Kebutuhan Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Android pada Materi Hidrokarbon
DOI:
https://doi.org/10.23887/jeu.v10i1.41877Kata Kunci:
Hidrokarbon, Analisis, Media, AndroidAbstrak
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kebutuhan sebelum mengembangkan media pembelajaran interaktif berbasis android pada materi hidrokarbon. Penelitian ini tergolong ke dalam penelitian pengembangan, yang dikembangkan dengan model ADDIE. Hanya saja tahap yang digunakan pada penelitian ini hanya terbatas pada tahap analisis. Pengumpulan data dalam penelitian dilakukan dengan metode studi literatur dan studi lapangan dengan instrumen penelitian berupa angket kebutuhan siswa dan angket kebutuhan guru. Data yang diperoleh dalam penelitian kemudian dianalisis dengan menggunakan rumus persentase. Adapun hasil analisis penelitian menunjukkan bahwa 56% materi hidrokarbon mengandung konsep abstrak, sehingga dibutuhkan bantuan seuatu media pembelajaran interaktif untuk memahami materi tersebut. Hasil analisis kebutuhan 8 guru kimia dan 135 siswa kelas X IPA menunjukkan bahwa 83% siswa merasa kesulitan memahami materi hidrokarbon dan 60% siswa merasa belum cukup jika hanya mendengarkan penjelasan guru sehingga 94,6% guru dan 99% siswa menganggap bahwa penerapan media pembelajaran interaktif dalam kegiatan belajar mengajar memang sangat diperlukan. Seluruh guru dan 98% siswa menyatakan tertarik dan ingin menggunakan media pembelajaran tersebut dalam kegiatan belajar mengajar. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa perlu adanya pengembangan media pembelajara interaktif berbasis android pada materi Hidrokarbon.
Referensi
Adawiyah, R., Robbia, A. Z., Jariah, A., Syukur, A., & Jamaluddin, J. (2021). Inovasi Video Pembelajaran Kimia sebagai Solusi Media Pembelajaran pada Masa Pandemi COVID-19 di MAN 2 Kota Bima. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 6(2), 175–181. https://doi.org/10.29303/jipp.v6i2.185.
Adriani, N., & Sabekti, A. W. (2018). Tingkat Kelayakan Media Pembelajaran Kimia Berbasis Android. Jurnal Zarah, 6(2), 76–80. https://doi.org/10.31629/zarah.v6i2.705.
Agussalim, H., Muharram, M., & Danial, M. (2021). Pengembangan Modul Pembelajaran Kimia Berbentuk Komik Berbasis Augmented Reality pada Materi Pokok Ikatan Kimia. Chemistry Education Review (CER), 4(2), 121. https://doi.org/10.26858/cer.v4i2.20063.
Albeta, S. W., Nofianti, N., & Rahmandani, S. (2020). Peranan Turnamen Berbasis ICT dengan Aplikasi Quiziz terhadap Pembelajaran Kimia. Jurnal Pendidikan Kimia Universitas Riau, 5(1), 11. https://doi.org/10.33578/jpk-unri.v5i1.7778.
Annafy, N., Perkasa, M., Agustina, S., Mutmainnah, P. A., & Sari, E. P. (2021). Pengaruh Model Pembelajaran Inquiry Terbimbing terhadap Pemahaman Konsep Kimia Siswa di Man 2 Kota Bima Tahun Pelajaran 2019/2020. Jurnal Redoks ( Jurnal Pendidikan Kimia Dan Ilmu Kimia ), 4(1), 17–24. https://doi.org/10.33627/re.v4i1.542.
Ardiansyah, A. A., & Nana, N. (2020). Peran Mobile Learning sebagai Inovasi dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Pembelajaran di Sekolah. Indonesian Journal Of Educational Research and Review, 3(1), 47. https://doi.org/10.23887/ijerr.v3i1.24245.
Arif, S., & Muthoharoh, A. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Powtoon dalam Meningkatkan Kemampuan Representasi IPA di Tengah Pandemi Covid 19. Jurnal IPA & Pembelajaran IPA, 5(1), 112–124. https://doi.org/10.24815/jipi.v5i1.19779.
Aripin, I., & Suryaningsih, Y. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Biologi Menggunakan Teknologi Augmented Reality (AR) Berbasis Android pada Konsep Sistem Saraf. Sainsmat : Jurnal Ilmiah Ilmu Pengetahuan Alam, 8(2), 47. https://doi.org/10.35580/sainsmat82107192019.
Dewi, K. M., Suja, I. W., & Sastrawidana, I. D. K. (2018). Model Mental Siswa tentang Termokimia. Jurnal Pendidikan Kimia Undiksha, 2(2), 45. https://doi.org/10.23887/jjpk.v2i2.21165.
