P., Kustono, D., & Patmanthara, S. (2015). Kesiapan memasuki dunia usaha/dunia industri (du/di) siswa paket keahlian rekayasa perangkat lunak di smk. Teknologi Dan Kejuruan, 38(1), 25–40. http://dx.doi.org/10.17977/tk.v38i1.4597

Sofyan, M. A. H., Muladi, & Sugandi, R. M. (2018). Faktor-Faktor yang Memengaruhi Keterlaksanaan Unit Produksi SMK pada Program Studi Keahlian Teknik Komputer dan Informatika di Kota Malang. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, Dan Pengembangan, 3(5), 552–557. http://dx.doi.org/10.17977/jptpp.v3i5.10980

Stevani. (2015). Pengaruh Praktek Kerja Industri (Prakerin) Dan Keterampilan Siswa Terhadap Kesiapan Memasuki Dunia Kerja Siswa Administrasi Perkantoran Smk N 3 Padang. Economica: Journal of Economic and Economic Education, 3(2), 185–195. https://doi.org/10.22202/economica.2015.v3.i2.255

Sudiarti, N. W., & Juliarsa, G. (2020). Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia dan Locus of Control terhadap Kualitas Laporan Keuangan LPD. E-Jurnal Akuntansi, 30(7), 1725–1737. https://doi.org/10.24843/EJA.2020.v30.i07.p09

Sulistyowati, R. (2014). Pengaruh Pembelajaran Kewirausahaan Dan Praktik Kerja Industri (Prakerin) Terhadap Sikap Kewirausahaan Siswa Smk Negeri Di Surabaya. Jurnal Ekonomi Pendidikan Dan Kewirausahaan, 2(1), 1689–1699. https://doi.org/10.1017/CBO9781107415324.004

Suparno, A. (2013). Kontribusi Pelatihan Guru, Iklim Organisasi Dan Persepsi Guru Tentang Keterampilan Manajerial Kepala Sekolah Terhadap Keterampilan Guru Dalam Pembelajaran Smkn Kota Semarang. Jurnal Varidika, 25(1), 53–65. https://doi.org/10.23917/varidika.v25i1.719

Suwarman, & Pardjono. (2014). Pengelolaan praktik kerja industri pada program keahlian teknik pemesinan SMK se-Kabupaten Kulon Progo. Jurnal Pendidikan Vokasi, 4(1), 83–95. https://doi.org/10.21831/jpv.v4i1.2537

Wati, L. F. (2018). Pembelajaran Project Based Learning Berbasis Potensi Lokal pada Mata Pelajaran Prakarya dan Kewirausahaan (SMA/SMK di Malang). Jurnal Teori Dan Praksis Pembelajaran IPS, 3(1), 39–47. https://doi.org/10.17977/um022v3i12018p039

Widayanti, F. E. (2019). Implementasi Kurikulum Ismuba Di Mi Unggulan Muhammadiyah Lemahdadi. Al-Tadzkiyyah: Jurnal Pendidikan Islam, 10(1), 69–82. https://doi.org/10.24042/atjpi.v10i1.3572

Wulandari, D. A., Wibawanto, H., Suryanto, A., & Murnomo, A. (2019). Pengembangan Mobile Learning berbasis Android pada Mata Pelajaran Rekayasa Perangkat Lunak di SMK Sultan Trenggono Kota Semarang. Jurnal Teknologi Informasi Dan Ilmu Komputer, 6(5), 577. https://doi.org/10.25126/jtiik.201965994

Yekti, Y. N. D. (2018). Studi Pendahuluan Untuk Pengembangan Indeks Kesiapan Kerja Harian. Jurnal Sistem Dan Manajemen Industri, 2(1), 33. https://doi.org/10.30656/jsmi.v2i1.608

Diterbitkan

2020-10-21

Cara Mengutip

Husnita, H., & Suparno, S. (2020). Pendidikan Karakter dan Prakerin Berpengaruh Terhadap Kesiapan Siswa Memasuki Dunia Kerja. Jurnal Pedagogi Dan Pembelajaran, 3(3), 428–438. https://doi.org/10.23887/jp2.v3i3.29082

Terbitan

Bagian

Articles