PENGARUH HARGA DAN DESAIN PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK HELM MEREK INK PADA SISWA DI SMA LABORATORIUM UNDIKSHA SINGARAJA

Penulis

  • Ade Indrayasa Kadek .
  • Ni Luh Wayan Sayang Telagawathi, S.E., M .
  • Ni Nyoman Yulianthini, S.E., M.M. .

Abstrak

Tujuan penelitian ini untuk memperoleh temuan eksplanatif yang teruji tentang pengaruh (1) harga dan desain produk terhadap keputusan pembelian , (2) harga terhadap keputusan pembelian, (3) desain produk terhadap keputusan pembelian. Desain yang penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah desain penelitian kuantitatif kausal. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner, yang kemudian dianalisis dengan menggunakan regresi berganda dengan uji asumsi klasik.Hasil penelitian menunjukkan ada pengaruh signifikan dari (1) harga dan desain produk terhadap keputusan pembelian dengan sumbangan pengaruh sebesar 69,5%, (2) harga terhadap keputusan pembelian dengan sumbangan pengaruh sebesar 43,8% dan (3) desain produk terhadap keputusan pembelian dengan sumbangan pengaruh sebesar 46,4% pada siswa sma laboratorium undiksha
Kata Kunci : harga, desain produk, keputusan pembelian

The purpose of this study is to obtain explanative findings that are tested about the effect of (1) price and product design on purchasing decisions, (2) price to purchase decision, (3) product design to purchasing decision. The research design used in this research is a causal quantitative research design. Methods of data collection using questionnaires, which then analyzed by using multiple regression with the classical assumption test. The result of research shows that there is significant influence from (1) price and product design to purchasing decision with contribution contribution equal to 69,5%, (2) price to purchase decision with contribution influence 43,8% and (3) product design to purchasing decision with contribution of 46,4% at student sma laboratorium undiksha
keyword : price, product design, purchasing decision

Diterbitkan

2018-02-27

Cara Mengutip

., A. I. K., ., N. L. W. S. T. S. M., & ., N. N. Y. S. M. . (2018). PENGARUH HARGA DAN DESAIN PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK HELM MEREK INK PADA SISWA DI SMA LABORATORIUM UNDIKSHA SINGARAJA. Jurnal Manajemen Indonesia, 5(2). Diambil dari https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JMI/article/view/13619

Terbitan

Bagian

Articles

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama

> >>