Dony, N., Nuriah, N., Jurniah, J., & Karina, K. (2018). Media Pembelajaran Kimia Menggunakan Kartu. Briliant: Jurnal Riset Dan Konseptual, 3(4), 392. https://doi.org/10.28926/briliant.v3i4.226.
Firmadani, F. (2020). Media Pembelajaran Berbasis Teknologi sebagai Inovasi Pembelajaran Era Revolusi Industri 4.0. Prosiding Konferensi Pendidikan Nasional, ISSN: 2654-8607, 93–97. https://ejurnal.mercubuana-yogya.ac.id/index.php/Prosiding_KoPeN/article.
Fransisca, M., Yunus, Y., Sutiasih, A. D., & Saputri, R. P. (2019). Practicality of E-Learning as Learning Media in Digital Simulation Subjects at Vocational School in Padang. Journal of Physics: Conference Series, 1339(1), 12077. https://doi.org/10.1088/1742-6596/1339/1/012077.
Handayani, D., & Rahayu, D. V. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Android Menggunakan Ispring dan Apk Builder untuk Pembelajaran Matematika Kelas X Materi Proyeksi Vektor. Jurnal Matematika Dan Pendidikan Matematika, 5(1), 12–25. https://doi.org/10.31943/mathline.v5i1.126.
Harahap, L. K., & Siregar, A. D. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Adobe Flash Cs6 untuk Meningkatkan Motivasi dan Hasil Belajar pada Materi Kesetimbangan Kimia. JPPS (Jurnal Penelitian Pendidikan Sains), 10(1), 1910. https://doi.org/10.26740/jpps.v10n1.p1910-1924.
Hidayah, R., Fajaroh, F. R., & Narestifuri, E. (2021). Pengembangan Model Pembelajaran Collaborative Problem Based Learning pada Pembelajaran Kimia di Perguruan Tinggi. Jurnal Pendidikan, Sosial, Dan Agama, 13(2). https://ejournal.insuriponorogo.ac.id/ index.php/qalamuna/article/view/1016.
Ihsan, M. S., Ramdani, A., & Hadisaputra, S. (2019). Pengembangan E-Learning pada Pembelajaran Kimia untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Peserta Didik. Jurnal Pijar Mipa, 14(2), 84–87. https://doi.org/10.29303/jpm.v14i2.1238.
Juniantari, N. K. R., & Putra, I. N. T. A. (2021). Analisis Sistem Informasi DPMPTSP Menggunakan Metode User Experience Questionnaire. JIKO (Jurnal Informatika Dan Komputer), 4(1), 31–37. http://doi.org/10.33387/jiko.v4i1.2379.
Kartini, K. S., & Putra, I. N. T. A. (2020a). Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Android terhadap Hasil Belajar Siswa. Jurnal Redoks (Jurnal Pendidikan Kimia Dan Ilmu Kimia), 3(2), 8–12. https://doi.org/10.33627/re.v3i2.417.
Kartini, K. S., & Putra, I. N. T. A. (2020b). Respon Siswa terhadap Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Android. Jurnal Pendidikan Kimia Indonesia, 4(1), 12. https://doi.org/10.23887/jpk.v4i1.24981.
Kartini, K. S., & Putra, I. N. T. A. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Android pada Materi Hidrokarbon. Jurnal Pendidikan Kimia Undiksha, 5(1). https://doi.org/10.23887/jjpk.v5i1.33520.
Kuswanto, J. (2020). Media Pembelajaran Berbasis Android Mata Pelajaran Desain Grafis Kelas X. Edutic - Scientific Journal of Informatics Education, 6(2), 78–84. https://doi.org/10.21107/edutic.v6i2.7073.
Mahartika, I., Afrianis, N., & Yuhelman, N. (2020). Analisis Kebutuhan Chemistry Games (CGs) pada Pembelajaran Kimia di SMA/MA Kota Pekanbaru. Journal of Natural Science and Integration, 3(1), 35. https://doi.org/10.24014/jnsi.v3i1.9347.
Makmuri, M., Wijayanti, D. A., Salsabila, E., & Nur Fadillah, R. (2021). Pengembangan Aplikasi Pembelajaran Matematika Berbasis Android dengan Pendekatan Kontekstual pada Materi Persamaan Garis Lurus untuk Peserta Didik Kelas VIII. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 5(1), 643–654. https://doi.org/10.31004/cendekia.v5i1.535.
Muswita, Utomo, A. B., Yelianti, U., & Wicaksana, E. J. (2018). Pengembangan E-Book Berbasis Mobile Learning pada Mata Kuliah Struktur Tumbuhan. Pendidikan Biologi, 11, 93–104. https://doi.org/10.20961/bioedukasi-uns.v11i2.23814.
