PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN THINK TALK WRITE BERBANTUAN MIND MAPPING TERHADAP KOMPETENSI PENGETAHUAN IPA KELAS IV

Authors

  • Ni Made Dian Pramita Dewi undiksha
  • IB. Gede Surya Abadi undiksha
  • Ni Wayan Suniasih undiksha

DOI:

https://doi.org/10.23887/mi.v23i1.16405

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran think talk write berbantuan mind mapping terhadap kompetensi pengetahuan IPA siswa kelas IV SD Gugus Kompyang Sujana Denpasar Utara tahun ajaran 2017/2018. Jenis penelitian ini adalah eksperimen semu menggunakan desain rancangan kelompok nonequivalent control group design. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas IV SD Gugus Kompyang Sujana Denpasar Utara yang berjumlah 350 orang. Sampel ditentukan dengan teknik random sampling dengan mengacak kelas. Sampel yang didapatkan disetarakan terlebih dahulu menggunakan uji-t polled varians. Penentuan kelompok eksperimen dan kontrol dilakukan dengan cara undian sehingga diperoleh siswa kelas IV SDN 4 Tonja dengan jumlah 42 siswa sebagai kelompok eksperimen dan siswa kelas IV SDN 2 Peguyangan dengan jumlah 47 siswa sebagai kelompok kontrol. Data kompetensi pengetahuan IPA dikumpulkan dengan instrumen berupa tes objektif bentuk pilihan ganda biasa berjumlah 32 butir tes yang telah divalidasi. Hasil perhitungan data gain skor ternormalisasi kompetensi pengetahuan IPA menunjukkan nilai rata – rata kompetensi pengetahuan IPA kelompok eksperimen lebih tinggi dibandingkan rata – rata kompetensi pengetahuan IPA kelompok kontrol ( eksperimen = 0,52 > kontrol = 0,32). Pengujian hipotesis analisis menggunakan uji-t dengan rumus polled varians, diperoleh harga  = 5,992 > (α= 0,05, 87) = 2,000. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh model pembelajaran think talk write berbantuan mind mapping terhadap kompetensi pengetahuan IPA siswa kelas IV SD Gugus Kompyang Sujana Denpasar Utara tahun ajaran 2017/2018.

Kata kunci :Think Talk Write, Mind Mapping, Kompetensi Pengetahuan IPA

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran think talk write berbantuan mind mapping terhadap kompetensi pengetahuan IPA siswa kelas IV SD Gugus Kompyang Sujana Denpasar Utara tahun ajaran 2017/2018. Jenis penelitian ini adalah eksperimen semu menggunakan desain rancangan kelompok nonequivalent control group design. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas IV SD Gugus Kompyang Sujana Denpasar Utara yang berjumlah 350 orang. Sampel ditentukan dengan teknik random sampling dengan mengacak kelas. Sampel yang didapatkan disetarakan terlebih dahulu menggunakan uji-t polled varians. Penentuan kelompok eksperimen dan kontrol dilakukan dengan cara undian sehingga diperoleh siswa kelas IV SDN 4 Tonja dengan jumlah 42 siswa sebagai kelompok eksperimen dan siswa kelas IV SDN 2 Peguyangan dengan jumlah 47 siswa sebagai kelompok kontrol. Data kompetensi pengetahuan IPA dikumpulkan dengan instrumen berupa tes objektif bentuk pilihan ganda biasa berjumlah 32 butir tes yang telah divalidasi. Hasil perhitungan data gain skor ternormalisasi kompetensi pengetahuan IPA menunjukkan nilai rata – rata kompetensi pengetahuan IPA kelompok eksperimen lebih tinggi dibandingkan rata – rata kompetensi pengetahuan IPA kelompok kontrol ( eksperimen = 0,52 > kontrol = 0,32). Pengujian hipotesis analisis menggunakan uji-t dengan rumus polled varians, diperoleh harga  = 5,992 > (α= 0,05, 87) = 2,000. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh model pembelajaran think talk write berbantuan mind mapping terhadap kompetensi pengetahuan IPA siswa kelas IV SD Gugus Kompyang Sujana Denpasar Utara tahun ajaran 2017/2018.

Kata kunci :Think Talk Write, Mind Mapping, Kompetensi Pengetahuan IPA

References

Agung, A.A Gede. 2014. Metodologi Penelitian Pendidikan. Malang: Aditya Media Publishing.

Agung, A.A Gede. 2016. Statistika Dasar Untuk Pendidikan. Yogyakarta: Deepublish.

Arsyad, Azhar. 2011. Media Pembelajaran. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Arikunto, Suharsimi. 2013. Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.

Ayu Deimia Dewi, Ni Made. 2013. Pengaruh Model Pembelajaran Think-Talk-Write Terhadap Hasil Belajar Ipa Siswa Kelas V Semester II Sd Gugus XV Kecamatan Buleleng.Skripsi(tidak diterbitkan). Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar FIP Undiksha

Budimanjaya, Andi. 2015. 95 Strategi Mengajar Multiple Intelligences. Jakarta:Kharisma Putra Utama.

