KONTRIBUSI KECERDASAN EMOSIONAL DAN MINAT BELAJAR TERHADAP KOMPETENSI PENGETAHUAN IPS

Authors

  • Tri Arnawest Santika Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Universitas Pendidikan Ganesha
  • I Wayan Sujana Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Universitas Pendidikan Ganesha
  • Komang Ngurah Wiyasa Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Universitas Pendidikan Ganesha

DOI:

https://doi.org/10.23887/jet.v3i3.21829

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kecerdasan emosional dan minat belajar terhadap kompetensi pengetahuan IPS siswa kelas V SD Gugus III Mengwi pada tahun pelajaran 2018/2019. Jenis penelitian ini adalah penelitian ex post facto. Populasi dari penelitian ini seluruh siswa kelas V SD yang berada di Gugus III Mengwi Tahun Pelajaran 2018/2019 berjumlah 297 siswa. Penentuan sampel menggunakan teknik proporsional random sampling dengan taraf kesalahan 5% diperoleh sampel sejumlah 164 siswa. Data kecerdasan emosional dan minat belajar diperoleh melalui kuesioner sedangkan kompetensi pengetahuan IPS diperoleh melalui pencatatan dokumen. Sebagai uji prasyarat, menggunakan uji normalitas, linieritas, multikolinearitas dan heteroskesdastistas. Setelah seluruh uji prasyarat terpenuhi, analisis statistik yang digunakan pada penelitian ini adalah uji hipotesis menggunakan analisis uji regresi linier sederhana ,berganda dan uji determinasi. Berdasarkan hasil analisis maka diperoleh koefisien determinasi sebesar 5,2% dan nilai Fhitung sebesar 4,282 > Ftabel sebesar 3,05 maka dapat diartikan bahwa H0 ditolak dan Ha diterima. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa terdapat kontribusi kecerdasan emosional dan minat belajar terhadap kompetensi pengetahuan IPS siswa kelas V SD Gugus III Mengwi pada tahun pelajaran 2018/2019 dengan arah korelasi positif yang artinya semakin tinggi kecerdasan emosional dan minat belajar semakin meningkat kompetensi pengetahuan IPS siswa, serta hasil penelitian ini sebagai pendukung sumber belajar guru dalam meningkatkan kualitas pembelajaran dengan membentuk kecerdasan emosional dan minat belajar siswa serta kompetensi pengetahuan IPS siswa di sekolah sehingga sekolah mampu menghasilkan siswa yang berkualitas.

 

Kata Kunci: Kecerdasan Emosional, Minat Belajar, Kompetensi Pengetahuan IPS

References

Agung, A.A Gede. 2014. Metodelogi Penelitian Pendidikan. Singaraja: Universitas Pendidikan Ganesha.

Agustian, Dimas. 2014. Kontribusi Kebiasaan Belajar Dan Kecerdasan Emosional Terhadap Hasil Belajar Matematika Kelas IV SDN Di Gugus X Kecamatan Buleleng. Skripsi (TidakDiterbitkan). Jurusan PGSD, FIP UNDIKSHA.

Agustini, Ketut. 2018 :Korelasi Antara Kecerdasan Emosional Dengan Interkasi Sosial Siswa Kelas V SD Gugus VI Pangeran Diponegoro Tahun Pelajaran 2017/2018. Skripsi (TidakDiterbitkan). Jurusan PGSD, FIP UNDIKSHA.

Ahmadi, H.Abu.2009.Psikologi Sosial. Jakarta: RinekaCipta.

Arikunto, Suharsimi. 2013. Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.

Dantes,Nyoman. 2012. Metodelogi Penelitian. Yogyakarta: Andi.

Darmadi. 2017. Pengembangan Model Metode Pembelajaran dalam Dinamika Belajar Siswa. Yogyakarta: Deepublish.

Djamarah, Syaiful Bahri. 2002. Psikologi Belajar. Jakarta: Rineka Cipta.

Ekan, Wayan. 2012 :Korelasi Sikap Ilmiah dan Minat Belajar terhadap Hasil Belajar IPA SiswaKelas V SDN Banyuasri Kecamatan Buleleng, Kabupaten Buleleng. Skripsi (TidakDiterbitkan). Jurusan PGSD, FIP UNDIKSHA.