Muzyanah, S., Asmaningrum, H. P., & Buyang, Y. (2018). Efektivitas Penggunaan Media Edmodo sebagai Penunjang Pembelajaran Kimia. Musamus Journal of Science Education, 1(1), 033–045. https://doi.org/10.35724/mjose.v1i1.949.
Nirwana, E. S. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Game Android untuk Anak Usia 5-6 Tahun. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(3), 1811–1818. https://doi.org/10.31004/obsesi.v6i3.1684.
Prilantana, K. L., Putra, I. N. T. A., & Thalib, E. F. (2021). Rancang Bangun Sistem Informasi E-Commerce Berbasis Website pada Concordia Music Shop. Jurnal Penelitian Saintek, 26(2). https://doi.org/10.21831/jps.v26i2.36842.
Putra, I. N. T. A., Kartini, K. S., Putra, P. S. U., Adnyana, I. N. W., & Pande, N. K. N. N. (2021). Design and Development of Interactive Media Application Based on Android Case Study of Hydrocarbon Chemical Lesson Materials. 2021 6th International Conference on New Media Studies (CONMEDIA), 113–117. https://doi.org/10.1109/CONMEDIA53104.2021.9616994.
Rahardjo, T., Degeng, N., & Soepriyanto, Y. (2019). Pengembangan Multimedia Interaktif Mobile Learning Berbasis Anrdroid Aksara Jawa Kelas X SMK Negeri 5 Malang. Jurnal Kajian Teknologi Pendidikan, 1(1), 195–202. https://doi.org/10.17977/um038v2i32019p195.
Rahmi, M., Fitriani, F., & Kurniasih, D. (2018). Penggunaan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Rotating Trio Excnhange (RTE) Berbantuan Media Couple Card pada Sub Materi Tata Nama Senyawa Hidrokarbon terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas XI IPA SMA Adisucipto Sungai Raya. Ar-Razi Jurnal Ilmiah, 6(1). https://doi.org/10.29406/arz.v6i1.945.
Sakiah, N. A., & Effendi, K. N. S. (2021). Analisis Kebutuhan Multimedia Interaktif Berbasis PowerPoint Materi Aljabar pada Pembelajaran Matematika SMP. JP3M (Jurnal Penelitian Pendidikan Dan Pengajaran Matematika), 7(1), 39–48. https://doi.org/10.37058/jp3m.v7i1.2623.
Saraswati, E., & Novallyan, D. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Android untuk Pemahaman Konsep Trigonometri. IJER (Indonesian Journal of Educational Research), 2(2), 72. https://doi.org/10.30631/ijer.v2i2.37.
Sudiana, I. K. S., Suja, I. W., & Mulyani, I. (2019). Analisis Kesulitan Belajar Kimia Siswa pada Materi Kelarutan dan Hasil Kali Kelarutan. Jurnal Pendidikan Kimia Indonesia, 3(1), 7. https://doi.org/10.23887/jpk.v3i1.20943.
Sudipa, I. G. I., Asana, I. M. D. P., Wiguna, I. K. A. G., & Putra, I. N. T. A. (2021). Implementation of ELECTRE II Algorithm to Analyze Student Constraint Factors in Completing Thesis. 2021 6th International Conference on New Media Studies (CONMEDIA), 22–27.
Tafonao, T. (2018). Peranan Media Pembelajaran dalam Meningkatkan Minat Belajar Mahasiswa. Jurnal Komunikasi Pendidikan, 2(2), 103. https://doi.org/10.32585/jkp.v2i2.113.
Tri, I. N., Putra, A., Kartini, K. S., & Widiyaningsih, N. N. (2020). Implementasi Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Mobile pada Materi Hidrokarbon. Jurnal Pendidikan Kimia Indonesia. 4(2), 43–52. https://doi.org/10.23887/jpk.v4i2.28536.
Yanto, D. T. P. (2019). Praktikalitas Media Pembelajaran Interaktif pada Proses Pembelajaran Rangkaian Listrik. INVOTEK: Jurnal Inovasi Vokasional Dan Teknologi, 19(1), 75–82. https://doi.org/10.24036/invotek.v19i1.409.
Yunus, Y., & Fransisca, M. (2020). Analisis kebutuhan Media Pembelajaran Berbasis Android pada Mata Pelajaran Kewirausahaan. Jurnal Inovasi Teknologi Pendidikan, 7(2), 118–127. https://doi.org/10.21831/jitp.v7i1.32424.
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2022 Ketut Sepdyana Kartini, I Nyoman Tri Anindia Putra
Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with the Jurnal EDUTECH Undiksha agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal the right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work. (See The Effect of Open Access)