Cahyono,Tri. 2015. Statistik Uji Normalitas. Purwokerto:Yasamas.

Dantes, Nyoman. 2014. Desain Eksperimen dan Analisis Data. Yogyakarta: ANDI.

Hamalik, Oemar. 2013. Kurikulum dan Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara.

Harmianto, Sri. 2015.Model-Model Pembelajaran Inovatif dan Efektif. Bandung: Alfabeta.

Hendrawan, Gede. 2017. Pengaruh Model Pembelajaran Savi Berbasis Mind Mapping Terhadap Motivasi Belajar Ips Di SD. Skripsi(tidak diterbitkan). Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar FIP Undiksha.

Huda, Miftahul. 2013. Model-model Pengajaran dan Pembelajaran. Yogyakarta:Pustaka Pelajar.

Kemendikbud . 2014. Salinan Lampiran Peraturan Menteri Pendidikan dan Republik Indonesia Nomor 103 Tahun 2014 Tentang Pembelajaran pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan. Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan.

Kemendikbud . 2014. Salinan Lampiran Peraturan Menteri Pendidikan dan Republik

Indonesia Nomor 104 Tahun 2014 Tentang Pembelajaran pada Pendidikan Dasar dan

Pendidikan. Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan.

Kosasih.2014.Strategi Belajar dan Pembelajaran Implementasi Kurikulum 2013. Bandung:Yrama Widya.

Kurniasih, Imas. 2014. Sukses Mengimplementasikan Kurikulum 2013. Jakarta: Kata Pena.

Kurniasih, Berlin. 2016. Ragam pengembangan Model Pembelajaran Untuk meningkatkan Profesionalitas guru. Jakarta:Kata Pena.

Kunandar. 2015. Penilaian Autentik (Penilaian Hasil Belajar Peserta Didik Berdasarkan Kurikulum 2013). Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Malikhah, Siti.2016. “Eksperimentasi Model Pembelajaran Think-Talk-Write Dengan Mind Mapping Pada Materi Persamaan Garis Lurus Ditinjau Dari Kreativitas Belajar Matematika Peserta Didik Kelas Viii Smp Negeri Di Kabupaten Kudus Tahun Pelajaran 2015/2016”. Prodi Magester Pendidikan Matematika UNS, Volume 4, Nomor 8 (hlm.--)

Made Lestari, Gst Ayu. 2017. “Pengaruh Model Pembelajaran Inkuiri Terbimbing Berbantuan Mind Mapping Terhadap Pemahaman Konsep IPA Siswa” ”. Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar FIP Undiksha, Volume 5,Nomor 3(hlm.--).

Ngalimun. 2016. Strategi dan Model Pembelajaran. Yogyakarta: Aswaja pressindo.

Prastowo, Andi. 2015. Menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Tematik Terpadu. Jakarta: Prenadamedia Group.

Ririn Sintya Dewi, Ni Putu. 2017. Penelitian “Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share Berbantuan Mind Mapping Terhadap Kompetensi Pengetahuan Ipa Siswa Kelas V Sd Gugus Kompyang Sujana Denpasar Utara”. Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar FIP Undiksha, Volume 5,Nomor 2(hlm.--).

Risa Matallia,Ni Km. 2013.”Pengaruh Strategi Pembelajaran Think Talk Write (Ttw) Berbantuan Media Lingkungan Terhadap Hasil Belajar Ipa Siswa Kelas V Sd Negeri Ularan. ” Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar FIP Undiksha, Volume -,Nomor -.

Samatowa usman. 2016. Pembelajaran IPA d Sekolah Dasar. Jakarta: PT Indeks.

Sari Rahma Candra. 2014. Penelitian “Pengaruh Model Pembelajaran Tipe Think Talk Write Dan Gender Terhadap Kemampuan Komunikasi MatematisSiswa Kelas Viii Smpn 12 Padang”. Jurusan Matematika FMIPA UNP, Volume 3, Nomor 2 (hlm.--)

Setyosari, H.Punaji. 2015. Metode Penelitian Pendidikan & Pengembangan. Jakarta: Kencana.

Shoimin, Aris. 2014. 68 Model Pembelajaran Inovatif dalam Kurikulum 2013. Yogyakarta: AR-RUZZ MEDIA.

Downloads

Published

2018-12-21

How to Cite

Pramita Dewi, N. M. D., Surya Abadi, I. G., & Suniasih, N. W. (2018). PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN THINK TALK WRITE BERBANTUAN MIND MAPPING TERHADAP KOMPETENSI PENGETAHUAN IPA KELAS IV. Mimbar Ilmu, 23(1), 33–42. https://doi.org/10.23887/mi.v23i1.16405

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>