Gardner, Hoard. 2013. Multiple Intelligences. Jakarta: Daras Books

Ghozali, Imam. 2012. Aplikasi Analisis Multivariatedengan Program IBM SPSS 20. Semarang : Badan Penerbit-Universitas Diponegoro.

Gunawan, Rudy. 2013. Pendidikan IPS Filosifi, Konsep, dan Aplikasi. Bandung: Alfabeta.

Hasan, M.Iqbal. 2008. Pokok-Pokok Materi Statistika1 (Statistika Deskriptif) Edisi Kedua. Jakarta : Bumi Aksara.

Jannah, Raudatul. 2017 : Hubungan Kecerdasan Emosional Dengan Hasil Belajar IPS SiswaKelas V SDN Gugus 1 Ampenan Tahun Ajaran 2016/2017. Skripsi (TidakDiterbitkan). Jurusan PGSD, FKIP Universitas Mataram.

Kardi, Wayan. 2012 :Hubungan Antara Kecerdasan Emosional dan Motivasi Belajar terhadap Hasil Belajar IPA Siswa Kelas V SDN Kelurahan Kintamani Tahun Pelajaran 2012/2013. Skripsi (TidakDiterbitkan). Jurusan PGSD, FIP UNDIKSHA.

Lasmawan, Wayan. 2016. Pendidikan IPS. Bali: Mediakom Indonesia Press Bali.

Mahayanti, A.A Inten. 2018 :Korelasi Antara Gaya Belajar dan Motivasi Belajar Siswa Kelas IV SD Gugus Ubud Kecamatan Ubud Tahun Pelajaran 2017/2018. Skripsi (TidakDiterbitkan). Jurusan PGSD, FIP UNDIKSHA.

Setiowati, Heni. 2018 : Hubungan Minat Belajar Terhadap Hasil Belajar IPS Siswa Kelas IV SD Muham madiyah Metro Pusat. Skripsi (TidakDiterbitkan). FKIP Universitas Lampung.

Setyosari, Punaji. 2012. Metode penelitian Pendidikan dan Pengembangan. Jakarta: Prenamedia Group.

Slameto. 2010. Belajar dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhi. Jakarta: Rineka Cipta.

Siregar, Syofian. 2015. Statistik Terapan Untuk Perguruan Tinggi. Jakarta: Pernadamedia Group.

Sudiana, Nyoman. 2013. Interaksi Belajar Mengajar Bahasa dan Sastra Indonesia. Surabaya: Media Ilmu.

Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualikatif dan R&D.. Bandung: Alfabeta.

Sunarto, B.Agung Hartono. 2002. Perkembangan Peserta Didik. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Susanto, Ahmad. 2014. Teori Belajar & Pembelajaran di Sekolah Dasar. Jakarta: PT Fajar Interpratama Mandiri

Uno, Hamzah.2006. Orientasi Baru dalam Psikologi Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara.

Usman dan Setiawati. 2001. Upaya Optimalisasi Kegiatan BelajarMengajar. Bandung: Remaja Rostakarya

Widnyana, Gede. 2017 : Pengaruh Model PembelajaranRole Playing Berbasis Tri Hita Karana terhadap Kompetensi Pengetahuan IPS SiswaKelas IV SD Gugus Untung Surapati Kecamatan Denpasar Timur Tahun Pelajaran 2016/2017. Skripsi (TidakDiterbitkan). Jurusan PGSD, FIP UNDIKSHA.

Wiradana, Wayan. 2012 : Hubungan Antara Intensitas Perhatian Orang Tua dan Minat Belajar terhadap Hasil Belajar IPA Siswa Kelas IV SDN Kelurahan Yangapi. Skripsi (TidakDiterbitkan). Jurusan PGSD, FIP UNDIKSHA.

Yusuf, A.Muri. 2017. Asesment dan Evaluasi. Jakarta : PT Fajar Interpratama Mandiri.

Yusuf, Syamsu, dan Nami M. Sugandi. 2013. Perkembangan Peserta Didik. Jakarta: Rajawali Pers.

Downloads

How to Cite

Santika, T. A., Sujana, I. W., & Wiyasa, K. N. (2019). KONTRIBUSI KECERDASAN EMOSIONAL DAN MINAT BELAJAR TERHADAP KOMPETENSI PENGETAHUAN IPS. Journal of Education Technology, 3(3), 218–228. https://doi.org/10.23887/jet.v3i3.21829

Issue

Section

Articles