Pengaruh Model Pembelajaran Value Clarification Technique Berbasis Penilaian Proyek Terhadap Kompetensi Pengetahuan PKn

Penulis

  • Ni Luh Putu Dima Septiari Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar, FIP Universitas Pendidikan Ganesha Singaraja, Indonesia
  • I.G.A. Agung Sri Asri Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar, FIP Universitas Pendidikan Ganesha Singaraja, Indonesia
  • Ni Wayan Suniasih Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar, FIP Universitas Pendidikan Ganesha Singaraja, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.23887/jp2.v1i2.19323

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan yang signifikan kompetensi pengetahuan PKn antara siswa yang dibelajarkan melalui model pembelajaran Value Clarification Technique berbasis penilaian proyek dengan siswa yang dibelajarkan melalui pembelajaran konvensional pada siswa kelas IV SD Gugus Letda Made Putra Tahun Pelajaran 2017/2018. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen semu dengan rancangan nonequivalent control group desain. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas IV SD di Gugus Letda Made Putra yang terdiri dari 393 siswa. Sampel pada penelitian ini adalah sebanyak 75 siswa, penentuan kelompok eksperimen dan kelompok kontrol menggunakan teknik random sampling. Data kompetensi pengetahuan PKn dikumpulkan dengan instrument berupa tes objektif pilihan ganda biasa. Data dianalisis menggunakan uji-t dengan rumus polled varians. Berdasarkan hasil penelitian ini disarankan agar penelitian ini dapat dijadikan sebagai kajian yang relevan khususnya sebagai penunjang bagi peneliti dengan kajian yang lebih luas dan memperdalam teori mengenai model pembelajaran Value Clarification Technique berbasis penilaian proyek.

 

Kata Kunci: Value Clarification Technique, penilaian proyek, kompetensi pengetahuan PKn.

 

Referensi

Adisusilo, Sutarjo. 2012. Pembelajaran Nilai Karakter Konstruktivisme dan VCT sebagai Inovasi Pendekatan Pembelajaran Afektif.Jakarta: Rajawali Pers.

Agung, A.A Gede. 2011. Pengantar Evaluasi Pendidikan. Singaraja: Universitas Pendidikan Ganesha.

Agung, A.A Gede. 2014. Metodologi Penelitian Pendidikan. Malang: Aditya Media Publishing.

Agung, A.A Gede. 2016. Statistika Dasar untuk Pendidikan.Yogyakarta: Deepublish.

Anwar, Muhammad. 2015. Filsafat Pendidikan. Jakarta: Prenadamedia Group.

Arikunto, Suharsimi. 2015. Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Haris Fairizah.2013. Penerapan Model Pembelajaran VCT (Value Clarification Technique) Untuk Meningkatkan Kesadaran Nilai Menghargai Jasa Pahlawan Pada Siswa Sekolah Dasar. JPGSD Volume 01 Nomor 02 Tahun 2013

Sariani Dwi. 2016. Pengaruh Model Pembelajaran Value Clarification Technique (Vct) Terhadap Sikap Sosial Dan Hasil Belajar Mata Pelajaran Pkn Pada Siswa Kelas Iv Sd. e-Journal PGSD Universitas Pendidikan Ganesha Jurusan PGSD Vol: 4 No: 1 Tahun: 2016

Sri Rejeki.2015. Penggunaan Model Pembelajaran Value Clerification Tehnique (VCT) Untuk Meningkatkan Civic Disposition Siswa Kelas V Sd N Kalasan I, Sleman. Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar Edisi 6 Tahun ke IV April 2015.

Sugiyono. 2010. Statistika untuk Penelitian. Bandung: Alvabeta.

Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D). Bandung: Alvabeta.

Susanto, Ahmad. 2013. Teori Belajar dan Pembelajaran di Sekolah Dasar.Jakarta: Prenada Media Group.

Taniredja, Tukiran, dkk. 2015. Model-model Pembelajaran Inovatif dan Efektif. Bandung: Alfabeta.

Widayanti, Ida Ayu Vera, dkk. 2017. “Pengaruh Model Pembelajaran Value Clarification Technique (VCT) terhadap Hasil Belajar PKN Siswa Kelas V di SD Gugus IV Kecamatan Sukasada”. E-Journal PGSD Universitas Pendidikan Ganesha, Volume 5, Nomor 2. (diakses pada tanggal 23 Februari 2018)

Yusuf, A.Muri. 2015. Asesmen dan Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Prenadamedia Group.

Diterbitkan

2019-08-15

Cara Mengutip

Septiari, N. L. P. D., Sri Asri, I. A., & Suniasih, N. W. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Value Clarification Technique Berbasis Penilaian Proyek Terhadap Kompetensi Pengetahuan PKn. Jurnal Pedagogi Dan Pembelajaran, 1(2), 67–75. https://doi.org/10.23887/jp2.v1i2.19323

Terbitan

Bagian

Articles